Berita Wisata Klaten Terbaru
Klaten

Sakit Asma Mendadak Kambuh, Pengunjung Umbul Ponggok Klaten Meninggal Dunia

Bukan karena tenggelam, seorang pengunjung objek wisata Umbul Ponggok di Polanharjo, Klaten, meninggal dunia gara-gara sakit asmanya kambuh.
  • 2 minggu yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Wah! Air Terjun Mendadak Muncul di Dekat Objek Wisata Deles Indah Klaten

Air terjun mendadak muncul di dekat objek wisata alam Deles Indah di lereng Gunung Merapi wilayah Desa Sidorejo, Kemalang, Klaten, saat hujan deras, Senin (26/2/2024) sore.
  • 3 minggu yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Mayoritas Jalannya Sudah Mulus, Wisata Deles Indah Klaten Kian Ramai Pengunjung

Objek wisata alam Deles Indah di lereng Gunung Merapi wilayah Desa Sidorejo, Kemalang, Klaten, kini kian ramai terutama seiring makin baiknya kondisi akses jalan yang sebagian besar sudah mulus.
  • 1 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Tutup Sejak Coblosan, Umbul Susuhan Klaten Buka Mulai Minggu (18/2/2024)

Umbul Susuhan di Desa Manjungan, Kecamatan Ngawen bakal buka lagi pada Minggu (18/2/2024).
  • 1 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Hari Ini Dikunjungi Puan Maharani, Begini Kondisi Sentra Gerabah Melikan Klaten

Ketua DPR Puan Maharani mengunjungi sentra industri kerajinan gerabah di Melikan, Kecamatan Wedi, Klaten, Selasa (30/1/2024).
  • 1 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Masih Jadi Tempat Ibadah, Begini Asal-usul Candi Merak di Karangnongko Klaten

Candi Merak yang berada di Desa/Kecamatan Karangnongko, Klaten, merupakan bangunan kuno peninggalan era Kerajaan Mataram Kuno abad ke-8 hingga ke-9 Masehi.
  • 1 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Umbul Pelem Klaten Raup Omzet Rp7,2 Miliar, 7 Kali Lipat Dana Desa Wunut

Omzet Bumdes Sumber Kamulyan Desa Wunut, Tulung, Klaten, dari pengelolaan Umbul Pelem pada 2023 lalu mencapai Rp7,2 miliar atau tujuh kali lipat dari perolehan dana Desa Wunut pada tahun tersebut.
  • 1 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Ada Wahana Rumah Hantu juga lo! Cek Harga Tiket Masuk The Gondang Park Klaten

Harga tiket masuk objek wisata The Gondang Park yang berada di kawasan PG Gondang Baru, Klaten, cukup terjangkau dengan wahana yang lengkap mulai hiburan, rekreasi, hingga edukasi.
  • 2 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

The Gondang Park Klaten, Wahananya Komplet mulai Waterpark hingga Museum Gula

Klaten memiliki objek wisata baru di kawasan PG Gondang Baru, jalan Solo-Jogja, Plawikan, Jogonalan, yang diresmikan pada Sabtu (30/12/2023) bernama The Gondang Park.
  • 2 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Jadi Geoheritage, Wisata Watu Sepur di Bayat Klaten Kini Malah Terbengkalai

Objek wisata Watu Sepur di Jotangan, Bayat, Klaten, dengan daya tariknya berupa batuan purba yang sudah ditetapkan sebagai geoheritage kini mangkrak dan sepi pengunjung.
  • 2 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Ramai Pol! Pengunjung Umbul Pelem Klaten Naik 5 Kali Lipat saat Libur Natal

Umbul Pelem merupakan destinasi wisata air di Desa Wunut, Kecamatan Tulung, Klaten, yang dikelola Badan Usaha Milik Desa (BUM Desa) Sumber Kamulyan.
  • 2 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Baru Kelar Direnovasi, Ini Deretan Wahana Wisata di OMAC Tulung Klaten

Objek Wisata Mata Air Cokro atau OMAC di Kecamatan Tulung, Klaten, yang baru dibuka kembali setelah renovasi menawarkan banyak wahana wisata untuk anak-anak hingga orang dewasa.
  • 2 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Cerita Bupati Klaten Gowes ke OMAC Klaten saat SMP: Sejuk dan Airnya Melimpah

