Berita Peternakan Sukoharjo Terbaru
Sukoharjo

Sapi di Wonogiri Antraks, Dinas Peternakan Pastikan Nol Kasus di Sukoharjo

Dinas Pertanian dan Peternakan Sukoharjo memastikan wilayah mereka bebas dari antraks meski di daerah tetangga, yakni Wonogiri, ada kasus tersebut.
  • 8 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Sukoharjo Dapat 2.000 Dosis Vaksin Antraks, Sasarannya untuk 3 Kecamatan Ini

Kabupaten Sukoharjo dapat 2.000 vaksin antrak dan 1.100 dosis di antaranya sudah disuntikkan ke hewan ternak di tiga kecamatan. Penyuntikan vaksinasi antraks masih terus dilakukan.
  • 9 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

10 Hari Jelang Iduladha, 802 Sapi di Sukoharjo Masih Terjangkit Penyakit LSD

Sebanyak 802 ekor sapi di Sukoharjo masih terjangkit LSD atau penyakit bentol kulit. Kendati demikian Pemkab Sukoharjo memastikan hal tersebut tak menjadi permasalahan dalam pelaksanaan Iduladha mendatang.
  • 10 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Cegah LSD, Dinas Pertanian Sukoharjo Ajak Pedagang Awasi Sapi di Pasar Hewan

DPP Sukoharjo mengedukasi pedagang di Pasar Hewan Bekonang untuk mencegah penyebaran LSD. Pedagang diminta untuk mengawasi sapi yang dijual di pasar hewan, jika ditemui ada sapi bergejala diminta untuk dipulangkan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

12 Kasus LSD Ditemukan di Sukoharjo, DPP Tunggu Bantuan Vaksin

Sebanyak 12 Kasus LSD ditemukan di Sukoharjo yang tersebar di tujuh kecamatan. Dinas Peternakan dan Perikanan (DPP) Sukoharjo sudah mengajukan permintaan vaksin ke Pemprov Jateng.
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Foto

Lucu! Begini Tingkah Belasan Kambing Tampil Bak Model di Sentra Niaga Solo Baru

Hewan berkaki empat itu selain menggunakan pakaian layaknya manusia mereka juga menggunakan pampers agar tak mengotori kawasan setempat.
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

15 Kambing-Domba Didandani dan Berjalan bak Model Fashion Show di Mal Solo Baru

Belasan ekor kambing-domba didandani dengan pakaian dan aksesori untuk mengikuti fashion show bertajuk Fashion Sheep and Goat di The Park Solo Baru, Minggu (16/10/2022).
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Walah! Sukoharjo Agropolitan Expo Bawa Kambing dan Kandangnya ke Kompleks Mal

Pameran bertajuk Sukoharjo Agropolitan Expo (SAE) 2022 mengusung tema suasana perdesaan di tengah kota.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tiara Surya Madani
Sukoharjo

Update PMK Sukoharjo: 800 Kasus Terjangkit, 1.300 Ternak Sudah Divaksin

Jumlah total jatah vaksin PMK yang diterima Sukoharjo ada 2.100 dosis, dengan prioritas penyuntikan di zona hijau.
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Peternak Sukoharjo Diminta Kandangkan Sapi Usai Divaksin PMK

Saat ini jumlah kasus yang ada di Sukoharjo ada 610 ekor ternak terjangkit PMK.
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Gercep, DPP Sukoharjo Siapkan 40 Personel untuk Program Vaksinasi PMK

Sasaran vaksinasi PMK utamanya akan dilakukan kepada sapi dan kerbau yang masih sehat di Sukoharjo.
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Pasar Hewan Ditutup Gegara PMK, Pedagang Sapi di Sukoharjo Pasrah

Peternak berharap karantina ternak dilakukan serentak di seluruh daerah untuk mempercepat pemutusan rantai PMK.
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

214 Hewan di Sukoharjo Kena PMK, 4 Kecamatan Ini Masih Nol Kasus

Pemilik ternak di Sukoharjo diminta menjaga kebersihan kandang dengan penyemprotan desinfektan untuk mencegah hewan terkena PMK.
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

80 Hewan Ternak di Sukoharjo Kena PMK, 13 di Antaranya Sudah Sembuh

Petugas kesehatan hewan langsung melakukan penanganan khusus terhadap hewan ternak yang sakit PMK di Sukoharjo.
  • 1 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Sukoharjo

Jelang Iduladha, Pengawasan Distribusi Ternak Sukoharjo Libatkan Polisi

Proses pengawasan distribusi hewan ternak di Sukoharjo, Jawa Tengah melibatkan Bhabinkamtibmas di masing-masing desa/kelurahan.
  • 1 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Sukoharjo

Harga Setara 2 Sapi, Ini Keunikan Kambing Milik Peternak Kartasura

Pada umur lima hingga enam bulan, kambing boer sudah dapat mencapai berat 35–45 kg,
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri / Rohmah Ermawati
Sukoharjo

Fantastis! Kambing Milik Peternak di Kartasura Ini Seharga 2 Ekor Sapi

Kambing boer disebut juga kambing pedaging sesungguhnya, pada umur lima hingga enam bulan, kambing ini dapat mencapai berat 35 kg– 45 kg.
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri / Rohmah Ermawati
Sukoharjo

Cegah Penularan PMK, Sukoharjo Perketat Distribusi Hewan Ternak

Guna mengantisipasi penularan PMK pada hewan ternak, DPP Sukoharjo membentuk tim khusus yang terdiri atas dokter hewan dan petugas kesehatan hewan.
  • 1 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Sukoharjo

Berantas Rentenir, Ponpes di Sukoharjo Ini Berdayakan Peternak Kambing

Klaster kambing yang dibentuk Ponpes Iman Syuhodo terdiri dari lima kelompok peternak kambing, masing-masing kelompok beranggotakan 20 orang.
  • 2 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Sukoharjo

30 Menit Petugas DPP Sukoharjo Berjibaku Bantu Sapi Kesulitan Beranak

Selama ini, petugas kesehatan hewan telah dua kali melakukan operasi caesar pada sapi yang kesulitan melahirkan pedet di Sukoharjo.
  • 2 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Sukoharjo

5.000 Dosis Vaksin Antraks Siap Disuntikkan ke Hewan Ternak di Sukoharjo

Sejumlah langkah seperti pengawasan lalu lintas perdagangan ternak, monitoring kesehatan hewan ternak, dan vaksinasi rutin dilakukan oleh Distankan Sukoharjo untuk cegah antraks.
  • 2 tahun yang lalu
  • Candra Mantovani
Sukoharjo

Khawatir Suhu Panas, Petani Ikan Keramba Waduk Mulur Sukoharjo Panen Dini

Petani ikan keramba apung Waduk Mulur Sukoharjo memilih panen dini karena khawatir dengan suhu ekstrem.
  • 4 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono