Berita Sport Tourism Terbaru
Solo

Gibran Lepas Pelari Pocari Sweat Sport Run, Peserta Nikmati Bangunan Ikon Solo

Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming Raka melepas hampir 3.000 peserta Pocari Sweat Sport Run Tourism Solo 2023 di Jl. Diponegoro, Solo, Minggu (8/10/2023) pukul 05.30 WIB.
  • 6 bulan yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Sukoharjo

Menuju Sport Tourism, Desa Jangglengan Gelar Lomba Kano Pertama di Sukoharjo

Pemerintah Desa Jangglengan, Kecamatan Nguter, menggelar lomba kano untuk kali pertama di Kabupaten Sukoharjo. Event ini diharapkan jadi cikal bakal sport tourism di Desa Wisata Jangglengan.
  • 6 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Klaten

Dibanjiri Peserta sampai Luar Jawa, Jombor Run bakal Jadi Event Tahunan Klaten

Event Jombor Run 2023 di Rawa Jombor Klaten yang sukses menyedot 1.000-an peserta dari berbagai daerah hingga luar Jawa direncanakan jadi agenda tahunan.
  • 8 bulan yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Bola

SHA Run for Solo 2023: Olahraga Sambil Berwisata, Ada Hadiah Rp500 Juta Pula

Pendaftaran lomba lari SHA Run For Solo 2023 telah dibuka sejak 19 Juni hingga 31 Agustus 2023 mendatang.
  • 8 bulan yang lalu
  • Ichsan Kholif Rahman
Bisnis

Potensial Datangkan Wisatawan, Ini 11 Lokasi Sport Tourism di Soloraya

11 lokasi sport tourism di Soloraya yang potensial untuk dikembangkan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Maymunah Nasution
Bisnis

Piala Dunia U-20 Batal di Solo! Begini Masa Depan Sport Tourism Soloraya

Memprediksi peluang pengembangan sport tourism di Soloraya setelah batalnya kesempatan jadi tuan rumah Piala Dunia U-20.
  • 1 tahun yang lalu
  • Maymunah Nasution
Bisnis

Piala Dunia U-20 Batal di Solo, Hilang Satu Kesempatan Kembangkan Sport Tourism

Pembatalan Piala Dunia U-20 di Indonesia menghilangkan kesempatan pelaku industri olahraga Soloraya untuk belajar mempersiapkan event internasional besar.
  • 1 tahun yang lalu
  • Maymunah Nasution
Bisnis

Batalnya Piala Dunia U-20 di Solo Dikhawatirkan Ganggu Promosi Sport Tourism

Pembatalan Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 sangat disesalkan di tengah upaya Kota Solo promosi sport tourism.
  • 1 tahun yang lalu
  • Gigih Windar Pratama
Arena

Tak Incar Hadiah, Peserta IKA UNS Color Run Ingin Sehat dan Senang

Panitia IKA UNS Color Run 2023 melayani pengambilan race pack pada Kamis-Jumat (2-3/3/2023) pukul 09.00 WIB-18.00 WIB.
  • 1 tahun yang lalu
  • Damar Sri Prakoso
Bisnis

Sport Tourism Jadi Andalan untuk Pemulihan Pariwisata Kota Solo

Sport tourism bakal menjadi atraksi wisata Solo yang banyak menarik minat wisatawan mancanegara.
  • 1 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Salatiga

Berusia 5 Tahun, Komunitas Lari Ini Ingin Salatiga Jadi Jujukan Sport Tourism

Komunitas lari Salatiga Running Buddies telah memasuki usia lima tahun.
  • 1 tahun yang lalu
  • Hawin Alaina
Solo

Menghidupkan Health Tourism di Kawasan Villa Park Banjarsari

Lokasi yang dicanangkan menjadi health tourism di Solo Utara, meliputi Banjarsari, Manahan, Kestalan, Setabelan, Tirtonadi, serta sebagian kawasan Pura Mangkunegaran.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nova Malinda
Solo

Health Tourism, Menelisik Gaya Pariwisata Baru di Kota Solo

Konsep health tourism ini mengangkat model pariwisata yang aman dengan mengutamakan kesehatan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nova Malinda
Boyolali

Tak Hanya Surga Wisata Alam, Boyolali Juga Ramai Sport Tourism: Ini Daftarnya

Pemkab Boyolali siap mendukung sport tourism sebagai destinasi wisata baru di wilayahnya.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nova Malinda
Publika

Rumput Stadion Bagian Penting dari Sport Tourism

Tentu saja, rumput Zoysia japonica hasil pengembangan oleh dosen UNS ini sangat emosional di Manahan Solo karena merupakan arena tampil di kandang sendiri.
  • 1 tahun yang lalu
  • Rahayu
Foto

Potret Aksi Puluhan Atlet Tampil di Kejuaraan Gantole Telomoyo Cup Semarang

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo yakin Gantole Telomoyo dapat menjadi destinasi wisata olahraga (sport tourism) berikutnya di Jawa Tengah
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Video

Sandiaga Uno: APG 2022 Momen Bangkitkan Pariwisata & Ekonomi Indonesia

Sekitar 1.800 atlet dari mancanegara yang berpartisipasi dalam event APG 2022 di Solo
  • 1 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono / Candra Mantovani / andi susanto
Solo

Jadi Tuan Rumah Piala Presiden 2022, Sport Tourism Solo Makin Mantap

Pemilihan Solo sebagai tuan rumah event Piala Presiden 2022 dinilai akan semakin memantapkan posisi Solo sebagai destinasi sport tourism.
  • 1 tahun yang lalu
  • Kurniawan
Bola

Persis Solo ke Liga 1, Momentum Kebangkitan Sport Tourism di Solo

Sport tourism di Kota Solo diprediksi bisa bersinar seiring dengan Persis Solo yang naik kasta ke Liga 1.
  • 2 tahun yang lalu
  • Ichsan Kholif Rahman
Sleman

Cek Kalender Kegiatan Pariwisata 2022 Sleman, Didominasi Sport Tourism?

Pemkab Sleman, DIY, meluncurkan kalender kegiatan pariwisata 2022 mengusung tema sport tourism, leisure, and wellness.
  • 2 tahun yang lalu
  • Newswire
Arena

Ini 5 Sport Tourism Ciamik di Batang Jawa Tengah, Sudah Pernah Coba?

Inilah 5 sport tousim yang dipromosikan Bupati Batang, Wihaji, melalui akun Instagramnya.
  • 2 tahun yang lalu
  • Latif Ghufron Aula
Arena

Dipromosikan Bupati Batang di Instagram, Apa itu Sport Tourism?

Apa itu sport tourism yang kini tengah gencar dipromosikan Bupati Batang Wihaji lewat akun Instagramnya?
  • 2 tahun yang lalu
  • Latif Ghufron Aula
Solo

Piala Dunia U-20 Jadi Momen Emas Eksplorasi Sport Tourism di Kota Solo

Datanganya wisatawan domestik dan mancanegara saat gelaran Piala Dunia U-20 pada 2023 bisa menjadi momen emas untuk pengoptimalan potensi destinasi sport tourism di Kota Solo.
  • 2 tahun yang lalu
  • Muh Khodiq Duhri / Ichsan Kholif Rahman
Arena

Sport Tourism Bikin Ekonomi Bali Menggeliat

Menparekraf Sandiaga Salahuddin Uno meminta ada lebih banyak kegiatan berbasis pariwisata olahraga atau sport tourism digelar Bali.
  • 2 tahun yang lalu
  • Ichsan Kholif Rahman
Solo

Gandeng Persis, Pemkot Solo akan Bikin Destinasi Wisata Sport Tourism

Pemkot Solo dan Persis Solo telah berkomunikasi untuk menjalin kerja sama dalam mewujudkan destinasi wisata baru bertema sport tourism.
  • 2 tahun yang lalu
  • Ichsan Kholif Rahman
Arena

Sport Tourism Didorong Jadi Tulang Punggung Pariwisata di Indonesia

Pemerintah konsisten mendorong pengembangan sport tourism menjadi salah satu tulang punggung pariwisata di masa mendatang.
  • 2 tahun yang lalu
  • Chrisna Chaniscara
Semarang

Sport Tourism Kendal Dikembangkan, Ada 1.000 Fasilitas Olahrga Ciamik

Pemkab Kendal berencana mengembangkan sport tourism.
  • 2 tahun yang lalu
  • Chelin Indra Sushmita
Arena

PPE 2021 Jadi Ajang Promosikan Sport Tourism di Indonesia

PPE 2021 mengusung konsep visualisasi beragam budaya, keindahan alam dan nilai luhur yang menjadi identitas bangsa.
  • 2 tahun yang lalu
  • Chrisna Chaniscara
Solo

Apa itu Hard dan Soft Sport Tourism, Ini Penjelasannya

Sport tourism tidak hanya menggabungkan event olahraga dan destinasi wisata dalam satu kemasan, namun perlu dipilah menjadi hard dan soft sport tourism.
  • 2 tahun yang lalu
  • Arif Fajar Setiadi
Karanganyar

Yeay, Pemerintah Serius Garap Paralayang di Segorogunung Karanganyar Jadi Sport Tourism

Paralayang adalah olahraga dan spot wisata mahal karena harga alat-alat untuk paralayang mahal.
  • 3 tahun yang lalu
  • Sri Sumi Handayani
Bola

Museum Titik Nol Pasoepati Cocok Jadi Destinasi Sport Tourism?

Museum Titik Nol Pasoepati banyak mendapat banyak hibahan barang bersejarah.
  • 3 tahun yang lalu
  • Chrisna Chaniscara
Wonogiri

WISATA WONOGIRI : Sport Tourism Potensial Dikembangkan

  • 8 tahun yang lalu
  • Rudi Hartono / JIBI / Solopos