Bupati Klaten Sri Mulyani menceritakan pengalamannya ketika gowes dari Cawas sampai Tulung untuk mengunjungi OMAC dan menyebutkan objek wisata legendaris, sejuk dan airnya melimpah.
  • 2 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Buka Lagi setelah 6 Bulan Tutup, Wisata OMAC Klaten Langsung Diserbu Pengunjung

Objek Mata Air Cokro atau OMAC di Kecamatan Tulung, Klaten, langsung diserbu pengunjung sejak hari pertama dibuka kembali setelah sekitar enam bulan tutup, Minggu (24/12/2023).
  • 2 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Kian Lengkap! Umbul Brintik Klaten Kini Punya 11 Jenis Terapi termasuk Meditasi

Umbul Brintik di Desa Malangjiwan, Kebonarum, Klaten, yang terkenal sebagai tempat wisata sekaligus pengobatan kini dilengkapi 11 jenis terapi dan sembilan perawatan.
  • 2 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Cantiknya Panorama Sawah Burikan Klaten dengan Latar Perbukitan, Mirip Lukisan

Pemandangan indah bak lukisan tersaji di area sawah dengan latar Perbukitan Seribu di wilayah Desa Burikan, Kecamatan Cawas, Klaten, yang berbatasan dengan Gunungkidul, DIY.
  • 3 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Sempat Ramai, Objek Wisata Watu Sepur Bayat Klaten Kini Dikabarkan Mangkrak

Objek wisata Watu Sepur di Jotangan, Bayat, Klaten, yang sempat ramai pada 2018 kini dikabarkan sepi dan mangkrak.
  • 3 bulan yang lalu
  • Suharsih
Klaten

Sport Center Bayat Klaten Butuh Rp500 Miliar, Pemkab Berencana Gandeng Investor

Pembangunan sport center di lahan milik Pemkab Klaten dekat Rawa Jombor, Desa Krakitan, Bayat, membutuhkan anggaran lebih dari Rp500 miliar.
  • 3 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Bakal Dibangun Jadi Sport Center, Lahan Dekat Rawa Jombor Klaten Mulai Ditata

Pemkab Klaten mulai menata dan mematangkan lahan seluas 13 hektare di dekat Rawa Jombor, Krakitan, Bayat, yang digadang-gadang jadi lokasi Sport Center.
  • 3 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Kisah di Balik Larangan Tanam Pisang di Dukuh Mao Klaten, Warga Masih Percaya

Ada kepercayaan dan cerita rakyat yang berkembang di Dukuh Mao dan Birinan, Desa Jambeyan, Karanganom, Klaten, terkait larangan tanam pisang karena diyakini bisa mendatangkan bahaya.
  • 3 bulan yang lalu
  • Tim Solopos / Suharsih
Klaten

Meski Tak Tercatat, Kawasan di Klaten Ini Lebih Terkenal Ketimbang Nama Desanya

Meski tidak tercatat dan tidak masuk dalam peta administrasi pemerintah, beberapa kawasan di Klaten ini nyatanya lebih terkenal di kalangan masyarakat ketimbang nama desa/kelurahan atau kecamatannya.
  • 3 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Wisata ke Ugul-Ugul Kepurun Klaten, Wahana dan View Merapinya Keren Banget

Objek wisata Ugul-Ugul Kepurun di Desa Kepurun, Manisrenggo, Klaten, menawarkan berbagai wahana yang friendly untuk anak-anak serta pemandangan Gunung Merapi yang indah.
  • 3 bulan yang lalu
  • Suharsih / Fadila Alfiani Arifin
Klaten

Mengenal Kebondalem Kidul Klaten, Desa Wisata Candi yang Ramah Anak

Desa wisata Kebondalem Kidul yang terletak di Kecamatan Prambanan, Klaten, tidak hanya mengandalkan Candi Sojiwan sebagai daya tarik tapi juga berbagai wahana edukasi yang ramah anak.
  • 4 bulan yang lalu
  • Suharsih / Fadila Alfiani Arifin
Klaten

Unik, Resto di Polanharjo Klaten Ini Tawarkan Sensasi Makan Ditemani Ikan Koi

Koito Resto di Lembu, Jimus, Polanharjo, tak jauh dari Umbul Ponggok, Klaten, menawarkan sensasi makan dikelilingi kolam ikan koi dan gemericik air yang menenangkan.
  • 4 bulan yang lalu
  • Suharsih / Fadila Alfiani Arifin
Nasional

