Berita Sejarah Kereta Api Terbaru
Nasional

Napak Tilas Semarang-Tanggung, Jalur Kereta Api Pertama di Indonesia

Jalur Semarang–Tanggung di daerah Grobogan merupakan dua wilayah di Tanah Air yang kali pertama terhubung melalui jalur kereta api.
  • 8 bulan yang lalu
  • Rohmah Ermawati
Solo

Vorstenlanden Surakarta, Saksi Ramalan Jagabaya Jawa Berkalung Besi

Vorstenlanden Surakarta menjadi saksi ramalan sosok Raja Kediri, Jagabaya mengenai istilah Jawa Berkalung Besi, yang dalam hal ini dimaksudkan sebagai jalur rel dan kereta api.
  • 1 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D
Semarang

Jalur Kereta Api Pertama Indonesia Ada di Semarang, Melewati 4 Stasiun

Jalur kereta api di Indonesia kali pertama dibangun pada 1867 silam, dengan rute dari Semarang Tawang hingga Tanggung Grobogan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Boyolali

Kenangan Stasiun Boyolali, Terminus Trem Kuda dari Solo

Di tengah Kota Boyolali dahulu terdapat stasiun aktif yang dilewati trem kuda dari Solo pada 1892 hingga beberapa tahun setelahnya, yakni adalah Stasiun Boyolali atau Stasiun Boyolali Pasar, yang kini jejaknya hampir tak terlihat. 
  • 1 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D / Nimatul Faizah
Wonogiri

Waduk Gajah Mungkur Tenggelamkan Rel Kereta Api Wonogiri-Baturetno

Jalur kereta api lintas Stasiun Purwosari-Wonogiri-Baturetno aktif beroperasi pada 1892-1978, yang lambat laun berhenti, setelah pembangunan Waduk Gajah Mungkur yang menenggelamkan dan memutus segmen Stasiun Wonogiri-Baturetno pada 1978.
  • 1 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D
Jatim

Paguma ke Ambarawa Selepas Jelajahi PT Inka Madiun

  • 8 tahun yang lalu
  • Irawan Sapto Adhi / JIBI / Madiunpos.com