Berita Permasalahan Sampah Terbaru
Bantul

TPA Piyungan Ditutup Permanen, Ratusan Pemulung Terancam Kehilangan Pekerjaan

Ratusan pemulung yang selama ini mengais rizki di TPA Piyungan akan kehilangan pekerjaan ketika tempat pembuangan akhir itu resmi ditutup permanen.
  • 1 bulan yang lalu
  • Stefani Yulindriani Ria S. R
Bantul

Warga Piyungan Tolak Pembangunan Pengolahan Sampah RDF Milik Pemkot Jogja

Warga Dusun Banyakan 3, Sitimulyo, Piyungan, menolak rencana Pemerintah Kota Jogja mendirikan fasilitas pengolahan sampah berteknologi refuse derived fuel (RDF) di kawasan TPST Piyungan.
  • 1 bulan yang lalu
  • Stefani Yulindriani Ria S. R
Bantul

Wow, Sejumlah TPS3R di Bantul Mampu Kelola Sampah hingga 30,15 Ton per Hari

Sejumlah Tempat Pengolahan Sampah Reduce-Reuse-Recycle (TPS3R) di Kabupaten Bantul mampu mengelola sampah hingga 30,15 ton per hari.
  • 1 bulan yang lalu
  • Stefani Yulindriani Ria S. R
Boyolali

TPS Desa Sawahan Bermasalah Lagi, DLH Boyolali: Kami Tidak akan Lepas Tangan

Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Boyolali memastikan tidak lepas tangan terkait masalah pengelolaan sampah di TPS Desa Sawahan, Ngemplak, yang kembali diprotes warga.
  • 1 bulan yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Bermasalah, Tempat Pembuangan Sampah Desa Sawahan Boyolali Ditutup Paksa Warga

Warga Desa Sawahan, Ngemplak, Boyolali, menggelar aksi demo dan menutup paksa tempat pembuangan sampah (TPS) yang mengganggu lantaran tak dikelola dengan baik.
  • 1 bulan yang lalu
  • Nimatul Faizah
Kota Jogja

Depo Sampah di Jogja Menggunung karena TPA Piyungan Dibatasi, Warga Menjerit

Depo Sampah Pengok yang berlokasi di Kelurahan Demangan, Kota Jogja, saat ini penuh dengan tumpukan sampah dan membuat warga mengeluh.
  • 2 bulan yang lalu
  • Alfi Annisa Karin
Bantul

Pemkab Bantul Upayakan TPST di Niten Segera Beroperasi

Pemkab Bantul mengupayakan TPST di wilayah Niten Bantul segera dioperasionalkan.
  • 3 bulan yang lalu
  • Newswire
Bantul

Imbas Siklon Tropis Anggrek, Pantai Selatan Bantul Kebanjiran Sampah dari Hulu

Pantai Selatan di Kabupaten Bantul kebanjiran sampah kiriman dari hulu sebagai dampak dari badai Siklon Tropis Anggrek.
  • 3 bulan yang lalu
  • Jumali
Bantul

Pemkab Bantul Alokasikan Rp20 Miliar untuk TPST di Sedayu

Pemkab Bantul alokasikan anggaran Rp20 miliar untuk tempat pembuangan sampah terpadu (TPST) pada tahun depan.
  • 3 bulan yang lalu
  • Newswire
Sleman

Jos, TPST Tamanmartani Sleman Kirim 30 Ton Keripik Sampah ke Pabrik Cilacap

Tempat Pengelolaan Sampah Terpadu (TPST) Tamanmartani di Kapanewon Prambanan, Kabupaten  Sleman, akan mengirim bahan bakar alternatif berupa keripik sampah ke PT Solusi Bangun Indonesia (SBI) di Cilacap.
  • 3 bulan yang lalu
  • David Kurniawan
Bantul

Pemkab Bantul Siapkan 12 Tempat Pengolahan Sampah Terpadu, Simak Lokasinya

Pemkab Bantul menyiapkan 12 tempat pengelolaan sampah terpadu (TPST) guna mengatasi persoalan sampah.
  • 3 bulan yang lalu
  • Newswire
Bantul

Efektif Kurangi Sampah, Belasan TPST & TPS3R Bakal Dibangun di Bantul

Pemkab Bantul berencana membangun 12 tempat pengolahan sampah terpadu (TPST) dan tempat pengolahan sampah dengan sistem reduce, reuse, dan recycle (TPS3R).
  • 3 bulan yang lalu
  • Jumali
Kota Jogja

Tarif Naik 3 Kali Lipat, Pengangkut Sampah di TPST Piyungan Protes

Paguyuban pengangkut sampah swasta memprotes kenaikan tarif retribusi pembuangan sampah ke TPST Piyungan.
  • 3 bulan yang lalu
  • Yosef Leon
Sleman

TPST Tamanmartani Sleman Diresmikan, Mampu Tampung 90 Ton Sampah Per Hari

Tempat Pengolahan Sampah Terpadu (TPST) Tamanmartani di Kabupaten Sleman mampu menampung 90 ton sampah per hari.
  • 4 bulan yang lalu
  • Newswire / Catur Dwi Janati
Madiun

Sampaikan Keluhan Warga, Belasan Komika Gelar Unjuk Rasa di TPA Mrican Ponorogo

Belasan komika di Ponorogo menggelar aksi unjuk rasa dengan cara unik di TPA Mrican.
  • 4 bulan yang lalu
  • Newswire
Bantul

Buang Sampah Sembarangan, 6 Orang Terjaring OTT Satpol PP Bantul

Enam orang terjaring dalam operasi tangkap tangan yang digelar petugas Satpol PP Bantul karena membuang sampah sembarangan.
  • 4 bulan yang lalu
  • Lugas Subarkah
Kota Jogja

Pemkot Jogja Bakal Gunakan Teknologi RDF untuk Kelola Sampah di TPA Piyungan

Pemerintah Kota Jogja akan menggunakan teknologi Refuse Derive Fuel (RDF) untuk pengolahan sampah di TPA Piyungan.
  • 6 bulan yang lalu
  • Triyo Handoko
Gunung Kidul

Hotel di Jogja Selundupkan Tumpukan Sampah untuk Dibuang ke Gunungkidul

Pikap yang mengangkut sampah dan hendak dibuang ke Gunungkidul ternyata milik salah satu hotel di Kota Jogja.
  • 7 bulan yang lalu
  • David Kurniawan
Kota Jogja

Divonis Bersalah! 8 Warga Pembuang Sampah Sembarangan di Jogja Didenda Rp50.000

Hakim Pengadilan Negeri (PN) memvonis bersalah delapan orang yang membuang sampah sembarangan di Kota Jogja.
  • 7 bulan yang lalu
  • Triyo Handoko
Kota Jogja

Ketahuan Buang Sampah Sembarangan, 31 Warga Jogja Terancam Didenda Rp50 Juta

Puluhan warga Kota Jogja ditangkap dan akan diadili karena membuang sampah sembarangan.
  • 7 bulan yang lalu
  • Triyo Handoko
Kota Jogja

TPA Piyungan Mulai Dibuka Besok, Pembuangan Sampah Masih Dibatasi

Setelah lebih dari satu bulan ditutup, TPA Piyungan mulai besok dibuka kembali, namun pembatasan pembuangan sampah masih berlaku.
  • 7 bulan yang lalu
  • Stefani Yulindriani Ria S. R
Sleman

TPST Minggir Sleman Mulai Dibangun Bulan Depan, Ini Sederet Permintaan Warga

Pembangunan TPST Minggir yang menghabiskan anggaran Rp10 miliar di Kalurahan Sendangsari, Kapanewon Minggir, Kabupaten Sleman, akan mulai dilaksanakan pada bulan depan.
  • 7 bulan yang lalu
  • Jumali
Sleman

Sampah dari Sleman yang Boleh Dibuang ke TPA Piyungan Hanya 25 Truk/Hari

Kabupaten Sleman hanya diberi jatah 25 truk sampai 27 truk sampah per hari yang boleh dibuang ke TPA Piyungan.
  • 7 bulan yang lalu
  • Catur Dwi Janati
Kota Jogja

Buang Sampah Sembarangan di Jogja, 177 Warga Ditangkap hingga Didenda Rp500.000

Petugas Satpol PP Kota Jogja menangkap sebanyak 177 warga karena membuang sampah sembarangan.
  • 7 bulan yang lalu
  • Yosef Leon
Gunung Kidul

Keluhkan Dampak TPAS Wukirsari, Puluhan Warga Geruduk DLH Gunungkidul

Puluhan warga Dusun Wukirsari, Kalurahan Baleharjo, mendatangi DLH Gunungkidul untuk mengeluhkan dampah TPAS Wukirsari.
  • 8 bulan yang lalu
  • David Kurniawan
Kota Jogja

Pemprov DIY Berencana Utang Rp116 Miliar untuk Penanganan Sampah & Jalan

Pemprov DIY mengajukan utang ke BPD DIY senilai Rp116 miliar untuk penanganan sampah dan peningkatan jalan di wilayah DIY.
  • 8 bulan yang lalu
  • Stefani Yulindriani Ria S. R
Kota Jogja

Bukan Hanya di Jakarta, Sejumlah Titik di Jogja Kualitas Udaranya Juga Memburuk

Kondisi kualitas udara di sejumlah titik di Kota Jogja saat ini semakin memburuk.
  • 8 bulan yang lalu
  • Maya Herawati
Kota Jogja

PLN Berencana Kelola Sampah di TPA Piyungan untuk Pembangkit Listrik

PT Perusahaan Listrik Negara (Persero) berminat untuk mengelola sampah di TPA Piyungan.
  • 8 bulan yang lalu
  • Anisatul Umah
Kota Jogja

Sudah Ada 5 Investor Tawarkan Teknologi Pengolahan Sampah di Yogyakarta

Pemerintah Daerah Istimewa Yogyakarta menyebut ada lima badan usaha atau investor yang menawarkan teknologi pengolahan sampah di wilayah tersebut.
  • 8 bulan yang lalu
  • Stefani Yulindriani Ria S. R
Kota Jogja

Saking Banyaknya, Petugas Kewalahan Angkut Sampah di Jalanan Jogja

Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Jogja menyampaikan saat ini banyak sampah yang tidak terangkut karena kuotanya terbatas.
  • 8 bulan yang lalu
  • Triyo Handoko
Kota Jogja

Sampah Menumpuk di Jalan-jalan Jogja Ditakutkan Berdampak Buruk pada Pariwisata

PHRI DIY takut persoalan sampah yang ditemukan di beberapa ruas jalan di DIY berdampak pada branding pariwisata.
  • 8 bulan yang lalu
  • Stefani Yulindriani Ria S. R
Kota Jogja

Pedagang di Malioboro Harus Bawa Pulang Sampah Masing-masing

Pemerintah mengeluarkan surat edaran terkait pedagang di Teras Malioboro 2 diminta untuk membawa pulang sampah mereka masing-masing.
  • 8 bulan yang lalu
  • Stefani Yulindriani Ria S. R
Bantul

Bantul Manfaatkan Dana Keistimewaan Rp6 Miliar untuk Pengelolaan Sampah

Kabupaten Bantul menggunakan Dana Keistimewaan untuk pengelolaan sampah.
  • 8 bulan yang lalu
  • Ujang Hasanudin
Espospedia

TPA Piyungan Ditutup, Sampah Berserakan di Bumi Mataram

Pemerintah Daerah Istimewa Yogyakarta menutup Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Piyungan selama 45 hari mulai dari 23 Juli hingga 5 September 2023.
  • 8 bulan yang lalu
  • Abdul Jalil / Whisnupaksa Kridhangkara
Bantul

Dana Pedukuhan di Bantul Boleh Digunakan untuk Selesaikan Masalah Sampah

Pemkab Bantul memperbolehkan dana bantuan pedukuhan digunakan untuk mengelola sampah.
  • 8 bulan yang lalu
  • Hadid Husaini
Bantul

TPA Piyungan Dibuka Terbatas Hari Ini: Hanya Sampah dari Jogja & 200 Ton/Hari

TPA Piyungan dibuka terbatas hanya untuk sampah Kota Jogja dan kuotanya pun dibatasi cuma 200 ton per hari.
  • 8 bulan yang lalu
  • Ujang Hasanudin
Kota Jogja

Imbas TPA Piyungan Ditutup, Warga Buang Sampah di Alun-alun Kidul Jogja

Imbas TPA Piyungan ditutup, masyarakat membuang sampah di Alun-alun Kidul Jogja.
  • 8 bulan yang lalu
  • Yosef Leon
Kulon Progo

Sampah dari Kota Jogja Bakal Ditampung di Kulonprogo, Tapi Cuma 15 Ton/Hari

Sampah dari Kota Jogja bakal ditampung di TPA Banyuroto Kulonprogo, tetapi dibatasi hanya 15 ton per hari.
  • 8 bulan yang lalu
  • Andreas Yuda Pramono
Kota Jogja

Sultan Sayangkan Warga yang Tolak Lokasi Penitipan Sampah: Itu Hanya Sementara

Gubernur DIY menyayangkan aksi penolakan warga terkait lokasi penitipan sampah TPA Piyungan karena penggunaan tanah tersebut sifatnya sementara.
  • 8 bulan yang lalu
  • Abdul Hamid Razak
Sleman

Warga Tolak Penampungan Sampah Sementara di Cangkringan, Ini Alasannya

Warga Padukuhan Karanggeneng, Umbulharjo, Cangkringan, Kabupaten Sleman, menolak pembangunan tempat penampungan sampah sementara (TPSS) yang akan dibangun di wilayah mereka.
  • 8 bulan yang lalu
  • Catur Dwi Janati
Bantul

Cerita Sedih dari Para Pemulung saat TPA Piyungan Ditutup 45 Hari

Penutupan TPA Piyungan selama 45 hari sangat berdampak pada para pemulung yang setiap hari bekerja memilah sampah di tempat itu.
  • 9 bulan yang lalu
  • Ujang Hasanudin
Sleman

Gunakan Tanah Kas Desa, Ini Lokasi Penitipan Sampah Selama TPA Piyungan Ditutup

Pemda DIY menetapkan lokasi tempat penitipan sampah untuk Kabupaten Sleman dan Kota Jogja selama TPA Piyungan ditutup.
  • 9 bulan yang lalu
  • Lugas Subarkah
Kota Jogja

Imbas Penutupan TPA Piyungan: Tumpukan Sampah & Bau Tak Sedap Menyebar di Jogja

Penutupan TPA Piyungan kini sudah mulai dirasakan dampaknya oleh masyarakat di Kota Jogja.
  • 9 bulan yang lalu
  • Yosef Leon
Foto

Sampah Menumpuk di Kota Jogja Dampak Penutupan TPST Piyungan

Pemerintah DIY menyampaikan kedaruratan kondisi TPA Piyungan, di mana volume timbulan sampah yang masuk ke TPA telah melebihi kapasitas tampung.
  • 9 bulan yang lalu
  • Newswire
Kota Jogja

TPA Piyungan Ditutup, Sultan Sediakan Lahan 2 Ha di Sleman untuk Tampung Sampah

Gubernur DIY menyediakan lahan seluas dua hektare untuk menampung sampah sementara selama TPA Piyungan ditutup.
  • 9 bulan yang lalu
  • Stefani Yulindriani Ria S. R
Sleman

TPST Piyungan Ditutup 45 Hari, Pemkab Sleman Cari Lahan untuk Penitipan Sampah

Pemkab Sleman kini sedang mencari lahan yang akan digunakan untuk penitipan sampah selama TPST Piyungan ditutup.
  • 9 bulan yang lalu
  • Lugas Subarkah
Kota Jogja

Mulai Besok TPST Piyungan Ditutup Selama 45 Hari, Ini Alasan Penutupan

Pemda DIY ungkap alasan TPST Piyungan bakal ditutup selama 45 hari dan dimulai 23 Juli 2023.
  • 9 bulan yang lalu
  • Sunartono
Kota Jogja

Pengumuman! TPA Piyungan Bakal Ditutup Selama 45 Hari

Pemda DIY mengungumkan akan menutup TPA Piyungan selama 45 hari.
  • 9 bulan yang lalu
  • Sunartono
Kota Jogja

TPST Piyungan Tutup 2 Hari, Depo Sampah di Jogja Dijaga Ketat Satpol PP

Petugas Satpol PP menjaga ketat depo sampah yang ada di Kota Jogja selama masa penutupan TPST Piyungan.
  • 9 bulan yang lalu
  • Triyo Handoko
Korporasi

GIF Gelar CCE Innovation Day, Dorong Semua Pihak Berpartisipasi Kelola Sampah

GoTo Impact Foundation (GIF) menggelar acara Catalyst Changemakers Ecosystem (CCE) Innovation Day.
  • 9 bulan yang lalu
  • Brand Content
Bantul

TPST Piyungan Penuh, Sampah yang Masuk Dibatasi Hanya 600 Ton per Hari

Pemda DIY akan membatasi sampah yang masuk ke TPST Piyungan sebanyak 600 ton per hari.
  • 10 bulan yang lalu
  • Ujang Hasanudin
Sleman

Proyek Pembangunan TPST Tamanmartani Sleman Mulai Digarap

Pemkab Sleman mulai membangun tempat pembuangan sampah terpadu (TPST) Tamanmartani.
  • 11 bulan yang lalu
  • Catur Dwi Janati
Sleman

Pengumuman! Layanan Angkut Sampah di Sleman Libur 3 Hari saat Lebaran

Masyarakat di Sleman harus pintar-pintar mengelola sampah saat Lebaran, karena selama tiga hari layanan angkut sampah akan libur.
  • 1 tahun yang lalu
  • Catur Dwi Janati
Kota Jogja

Buang Sampah Sembarangan di Jogja, Seorang Warga Didenda Rp250.000

Seorang warga ditangkap petugas dan didenda karena membuang sampah sembarangan di Kota Jogja.
  • 1 tahun yang lalu
  • Yosef Leon
Kota Jogja

Ini Hukuman Buang Sampah Sembarangan di Jogja

Sesuai Perda tentang Pengelolaan Sampah, warga yang membuang sampah sembarangan di Jogja bakal dikenai hukuman denda atau penjara.
  • 1 tahun yang lalu
  • Abdul Jalil / Triyo Handoko
Kota Jogja

Buang Sampah Sembarangan di Jogja, 4 Orang Ditangkap & Terancam 3 Bulan Penjara

Satpol PP Kota Jogja menangkap empat orang yang membuang sampah sembarangan, empat orang itu akan dijerat dengan hukuman pidana.
  • 1 tahun yang lalu
  • Yosef Leon
Kota Jogja

Gerakan Nol Sampah Anorganik di Jogja Dimulai 2023, Melanggar Denda Rp500.000

Pemkot Jogja mulai menerapkan gerakan nol sampah anorganik mulai Januari 2023.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Bantul

Sampah di TPST Piyungan Penuh, Kabupatan & Kota di DIY Harus Lakukan Ini

Beberapa daerah di DIY yang membuang sampah di TPST Piyungan harus melakukan berbagai langkah untuk mengurangi jumlah sampah.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Sleman

TPA Piyungan Penuh, Sleman Bakal Bangun 2 TPA di Minggir & Tamanmartani

Pemkab Sleman berencana membangun dua TPA sebagai dampak dari TPA Piyungan penuh.
  • 1 tahun yang lalu
  • Anisatul Umah
Kota Jogja

TPST Piyungan Ditutup Sementara, Sampah di Jogja Numpuk hingga 1.200 Ton

Perubahan jadwal pembuangan sampah dan penutupan sementara TPST Piyungan berdampak pada penumpukan sampah di Kota Jogja hingga 1.200 ton.
  • 1 tahun yang lalu
  • Yosef Leon
Kota Jogja

Pembuangan ke TPA Piyungan Dijadwal, Sampah di Kota Jogja Membeludak di TPS

Seluruh TPS dan truk pengangkut sampah di Kota Jogja dipenuhi sampah setelah adanya penjadwalan pembuangan ke TPA Piyungan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Yosef Leon
Sleman

Pengumuman! TPST Piyungan Tutup Dua Hari, Warga Sleman Diimbau Tak Buang Sampah

Tempat Pembuangan Sampah Terpadu (TPST) Piyungan tutup hari Jumat dan Sabtu besok.
  • 1 tahun yang lalu
  • Anisatul Umah
Boyolali

Bau Tak Sedap TPS 3R Sawahan, DLH Boyolali Menduga ini Penyebabnya

Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Boyolali meminta BUM Des Sawahan Ngemplak komitmen pada pengolahan sampah di TPS 3R.
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Boyolali

Sebabkan Bau hingga Diare, Belasan Warga Sawahan Boyolali Protes TPS 3R

Belasan warga di Desa Sawahan, Kecamatan Ngemplak, Kabupaten Boyolali, memprotes tempat pengolahan sampah reduce, reuse, dan recycle (TPS 3R) yang dianggap keberadaannya merugikan warga sekitar, pada Jumat (15/7/2022).
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Bantul

Di Bantul Ada Laboratorium Sampah, Apa Bedanya dengan TPST Piyungan?

Pemkab Bantul bersama Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Yogyakarta meluncurkan Laboratorium Sampah di Desa Murtigading, Sanden.
  • 1 tahun yang lalu
  • Catur Dwi Janati
Kota Jogja

Siapkan KPBU, Investor Luar Negeri Tertarik Kelola TPST Piyungan

Pemda DI Yogyakarta bersama pemerintah pusat tengah menyiapkan proses kerja sama pemerintah badan usaha (KPBU) untuk pengelolaan TPST Piyungan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Sunartono
Jatim

Setelah 20 Tahun, Sampah di Jembatan Sambirejo Akhirnya Dibakar, Warga Madiun Lega

Tumpukan sampah yang menyangkut di bawah kaki jembatan lori di Sambirejo, Jiwan, Kabupaten Madiun, dimusnahkan petugas BPBD.
  • 2 tahun yang lalu
  • Abdul Jalil
Nasional

Jokowi Perintahkan Bawahan Perhatikan Sampah

  • 11 tahun yang lalu
  • Emanuel Tome Hayon / JIBI / SOLOPOS