Solopos Hari Ini : Kisah Sukses Dana Desa Wunut Klaten

Koran Solopos edisi hari ini menyajikan berbagai berita menarik salah satunya tentang Umbul Pelem di Desa Wunut, Kecamatan Tulung, Klaten, yang dikelola menggunakan dana desa.
  • 4 bulan yang lalu
  • Tim Solopos
Klaten

Keunikan Umbul Gedaren Klaten dan Alasannya Jadi Tempat Orang Ritual Kungkum

Umbul Gedaren di Jatinom, Klaten, kerap didatangi banyak orang untuk laku ritual kungkum, baik untuk pengobatan maupun untuk mencapai tujuan tertentu misalnya terpilih pada pilkades dan pemilu.
  • 5 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Cuaca Panas dan Terik, Umbul Gedaren Jatinom Klaten Diserbu Pengunjung

Umbul Gedaren di Desa Gedaren, Jatinom, Klaten, dibanjiri pengunjung yang mandi maupun mencuci baju menyusul cuaca yang panas dan terik akhir-akhir ini.
  • 5 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Seru! Ratusan Pelajar dari Solo Main Layang-layang di Umbul Siblarak Klaten

Ratusan siswa MTs Negeri 1 Solo menikmati keseruan bermain layang-layang yang menjadi salah satu wahana wisata Kampung Dolanan Sidowayah kawasan Umbul Siblarak, Klaten.
  • 5 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

5 Desa Wisata di Klaten Masuk Kategori Maju, Ini Kriteria dan Potensinya

Kabupaten Klaten memiliki 35 desa wisata yang berkembang sejak 2020 dan lima desa di antaranya masuk kategori desa wisata maju.
  • 5 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Buka-bukaan Kunci Sukses Desa Wisata Klaten Tarik Ribuan Pengunjung per Hari

Desa wisata di Klaten memiliki cara untuk bertahan dan terus berkembang agar tak sekadar obor-obor blarak, ramai di awal tapi sepi kemudian.
  • 5 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Tak Hanya Umbul Ponggok, Ini 5 Objek Wisata Unggulan di Desa Ponggok Klaten

Desa Ponggok, Kecamatan Polanharjo, Klaten, tidak hanya memiliki Umbul Ponggok yang sudah terkenal ke berbagai penjuru negeri, tetapi juga memiliki banyak objek wisata lain yang tak kalah menarik.
  • 5 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso / Tim Solopos
Klaten

Mitos Punden Tanjungsari Dlimas Ceper Klaten, Konon Ditunggui 2 Putri Kerajaan

Tiap tahun warga Dlimas, Ceper, Klaten, mengadakan upacara bersih desa di Punden Tanjungsari yang konon ditunggui oleh dua putri kerajaan.
  • 5 bulan yang lalu
  • Suharsih / Fadila Alfiani Arifin
Klaten

Jajal Atraksi Baru Keliling Wisata Ponggok Klaten Naik VW Tour, Segini Tarifnya

BUM Desa Tirta Mandiri Ponggok, Klaten, menyediakan tiga paket jalan-jalan naik VW tour keliling berbagai destinasi wisata di desa tersebut.
  • 5 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Main ke Objek Wisata Candi di Klaten, Begini Cara Bedakan Corak Hindu & Buddha

Di Klaten terdapat banyak bangunan candi berusia 1.000-an tahun, sebagian candi bercorak agama Hindu dan sebagian lainnya bercorak agama Buddha.
  • 6 bulan yang lalu
  • Tim Solopos / Fadila Alfiani Arifin
Klaten

Wah! Ada Atraksi Baru di Ponggok Klaten, Keliling Objek Wisata Naik VW Safari

Desa Ponggok, Klaten, punya atraksi baru yaitu tour naik mobil VW keliling berbagai objek wisata yang ada di desa tersebut.
  • 6 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Warisan Berharga Ki Ageng Gribig di Tradisi Yaa Qawiyyu Jatinom Klaten

Ttradisi Yaa Qawiyyu atau sebaran apam di Jatinom, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah, rutin digelar pada setiap Bulan Safar dalam penanggalan Islam.
  • 6 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso / Rohmah Ermawati / Newswire
Klaten

Viral Girpasang Klaten Sepi, Pokdarwis Tegalmulyo: Akhir Pekan Selalu Ramai

Video kondisi objek wisata Girpasang di lereng Merapi wilayah Desa Tegalmulyo, Kemalang, Klaten, yang sepi viral di media sosial.
  • 6 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Keunikan Sidowarno Klaten, Desa Wisata Wayang Peraih Juara IV ADWI 2023

Desa Sidowarno merupakan desa wisata dengan daya tarik khas utama berupa kerajinan tatah sungging wayang kulit.
  • 6 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso / Rohmah Ermawati
Klaten

Diperbaiki, Jalur Wisata dan Lereng Merapi Klaten Ditarget Mulus Akhir Oktober

Sejumlah ruas jalan di jalur wisata dan lereng Merapi wilayah Klaten saat ini masih terus diperbaiki oleh DPUPR dengan target selesai dan mulus pada akhir Oktober 2023.
  • 6 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Meriah! Ponggok Klaten Gelar Merti Bumi sekaligus Launching Paket Wisata Baru

Ribuan warga Desa Ponggok, Polanharjo, Klaten, memeriahkan rangkaian acara Merti Bumi sekaligus peluncuran paket wisata baru.
  • 6 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Ajaib! Mandi di Umbul Kroman Jatinom Klaten Dipercaya Menambah Aura Kecantikan

Umbul Kroman di Desa Mranggen, Kecamatan Jatinom, Klaten, memiliki keunikan dan dipercaya bisa menambah aura kecantikan bagi perempuan yang mandi atau berendam di dalamnya.
  • 7 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso / Fadila Alfiani Arifin
Foto

Sejuknya Kolam Renang 3 Tingkat, Wahana Baru di Umbul Siblarak Klaten

Tempatnya teduh dengan pemandangan area persawahan dan sungai kecil di sebelahnya
  • 7 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Ramah Anak, Objek Wisata Siblarak Sidowayah Klaten Dilengkapi Kolam 3 Tingkat

Objek wisata Siblarak di Desa Sidowayah, Kecamatan Polanharjo, Klaten, kini dilengkapi wahana baru berupa kolam tiga tingkat yang ramah untuk anak-anak.
  • 7 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Tawarkan View Merapi dari Dekat, Ini Rute ke Lokasi Wisata Kali Talang Klaten

Lokasi wisata Kali Talang di Desa Balerante, Kemalang, Klaten, berjarak 4 km dari puncak Merapi sehingga menawarkan pemandangan kegagahan gunung tersebut dari dekat dan rekahannya terlihat.
  • 7 bulan yang lalu
  • Suharsih / Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Upacara HUT RI di Kolam Renang, Desa Sidowayah Klaten Luncurkan Wisata Anyar

Masyarakat Desa Sidowayah, Polanharjo, Klaten, menggelar upacara HUT ke-78 Kemerdekaan RI di kolam renang wisata Siblarak sekaligus meluncurkan objek wisata baru, Kamis (17/8/2023).
  • 7 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Wisata Sendang Sinangka Ceper Klaten dan Cerita di Balik Upacara Bersih Desa

Sendang Tirta Sinangka di Pokak, Ceper, Klaten, menjadi salah satu objek wisata air dengan cerita unik soal awal mula keberadaannya.
  • 7 bulan yang lalu
  • Suharsih / Fadila Alfiani Arifin
Klaten

Keunikan Wisata Rawa Jombor Klaten dan Sosok Nyi Ageng Rakit yang masih Misteri

Kawasan wisata Rawa Jombor di Krakitan, Bayat, Klaten, memiliki sederet keunikan termasuk soal Nyi Ageng Rakit yang asal-usulnya masih misteri.
  • 7 bulan yang lalu
  • Tim Solopos / Fadila Alfiani Arifin
Klaten

Dibanjiri Peserta sampai Luar Jawa, Jombor Run bakal Jadi Event Tahunan Klaten

Event Jombor Run 2023 di Rawa Jombor Klaten yang sukses menyedot 1.000-an peserta dari berbagai daerah hingga luar Jawa direncanakan jadi agenda tahunan.
  • 7 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Nakal! 5 Remaja Terciduk Lakukan Vandalisme di Objek Wisata Deles Indah Klaten

Kawasan wisata Deles Indah di lereng Gunung Merapi wilayah Kemalang, Klaten, menjadi sasaran aksi vandalisme sejumlah anak-anak dan remaja.
  • 7 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Foto

Gemerlap Lampu Warna-warni Semarakkan Festival Perahu Rakit di Rawa Jombor

Festival malam itu dimeriahkan dengan atraksi perahu rakit yang membentuk formasi angka 219 sesuai Hari Jadi Kabupaten Klaten tahun ini.
  • 7 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Rekomendasi Wisata Air dari Kota Seribu Umbul Klaten

Rekomendasi wisata air di Kota Seribu Umbul Klaten.
  • 7 bulan yang lalu
  • Wilda Arifati
Klaten

Festival Musik Terapung dan Perahu Rakit, Ikon Baru Wisata Rowo Jombor Klaten

Festival Musik Terapung dan Perahu Rakit di Rowo Jombor diproyeksi menjadi ikon wisata baru di Klaten
  • 7 bulan yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D
Klaten

Nonton Lur, Ada Pentas Musik Terapung dan Festival Perahu di Rawa Jombor Klaten

Rangkaian kegiatan pentas musik terapung, festival perahu, serta pesta kembang api di Rawa Jombor itu merupakan rangkaian peringatan Hari Jadi ke-219 Kabupaten Klaten serta menyambut HUT ke-78 RI.
  • 7 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Rawa Jombor Klaten Ramai Jumat-Sabtu Ini, Ada Festival Musik dan Perahu Rakit

Kawasan wisata Rawa Jombor di Krakitan, Bayat, Klaten, bakal ramai dengan adanya festival musik dan perahu rakit, kemudian Jombor Run, Jumat-Sabtu (4-5/8/2023).
  • 7 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Meriahkan HUT RI, Ibu-ibu Pluneng Klaten Turun ke Air & Memainkan Musik Ciblon

Ibu-ibu di Desa Pluneng, Kebonarum, Klaten, turun ke umbul dan memainkan musik ciblon dengan memukul-mukulkan telapak tangan ke air hingga menghasilkan irama yang indah.
  • 7 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Ekonomi

Klaten Jadi Tujuan Wisata Favorit di Soloraya, Ini Deretan Keistimewaannya

Destinasi wisata yang paling diminati wisatawan di Klaten yakni Bukit Sidoguro, Nyi Rakit Rowojombor, Girpasang, dan umbul.
  • 7 bulan yang lalu
  • Galih Aprilia Wibowo
Klaten

Uniknya Pasar Jodha Klaten: Jual Kuliner Tradisional, Buka Tiap Minggu Kliwon

Ada objek wisata kuliner baru bernama Pasar Jodha di Desa/Kecamatan Kalikotes, Klaten, yang menawarkan aneka kuliner tradisional dan jajanan serta wahana permainan.
  • 7 bulan yang lalu
  • Fadila Alfiani Arifin
Ekonomi

Klaten Juara Kunjungan Wisatawan di Soloraya, Sektor Wisata Sumbang Rp39 Miliar

Kabupaten Klaten menjadi tujuan favorit wisata di Soloraya. Kabupaten Bersinar ini juga menjadi wilayah dengan pendapatan dari sektor pariwisata terbanyak di Soloraya selama dua tahun terakhir.
  • 7 bulan yang lalu
  • Galih Aprilia Wibowo
Nasional

Solopos Hari Ini : Muslihat Hancurkan Industri Tekstil

Pelemahan drastis industri tekstil dan produk tekstil (TPT) nasional akibat beberapa kondisi baik di dalam maupun luar negeri diulas lengkap di Koran Solopos edisi hari ini.
  • 7 bulan yang lalu
  • Tim Solopos
Klaten

Inilah Roro Ngangsu, Tarian Unik yang Terinspirasi Banyaknya Umbul di Klaten

Tari Roro Ngangsu yang diciptakan koreografer Tejo Sulistyo memiliki keunikan karena terinspirasi dari berbagai potensi yang ada di Klaten, salah satunya keberadaan umbul atau sumber air.
  • 7 bulan yang lalu
  • Fadila Alfiani Arifin
Klaten

Bupati Klaten Akui sejak Awal Minta Pintu Tol Nyambung ke Industri dan Wisata

Bupati Klaten Sri Mulyani mengakui sejak awal mengusulkan agar pintu tol Solo-Jogja menyambung ke zona industri dan wisata agar Klaten tak jadi kota mati setelah tol berfungsi.
  • 7 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Mereka yang Hilang dan Muncul dari Tol Solo-Jogja

Tol Solo-Jogja adalah proyek strategis nasional yang membuat banyak pihak berkorban demi mendongkrak munculnya sektor ekonomi dan wisata baru.
  • 7 bulan yang lalu
  • Tim Solopos
Klaten

Selain Wisata, Industri Klaten juga Potensial Berkembang dengan Tol Solo-Jogja

Selain wisata, sektor lain yang dinilai potensial berkembang dengan adanya tol Solo-Jogja di Klaten adalah industri dan investasi.
  • 7 bulan yang lalu
  • Nimatul Faizah / Muhammad Diky Praditia / Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Efek Tol Solo-Jogja untuk Klaten: Sektor Wisata Paling Mungkin Berkembang Pesat

Jalan tol Solo-Jogja yang melewati 50 desa di 11 kecamatan Kabupaten Klaten dinilai bakal memberikan banyak keuntungan dan sektor pariwisata disebut paling mungkin berkembang pesat.
  • 8 bulan yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia / Nimatul Faizah
Klaten

Mantap! Video Wisata Girpasang Klaten Juara Lomba Bangga Berwisata di Indonesia

Video wisata Girpasang Klaten meraih juara lima lomba video Bangga Berwisata di Indonesia (BBWI) dalam acara Apresiasi Pemasaran Pariwisata Indonesia (APPI) 2023.
  • 8 bulan yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D
Klaten

Deretan Objek Wisata di Klaten Bisa Diakses dari 4 Exit Tol Solo-Jogja

Empat exit atau pintu keluar yang dibangun di sepanjang jalur tol Solo-Jogja wilayah Klaten bisa menjadi akses untuk menuju berbagai objek wisata dan industri.
  • 8 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Siap-Siap! Objek Wisata Baru Bertema Honduras Segera Hadir di Ponggok Klaten

Objek wisata baru bernama The Honduras segera dibuka di Desa Ponggok, Kecamatan Polanharjo, Klaten, akhir bulan ini.
  • 8 bulan yang lalu
  • Fadila Alfiani Arifin
Klaten

Pengin Staycation di Klaten, Hotel dan Vila Ini Bisa Jadi Pilihan Menarik

Sejumlah hotel dan vila di Klaten menawarkan fasilitas yang cocok untuk staycation dengan tarif terjangkau.
  • 8 bulan yang lalu
  • Fadila Alfiani Arifin
Klaten

Pesona Candi Sojiwan di Prambanan Klaten, Reliefnya Kaya Cerita dan Pesan Moral

Candi Sojiwan yang berada di Desa Kebon Dalem Kidul, Prambanan, Klaten, menyimpan banyak cerita fabel pada reliefnya yang mengandung nilai-nilai moral kehidupan.
  • 8 bulan yang lalu
  • Suharsih / Fadila Alfiani Arifin
Klaten

Termuda! Juara I Mas Klaten Masih 16 Tahun lo, Sekolah di SMAN 1 Karangnongko

Pemenang Mas Klaten pada ajang pemilihan Mas dan Mbak Duta Wisata Klaten 2023, Alexander Fidellis Arya, baru berusia 16 tahun dan sekolah di SMAN 1 Karangnongko.
  • 8 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Mengeksplorasi Relief Fabel Sembari Wisata di Candi Sojiwan Klaten

Bangunan Candi Sojiwan memiliki relief-relief yang sangat menarik untuk dipelajari, relief tersebut dipahatkan mengelilingi kaki candi dan berisi fabel.
  • 8 bulan yang lalu
  • Rohmah Ermawati
Foto

Pentas Perdana Sendratari Maharatu Pramodawarddhani di Candi Kembar Klaten

Pementasan ini diinisiasi oleh Medang Heritage Society, Yasatri, Sanka Heritage, dan Benawi Enterprise dengan melibatkan 60 penari dan pemusik.
  • 8 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Kisah Putri Raja Medang Jadi Lakon Sendratari Perdana di Candi Kembar Klaten

Sendratari di paseban Candi Kembar, Desa Wisata Bugisan, Prambanan, Klaten, digelar untuk kali pertama dengan mengangkat kisah putri Raja Medang, Pramodawarddhani.
  • 8 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Wow! Ariel Tatum-Chicco Jerikho Syuting Film di Kalitalang Lereng Merapi Klaten

Kawasan ekowisata Kalitalang di lereng Merapi wilayah Balerante, Kemalang, Klaten, kerap jadi lokasi syuting film termasuk film yang dibintangi Ariel Tatum dan Chicco Jerikho baru-baru ini.
  • 9 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Cerita 2 Turis Amerika Terkesan & Akhirnya Belajar Membatik di Prambanan Klaten

Salah satu galeri batik di Prambanan, Klaten, kerap menjadi jujugan turis asing yang ingin belajar membatik seperti yang dilakukan turis asal Amerika Serikat, Selasa (13/6/2023).
  • 9 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Wah! Ada Prasasti dengan Tulisan Unik di Puncak Bukit Sidoguro Klaten

Ada satu prasasti dari batu dengan tulisan unik di puncak Bukit Sidoguro, Desa Krakitan, Bayat, Klaten, yang kini menjadi objek wisata ikonik Kabupaten Bersinar.
  • 9 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Menikmati Rawa Jombor dari Bukit Sidoguro Klaten, Tambah Cantik saat Malam

Pemandangan Rawa Jombor dari puncak Bukit Sidoguro, Klaten, tampak lebih indah pada malam hari dengan kerlip lampu kota di kejauhan dan hilir mudik perahu di rawa.
  • 9 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Kisah Legenda Asal-Usul Umbul Manten Klaten, Bermula dari Pasangan Nakal

Berikut kisah yang memaparkan legenda atau asal-usul Umbul Manten di Sidowayah, Polanharjo, Klaten.
  • 10 bulan yang lalu
  • Ginanjar Saputra
Klaten

Eksistensi Ngerangan Bayat Klaten, Desa Cikal Bakal Angkringan yang Melegenda

Sejak dulu usaha angkringan atau hik telah menjadi roda penggerak perekonomian warga Desa Ngerangan, Bayat, Klaten.
  • 10 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso / Rohmah Ermawati
Klaten

Turun Lagi, Harga Tiket Wisata Bukit Sidoguro Klaten Pagi-Sore Kini Rp7.500

Harga tiket masuk objek wisata Bukit Sidoguro, Klaten, diturunkan lagi sehingga kini menjadi Rp7.500/orang pada pagi-sore dan Rp5.000/orang pada sore-malam.
  • 10 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Foto

Ratusan Ribu Wisatawan Padati Objek Wisata Klaten Selama Libur Lebaran 2023

Jumlah pengunjung tertinggi objek wisata di Klaten adalah Umbul Pelem yang puncaknya terjadi pada Senin (24/4/2023) dengan jumlah lebih dari 6.800 orang.
  • 10 bulan yang lalu
  • Newswire
Klaten

Terbanyak Dikunjungi Libur Lebaran, Umbul Pelem Klaten Kantongi Ratusan Juta

Umbul Pelem Klaten menjadi objek wisata air dengan jumlah pengunjung terbanyak selama libur Lebaran dengan perputaran uang capai ratusan juta rupiah per hari.
  • 10 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Arus Balik dan Wisata, Lalin Klaten Diprediksi Masih Padat pada H+3 Lebaran

Arus lalin di wilayah Klaten termasuk jalan Solo-Jogja diprediksi masih padat pada H+3 Lebaran dengan adanya arus balik Lebaran ditambah kendaraan menuju tempat wisata.
  • 10 bulan yang lalu
  • Maymunah Nasution
Klaten

Rawan Macet hingga Kecelakaan, 9 Objek Wisata Klaten Jadi Prioritas Pengamanan

Polres Klaten memberikan perhatian lebih terkait pengamanan di sembilan objek wisata selama libur Lebaran 2023, di antaranya Rawa Jombor dan Girpasang.
  • 10 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Umbul Ponggok Klaten Diserbu Wisatawan, Foto Underwater Jadi Daya Tarik

Kunjungan wisatawan ke Umbul Ponggok meningkat drastis pada H+1 Lebaran, Minggu (23/4/2023).
  • 10 bulan yang lalu
  • Maymunah Nasution
Klaten

Bersolek & Tambah Wahana, Intip Persiapan Objek Wisata di Klaten Sambut Lebaran

Para pengelola objek wisata di Klaten mulai wisata air hingga ketinggian telah bersiap menyambut libur Lebaran 2023 dengan berbenah hingga menambah wahana baru.
  • 10 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Banyak Pilihan, Bupati Mulyani Ajak Pemudik Wisata dan Kulineran di Klaten Saja

Bupati Klaten Sri Mulyani mengajak para pemudik yang berdatangan pada Lebaran ini untuk menikmati objek wisata maupun kulineran di Klaten saja karena ada banyak pilihan.
  • 10 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Hiii... Ada Hantu Suzzanna di Munggur Park Klaten, Siap-Siap Dibikin Merinding

Taman Wisata Munggur Park di Gatak, Delanggu, Klaten, kembali membuka rumah hantu dengan tema baru yaitu Suzzanna Bergentayangan di Munggur Park mulai Sabtu (8/4/2023).
  • 11 bulan yang lalu
  • Suharsih
Klaten

Wisata Malam Syahdu di Bukit Sidoguro Klaten

Kawasan wisata Bukit Sidoguro di Desa Krakitan, Kecamatan Bayat, Klaten, kini menjadi menjadi salah satu tempat ngabuburit sekaligus buka bersama.
  • 11 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso / Chelin Indra Sushmita
Klaten

Ngabuburit & Bukber Makin Asyik di Puncak Bukit Sidoguro Klaten, Sudah Ada Kafe

Bukit Sidoguro di Krakitan, Bayat, Klaten, kini dilengkapi kafe yang buka sore sampai malam, cocok buat ngabuburit atau bukber sembari menikmati pemandangan Rawa Jombor dan perbukitan seribu.
  • 11 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Sebelum Sidowarno, Bugisan Klaten Lebih Dulu Jadi Desa Wisata Terbaik ADWI 2022

Desa Bugisan, Prambanan, menjadi desa wisata pertama dari Klaten yang meraih penghargaan desa wisata terbaik di ajang Anugerah Desa Wisata Indonesia atau ADWI 2022.
  • 11 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Wisata Air OMAC Klaten Diguyur Rp5,8 Miliar, Fasilitas bakal Makin Lengkap

Objek Wisata Mata Air atau OMAC Klaten bakal direvitalisasi setelah Lebaran tahun ini dengan anggaran mencapai Rp5,8 miliar dari Kemenparekraf.
  • 11 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Joss! Sidowarno Klaten Masuk 75 Terbaik Anugerah Desa Wisata Indonesia 2023

Desa Sidowarno, Kecamatan Wonosari, Klaten, terpilih sebagai salah satu dari 75 desa wisata terbaik di ajang Anugerah Desa Wisata Indonesia atau ADWI 2023.
  • 11 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Foto

Tradisi Padusan, Ribuan Pengunjung Serbu Objek Wisata Air di Klaten

Pengelola Umbul Pelem sempat memberlakukan sistem buka tutup pintu masuk lantaran membeludaknya pengunjung 
  • 11 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Wisata Air di Klaten Banjir Pengunjung saat Momen Padusan, Pengelola Kewalahan

Ribuan pengunjung memadati sejumlah objek wisata air seperti Umbul Pelem, Umbul Pluneng, dan OMAC Klaten saat momen padusan H-1 Ramadan 2023.
  • 11 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Bukan Kemah Biasa, Wisata Camping di Deles Indah Klaten Berasa Jadi Warga Lokal

Berkemah atau camping di kawasan wisata Deles Indah, Kemalang, Klaten, menawarkan tidak sekadar camping tapi juga merasakan pengalaman hidup layaknya warga lokal.
  • 11 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Keunikan Wisata Ketinggian Klaten, Rekam Indahnya Merapi sampai Rawa Jombor

Sejumlah objek wisata menawarkan pemandangan indah Klaten mulai dari lereng Gunung Merapi hingga Rawa Jombor dari ketinggian.
  • 1 tahun yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Foto

Keren Gaes! Ini Spot Favorit Menikmati Senja di Rawa Jombor Klaten

Ratusan orang berdatangan didominasi muda-mudi duduk lesehan beralaskan tanah serta rerumputan sembari mengobrol menikmati saat-saat matahari tenggelam.
  • 1 tahun yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Klaten

Tiap Sore Jadi Buruan Muda-Mudi, Begini Cantiknya Sunset di Rawa Jombor Klaten

Kawasan wisata Rawa Jombor di Desa Krakitan, Bayat, Klaten, tiap sore ramai diserbu para muda-mudi yang datang untuk menikmati suasana saat senja.
  • 1 tahun yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso