Berita Pariwisata Terbaru
Ekonomi

Menparekraf Optimistis Wisata Kalbar Tumbuh Positif, Singkawang Jadi Sasaran

Kemenparekraf melihat peluang besar dimiliki oleh Kota Singkawang yang bukan hanya memiliki karakteristik dalam hal pariwisata, juga kemudahan akses ke depannya dengan dibangunnya Bandar Udara Singkawang.
  • 1 bulan yang lalu
  • Newswire
Ekonomi

Menparekraf Minta Pemda Beri Insentif Usaha Hiburan untuk Cegah Potensi PHK

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno merekomendasikan para kepala daerah untuk memberikan insentif fiskal untuk meringankan pajak hiburan.
  • 2 bulan yang lalu
  • Newswire
Ekonomi

Menparekraf Naikkan Target Kunjungan Wisman pada 2024, Jadi 17 Juta

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat secara kumulatif jumlah wisatawan mancanegara (wisman) periode Januari-Desember 2023 mencapai 11,68 juta kunjungan.
  • 2 bulan yang lalu
  • Newswire
Ekonomi

Menparekraf Optimistis Mampu Topang Target Pertumbuhan Ekonomi hingga 5,2%

Secara keseluruhan Menparekraf juga yakin Indonesia mampu meraih pertumbuhan ekonomi sebesar 5,2 persen.
  • 2 bulan yang lalu
  • Newswire
Finansial

Lindungi Pelaku Usaha, Luhut Minta Kenaikan Pajak Hiburan Ditunda

Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan meminta kenaikan pajak barang jasa tertentu atau pajak hiburan bisa ditunda
  • 3 bulan yang lalu
  • Anik Sulistyawati / Annasa Rizki Kamalina
Internasional

Indonesia jadi Ketua Pokja Pariwisata ASEAN Korea Centre

Indonesia terpilih sebagai ketua Kelompok Kerja Pariwisata dan Budaya ASEAN Korea Centre (AKC) pada sidang pertama 2024.
  • 3 bulan yang lalu
  • Newswire
Finansial

Tuai Kritik, Ini Penjelasan Pemerintah Kenapa Pajak Hiburan Naik Jadi 40%-75%

Pelaku usaha di Indonesia mempertanyakan kenapa pajak hiburan ditetapkan naik ke kisaran 40% hingga 75%.
  • 3 bulan yang lalu
  • Newswire / Annasa Rizki Kamalina
Nasional

Soal Kenaikan Pajak Hiburan hingga 75%, Berikut Daftar yang bakal Kena

Menparekraf Sandiaga Uno memastikan pemerintah tidak akan mematikan usaha pariwisata dan ekonomi kreatif lantaran sektor tersebut baru bangkit pasca pandemi.
  • 3 bulan yang lalu
  • Restu Wahyuning Asih
Ekonomi

Soal Wacana Kenaikan Pajak Hiburan, Menparekraf Minta Pengusaha Tak Khawatir

Kemenparekraf memastikan kebijakan yang dikeluarkan pemerintah dibuat untuk memberdayakan para pelaku usaha di industri pariwisata dan ekonomi kreatif, bukan mematikannya.
  • 3 bulan yang lalu
  • Newswire
Ekonomi

Tahun Ini, Menparekraf Fokus Garap pada Pariwisata Berkelanjutan

Menparekraf mengoptimalkan upaya berkelanjutan di sektor pariwisata Tanah Air dengan mencermati tiga tren wisata yang berkembang saat ini sehingga juga perlu dicermati oleh pelaku pariwisata dan pemerintah daerah.
  • 3 bulan yang lalu
  • Newswire
Ekonomi

Kunjungan Wisman Baru 70%, Industri Pariwisata Tanah Air Belum Pulih Total

Penelitian yang dilakukan oleh WTTC dengan Oxford Economics memperkirakan kontribusi sektor perjalanan dan pariwisata terhadap ekonomi dunia mencapai US$9,5 triliun pada 2023.
  • 3 bulan yang lalu
  • Ni Luh Anggela
Editorial

Harus Mencakup Pemberdayaan Potensi Lokal

Potensi-potensi lokal harus tercakup di berbagai event nasional dan internasional yang akan didukung ITF. Banyak potensi pariwisata dan budaya lokal di daerah-daerah yang belum dioptimalkan.
  • 4 bulan yang lalu
  • Redaksi
Sudut Pandang

Hiruk Pikuk adalah Budaya Kita

Terus terang saya heran. Banyak objek wisata yang pengelolanya menurut saya suka sekali menyetel lagu keras-keras untuk “meramaikan” suasana.
  • 4 bulan yang lalu
  • R. Bambang Aris Sasangka
Ekonomi

Penerbangan Langsung Makau-Jakarta Dibuka, Pelaku Wisata Perkuat Kolaborasi

Sebuah babak baru menarik dalam pariwisata global akan terbuka dengan terselenggaranya Macao Tourism and MICE Product Updates.
  • 4 bulan yang lalu
  • Brand Content
Kota Jogja

Gandeng Himpunan Pramuwisata, DIY Siapkan Pemandu Wisata Khusus Sumbu Filosofi

Dinas Pariwisata Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) bakal menyiapkan pemandu wisata khusus yang bertugas memberikan penjelasan mengenai Sumbu Filosofi Yogyakarta ke para wisatawan mancanegara maupun nusantara.
  • 5 bulan yang lalu
  • Newswire
Ekonomi

Portal Indeks Kepariwisataan Indonesia Diluncurkan, Sajikan Data Real Time

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno meluncurkan sistem informasi terintegrasi yang menyajikan data secara langsung atau real time.
  • 5 bulan yang lalu
  • Newswire
Solo

Erick Thohir: Kota Solo Siap Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-17 Tahun 2023

Kirab Trophy Experienxe Piala Dunia U-17 2023 menunjukkan kesiapan Kota Solo menjadi tuan rumah ajang sepak bola level internasional.
  • 5 bulan yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Salatiga

Alami Kesulitan Ekonomi, Lorenza Ditania Tetap Raih Prestasi di UKSW Salatiga

Berbekal mimpi yang jelas dan tekad bulat menjadikan Lorenza Ditania T.S., sebagai wisudawati terbaik Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) Salatiga periode Oktober 2023.
  • 6 bulan yang lalu
  • Hawin Alaina
Opini

Mangkunegaran (Selalu) Istimewa

Gebrakan-gebrakan yang dihadirkan berhasil meningkatkan gaung Kadipaten Mangkunegaran di masyarakat, didukung pemaksimalan media sosial sebagai sarana sosialisasi kegiatan.
  • 7 bulan yang lalu
  • R.Ng. Christopher S. Lebe
Korporasi

Promosi Wisata, Isu Kebudayaan Jadi Materi Wajib saat Training Hotelier di Solo

Sejumlah hotel menjadikan wawasan kebangsaan sebagai salah satu materi wajib mereka ketika melakukan pelatihan bagi karyawan baru.
  • 7 bulan yang lalu
  • Maymunah Nasution
Otomotif

6 Bulan Mulai September 2023, Naik Angkutan Ini di Ubud Gratis

Selama September 2023 hingga April 2024, turis dan masyarakat di Ubud Bali bisa menumpang kendaraan khusus secara gratis.
  • 7 bulan yang lalu
  • Newswire
Editorial

Mengakomodasi dan Mendukung Inisiatif Lokal

Manajemen pariwisata era kini harus beradaptasi dengan perkembangan teknologi. Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi mengubah cara pandang wisatawan.
  • 8 bulan yang lalu
  • Redaksi
Teknologi

ILoC, Aplikasi Penyedia Konten Pariwisata dan Ekonomi Kreatif

Indonesia segera memiliki ILoC, yaitu program sekaligus aplikasi yang menyediakan konten berupa foto dan video yang dapat dimanfaatkan oleh konten kreator
  • 8 bulan yang lalu
  • Akhmad Ludiyanto
Publika

Menakar Urgensi Manajemen Rantai Pasok Wisata Halal

Manajemen rantai pasok wisata halal sangat diperlukan sebagai alat yang efektif untuk mengatasi tantangan pasar yang kompetitif di bidang tersebut.
  • 9 bulan yang lalu
  • Arna Asna Annisa
Ekonomi

Wisata Halal Indonesia Raih Peringkat Pertama Global Muslim Travel Index 2023

Indonesia berhasil meraih predikat Top Muslim Friendly Destination of The Year 2023 dalam Mastercard Crescent Rating Global Muslim Travel Index (GMTI) 2023 di Singapura.
  • 10 bulan yang lalu
  • Newswire
Ekonomi

Bidik Kunjungan Wisman hingga 14,3 Juta pada 2024, Ini Strategi Kemenparekraf

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) pada tahun 2024 menargetkan kontribusi produk domestic bruto (PDB) pariwisata mencapai 4,5 persen.
  • 10 bulan yang lalu
  • Newswire
Pendidikan

Raih Doktor Manajemen, Nur Syamsu Kupas Loyalitas Destinasi Pariwisata Gen Y

Nur Syamsu menganalisis peran penggunaan Instagram untuk memperkuat pengaruh pengalaman, kepuasan, dan kepercayaan terhadap loyalitas Gen Y.
  • 10 bulan yang lalu
  • Brand Content
Bisnis

Indonesia Belum Maksimal Gaet Wisatawan, GIPI Usul Pembentukan Badan Khusus

Gabungan Industri Pariwisata Indonesia (GIPI) usul pembentukan badan khusus untuk promosi pariwisata di Indonesia untuk menggaet lebih banyak minat wisatawan mancanegara.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Bisnis

Perputaran Ekonomi Parekraf selama Lebaran Diprediksi Capai Rp150 Triliun

Perputaran ekonomi di sektor pariwisata dan ekonomi kreatif (parekraf) ditaksir mencapai Rp100 triliun-Rp150 triliun
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

Piala Dunia U-20 Batal di Indonesia, Sandiaga Uno Siapkan Event Pengganti

Menparekraf Sandiaga Salahuddin Uno, mencari solusi yang diharapkan dapat menutup potensi pendapatan yang hilang dari batalnya Piala Dunia di Indonesia.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Semarang

Bertemu di Semarang, Gibran dan Mba Ita Sepakat Kerja Bareng

Gibran berharap ke depan sektor budaya dan pariwisata di kedua kota besar Jawa Tengah ini hidup dan saling mendukung karena terhubung dari sisi transportasi dan kebudayaan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Kudus

Potensial, Pengembangan Wisata Bendungan Logung Kudus Harus Tunggu Izin

Pemerintah Kabupaten Kudus memastikan keberadaan Bendungan Logung akan dimanfaatkan untuk pengembangan kawasan wisata air.
  • 1 tahun yang lalu
  • newswire
Bisnis

Kunjungan Wisata di Solo saat Weekday dan Length of Stay Harus Ditingkatkan!

Pihak swasta harus mengambil peran untuk mendongkrak kunjungan serta menambah durasi lama menginap para wisatawan baik domestik maupun turis asing.
  • 1 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Bisnis

Wakil Walikota Solo Tegaskan Pentingnya Kolaborasi untuk Kembangkan Pariwisata

Pariwisata diharapkan menjadi sektor yang diandalkan agar bisa menggerakkan roda perekonomian daerah.
  • 1 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Bisnis

Tol Dongkrak Pariwisata, Hotel di Solo Serius Gaet Segmen Leisure

Sejumlah hotel di Solo mulai seriusi pasar leisure sebagai dampak pariwisata di Solo yang kian berkembang.
  • 1 tahun yang lalu
  • Maymunah Nasution
Bisnis

Ditopang SDM dan UMKM Andal, Pariwisata Asia Tenggara Diprediksi Terus Tumbuh

Sektor pariwisata Asean diprediksi terus tumbuh.
  • 1 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Bisnis

Disebut Potensial, Seperti Ini Perkembangan Pariwisata Solo pada Desember 2022

Jawa Tengah disebut memiliki potensi besar dalam pengembangan pariwisata di 2023. Salah satu wilayah yang memiliki tingkat okupansi lebih baik dari daerah-daerah lainnya adalah Solo dan sekitarnya.
  • 1 tahun yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi
Bisnis

Wisata Keluarga Jadi Primadona di Indonesia, Mayoritas Pilih Alam Terbuka

Wisata alam bersama keluarga masih menjadi pilihan atau primadona di Indonesia.
  • 1 tahun yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi
Bisnis

Wow! Pendapatan Devisa Negara dari Sektor Pariwisata Naik hingga 769 Persen

Setelah mengalami tren peningkatan cukup positif pascapandemi 2022, pariwisata dalam negeri diprediksi akan lebih tumbuh pada tahun ini.
  • 1 tahun yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi
Leisure

F1 Powerboat, Magnet Baru Pariwisata Danau Toba

Ajang F1 powerboat 24-26 diharapkan menjadi magnet wisata baru Danau Toba
  • 1 tahun yang lalu
  • Akhmad Ludiyanto
Leisure

Harpitnas jadi Hari Libur Nasional agar Masyarakat Ramai-Ramai Liburan

Menparekraf Sandiaga Uno mengusulkan agar hari-hari 'kejepit' dapat dijadikan libur nasional agar masyarakat bisa berwisata atau liburan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D
Kolom

Kecelakaan Bus Pariwisata Bukan Semata-mata Kesalahan Sopir

Bus itu terperosok ke jurang di tepi jalan raya Sarangan, Kecamatan Plaosan, Kabupaten Magetan, Provinsi Jawa Timur, Minggu siang itu.
  • 1 tahun yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Bisnis

Dongkrak Kunjungan Wisman, BRI Luncurkan Pembayaran Online dalam E-Visa

BRI sebagai acquiring bank bekerja sama dengan Finnet sebagai Payment Gateway dan Imigrasi  memberikan fasilitas pembayaran secara online untuk pengajuan Visa kunjungan ke Indonesia (e-VoA dan e-Visa).
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Nasional

Dilema Hak Asasi Manusia, Destinasi Wisata Prioritas, dan Investasi

Konflik antara pelaku wisata di Taman Nasional Komodo dengan aparat kepolisian pada Senin (1/8/2022) adalah akibat kebijakan pemerintah yang mementingkan urusan investasi dibanding mendengar aspirasi masyarakat yang langsung terdampak kebijakan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Ichwan Prasetyo / newswire
Bisnis

Terus Meningkat, Segini Kontribusi Desa Wisata untuk Perekonomian Warga

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf/Kabaparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno, menyebut dengan adanya desa wisata, perekonomian masyarakat bisa meningkat hingga 30%.
  • 1 tahun yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi / Indra Gunawan
Bisnis

Tertinggi Sejak Pandemi, Kunjungan Wisman Mei 2022 Naik 1.382 Persen

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat kunjungan wisatawan mancanegara (wisman) ke Indonesia melalui pintu masuk utama mencapai 212.330 kunjungan pada Mei 2022, naik sebanyak 1.382,45 persen.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

Investasi di Sektor Kuliner Mendorong Pemulihan Pariwisata

Pemerintah mendorong perusahaan venture capital dan financial technology berinvestasi di start-up kuliner. Investasi di sektor kuliner akan mendorong pemulihan pariwisata dalam negeri.
  • 1 tahun yang lalu
  • Ichwan Prasetyo / Mariyana Ricky P.D.
Nasional

Investasi di Sektor Kuliner Prospektif

Pemerintah mendorong perusahaan venture capital dan financial technology berinvestai di start-up kuliner. Investasi di sektor ini prospektif.
  • 1 tahun yang lalu
  • Ichwan Prasetyo / newswire
Bisnis

Traveloka Optimistis Pariwisata Segera Pulih, Ini Alasannya

Co-Founder & Chief External Relations Officer Traveloka Albert memerinci seperti Traveloka Xperience yang naik hingga tiga kali lipat terutama untuk produk-produk atraksi wisata serta spa dan kecantikan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Akbar Evandio
Bisnis

Kabar Baik, Kunjungan Wisman pada April 2022 Tertinggi Selama Pandemi

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat kunjungan wisatawan mancanegara atau wisman pada April 2022 mencapai kunjungan tertinggi terhitung sejak awal pandemi Covid-19.
  • 1 tahun yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi / Annasa Rizki Kamalina
Pendidikan

Dosen Tiga Negara Bagikan Kunci Bangkitkan Pariwisata

Webinar yang digelar UKSW dan dua universitas di malaysia dan Kamboja ini memotret tren dan perubahan perilaku yang akan menjadi tantangan bagi pemulihan pariwisata.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

Sandiaga Bidik Investor Asing Untuk Pengembangan Pariwisata, Dari Mana?

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Salahuddin Uno, mengajak investor dari Australia untuk berinvestasi di sektor pariwisata Indonesia.
  • 2 tahun yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi / Annasa Rizki Kamalina
Bisnis

Pariwisata Bisa Berkelanjutan, Begini Jawaban PHRI

PHRI menyebut dalam membangun pariwisata berkelanjutan wajib melihat potensi alam yang ada, serta prospek jauh ke depan.
  • 2 tahun yang lalu
  • Annasa Rizki Kamalina
Solo

BOB Sebut KRL Solo-Jogja Bisa Menjadi Sarana Promosi Wisata Daerah

KRL Solo-Jogja bisa memberikan dampak positif terhadap kemajuan pariwisata daerah, khususnya wilayah yang dilewati kereta rel listrik tersebut.
  • 2 tahun yang lalu
  • Izzul Muttaqin
Solo

Sarasehan Soloraya: Apindo Sebut 5 Potensi Soloraya Berkembang Pesat

Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) menyebut potensi Soloraya di bidang industri, manufaktur, perdagangan, pariwisata, dan pendidikan berkembang pesat.
  • 2 tahun yang lalu
  • Sri Sumi Handayani
Pendidikan

Potensi Desa Jadi Sasaran Survei Mahasiswa Pariwisata Indonesia

Mahasiswa pariwisata Indonesia mengadakan survei potensi desa pada wilayah Jawa Tengah dan Yogyakarta.
  • 2 tahun yang lalu
  • Rafa Indiria Dini
Teknologi

Berwisata Sekaligus Jaga Alam, Coba Pakai Aplikasi Carbon Footprint

Program Carbon Footprint Calculator (CFPC) dapat diakses pada Indonesia.travel page dan mengajak masyarakat menyerap jejak karbon.
  • 2 tahun yang lalu
  • BC
Solo

Go Digital, Ini yang Harus Dilakukan Pelaku Pariwisata dan Ekonomi Kreatif

Kegiatan webinar nasional yang digelar Unsa ini bertujuan mendapatkan masukan inovasi pengembangan industri pariwisata dan ekonomi kreatif 2022.
  • 2 tahun yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi
Pendidikan

40 Mahasiswa UKSW dan Kamboja "Menjelajah" 3 Negara dalam 3 Hari

Dalam sesi sharing culture mahasiswa FId UKSW menampilkan video virtual exibition yang terdiri dari ArcGIS, kegiatan kelas Jepang, short video tourism advertising, master plan dan juga komik cerita rakyat.
  • 2 tahun yang lalu
  • BC
Gunung Kidul

Perbaikan Jalur Kawasan Wisata di Gunungkidul Menjadi Prioritas

Pemkab Gunungkidul terus mengembangkan kawasan objek wisata, salah satu yang menjadi perhatian adalah infrastruktur jalur menuju objek wisata.
  • 2 tahun yang lalu
  • Herlambang Jati Kusumo
Nasional

PPKM Berlanjut, Hiburan dan Wisata Dilonggarkan

Lokasi tempat wisata di level yang akan dibuka dengan prokes ketat dan implementasi Pedulilindungi pada kota-kota level 3 juga ditambah.
  • 2 tahun yang lalu
  • Newswire
Video

Mengawinkan Olahraga dan Pariwisata, Bagaimana Peluang Suksesnya?

Analisa pasar, kreativitas mengemas produk, konektivitas dan masih banyak lagi hal yang perlu disiapkan untuk mengawinkan potensi sport tourism.
  • 2 tahun yang lalu
  • Oriza Vilosa
Video

Mitigasi Dampak Pandemi Wajib Dimaksimalkan untuk Industri Pariwisata

Pemerintah diminta lebih luwes dan sinergi mempersiapkan fase rehabilitasi pandemi.
  • 2 tahun yang lalu
  • Oriza Vilosa
Bisnis

Mau Terbang ke Bali Kini Bisa Pakai Rapid Antigen, Ini Syaratnya

Pelaku perjalanan dalam negeri yang menggunakan transportasi udara dari Pulau Jawa ke Pulau Bali kini dapat menggunakan rapid test antigen.
  • 2 tahun yang lalu
  • Ni Putu Eka Wiratmini
Karanganyar

Libur Panjang, Begini Kondisi Objek Wisata Tawangmangu Karanganyar

Pengelola Grojogan Sewu dan The Lawu Park Karanganyar mengungkapkan kondisi objek wisata itu saat libur panjang Hari Lahir Pancasila.
  • 2 tahun yang lalu
  • Candra Mantovani
Klaten

Harus Tutup Saat Hari Libur, Begini Sikap Pengelola Objek Wisata Klaten

Pengelola objek wisata di Kabupaten Klaten menyayangkan pemberitahuan harus tutup yang terlalu mendadak.
  • 2 tahun yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Nasional

700 Desa Dibidik Kemenparekraf Masuk Desa Wisata Indonesia

Kemenparekaf menargetkan ada 700 desa wisata masuk dalam data Desa Wisata Indonesia pada tahun ini lewat gelaran Anugerah Desa Indonesia 2021.
  • 2 tahun yang lalu
  • Chairul Anam
Magelang

Borobudur Jadi Percontohan BLK Komunitas Pariwisata

Kementerian Ketenagakerjaan menyiapkan kawasan wisata Borobudur sebagai proyek percontohan BLK komunitas pariwisata.
  • 2 tahun yang lalu
  • Newswire
Magelang

Objek Wisata Kabupaten Magelang Mulai Buka Hari Ini

Sejumlah objek wisata di Kabupaten Magelang, yang ditutup selama libur Lebaran 1442 Hijriah dibuka kembali mulai 18 Mei 2021.
  • 2 tahun yang lalu
  • Newswire
Wonogiri

Hari Pertama Buka Setelah Lebaran, Wisata WGM Wonogiri Langsung Ramai Pengunjung

Pengunjung objek wisata Waduk Gajah Munngkur atau WGM Wonogiri terpantau ramai ada hari pertama buka setelah Lebaran, Senin (17/5/2021).
  • 2 tahun yang lalu
  • Aris Munandar
Karanganyar

Satgas Covid-19 Karanganyar Dapati Objek Wisata Masukkan Pengunjung Lebihi Kapasitas

Satgas Covid-19 Karanganyar mendapati ada sejumlah objek wisata yang memasukkan pengunjung melebihi kapasitas sehingga melanggar prokes.
  • 2 tahun yang lalu
  • Sri Sumi Handayani
Klaten

Kebanjiran Pengunjung, Pengelola Umbul Pelem Klaten Terapkan Sistem Buka-Tutup

Objek wisata Umbul Pelem di Tulung, Klaten, kebanjiran pengunjung pada Minggu hingga harus menerapkan sistem buka-tutup.
  • 2 tahun yang lalu
  • Taufiq Sidik Prakoso
Wonogiri

Objek Wisata Wonogiri Buka Mulai Besok, Monggo Yang Mau Piknik...

Tempat wisata di Kabupaten Wonogiri bakal buka mulai Senin (17/5/2021) dan siap menerima pengunjung yang ingin piknik mengisi libur Lebaran.
  • 2 tahun yang lalu
  • Aris Munandar
Magelang

Borobudur Duathlon Ditarget Bangkitkan Pariwisata Jateng-DIY

Badan Otorita Borobudur mendukung penyelenggaraan Borobudur Duathlon 2021 pada 29 Mei 2021 sebagai wahana membangkitkan pariwisata.
  • 2 tahun yang lalu
  • newswire
Wonogiri

Bermula Dari Lapangan Voli, Begini Proses Munculnya Wisata Malam Ngembung Wonogiri

Objek wisata malam yang dibuka di Ngembung, Jatisrono, Wonogiri, bermula dari aktivitas pemuda di sekitar lapangan voli.
  • 2 tahun yang lalu
  • Aris Munandar
Kolom

Singkong Goreng dan Segelas Wine

Gagasan ini dimuat Harian Solopos edisi Jumat, 16 April 2021. Esai ini karya Maria Y. Benyamin, wartawan Bisnis Indonesia (Grup Jaringan Informasi Bisnis Indonesia atau JIBI)
  • 2 tahun yang lalu
  • Maria Y. Benyamin
Sukoharjo

Hore, Bus Tingkat Werkudara Solo Sudah Boleh Masuk Wilayah Sukoharjo

Pemkab Sukoharjo akhirnya mencabut larangan bus tingkat Werkudara masuk ke wilayah Solo Baru dan tempat-tempat wisata di Kabupaten Makmur.
  • 2 tahun yang lalu
  • Indah Septiyaning Wardani
Wonogiri

Kisah Pilu Di Balik Lahirnya Proyek Wisata WGM Wonogiri Jadi Mirip Guatape

Lahirnya proyek pengembangan wisata WGM Wonogiri menjadi mirip Guatape Dam di Kolombia ternyata menyimpan kisah pilu, begini ceritanya.
  • 2 tahun yang lalu
  • Rudi Hartono
Bisnis

Dilema Pemulihan Ekonomi Sektor UMKM Pariwisata

Pemulihan di sektor pariwisata dikhawatirkan berisiko meningkatkan kasus Covid-19 dengan meningkatnya mobilitas massa yang justru menjadi bumerang bagi perekonomian ke depannya.
  • 2 tahun yang lalu
  • Bisnis
Wonogiri

Ada RT Sekitar Masuk Zona Merah, Objek Wisata Wonogiri Wajib Tutup

Objek wisata di Wonogiri sudah boleh buka namun harus tutup jika ada lingkungan RT sekitar yang masuk zona merah persebaran Covid-19.
  • 3 tahun yang lalu
  • Aris Munandar
Magelang

Ancaman Gunung Merapi Mereda, Terpal Penutup Candi Mendut Akhirnya Dibuka

Balai Konservasi Borobudur (BKB) melepas terpal (terpaulin) yang menutupi Candi Mendut di Kabupaten Magelang.
  • 3 tahun yang lalu
  • Newswire
Pemalang

Tourism Information Center Harus Bisa Angkat Pariwisata Kabupaten Pemalang

Pariwisata di Kabupaten Pemalang harus bisa makin maju dengan model pemasaran yang mudah dijangkau masyarakat.
  • 3 tahun yang lalu
  • Newswire
Solo

Ekspedisi KRL Solo-Jogja, BOB: KRL Mudahkan Wisatawan Akses Potensi Lokal

Badan Otorita Borobudur atau BOB menilai keberadaan KRL Solo-Jogja memudahkan akses wisatawan ke potensi wisata lokal di jalur yang dilalui.
  • 3 tahun yang lalu
  • Kurniawan
Magelang

Nepal Van Java Kaliangkrik Magelang Bikin Menteri Sandiaga Penasaran Nginap

Dusun Butuh, Kaliangkrik, Kabupaten Magelang menjadi tujuan pariwisata yang paling diburu satu tahun belakangan karena pemandangannya.
  • 3 tahun yang lalu
  • Newswire
Pemalang

Kaum Milenial Pemalang Diajak Ikut Promosikan Pariwisata Lokal

Kaum milenial diajak untuk turut mempromosikan potensi pariwisata lokal di Kabupaten Pemalang.
  • 3 tahun yang lalu
  • Newswire
Magelang

Hore! Jalur Blondo-Mendut Magelang Bakal Miliki Line Khusus Sepeda

Pemkab Magelang mempersipakn jalur khusus sepeda di jalur lambat pada ruas jalan Blondo - Mendut.
  • 3 tahun yang lalu
  • Newswire
Gunung Kidul

Gunungkidul Fokus Garap Pariwisata, Ekonomi Kerakyatan, dan Investasi

Kabupaten Gunungkidul juga memiliki potensi besar di sisi selatan, utara, dan tengah.
  • 3 tahun yang lalu
  • Farida Trisnaningtyas
Jatim

Terharu! Karyawan Taman Wisata di Madiun Ini Rela Panas-Panas Demi Beli Pakan Satwa

Karyawan Madiun Umbul Square, salah satu taman wisata di Madiun, terpaksa berpanas-panas menjual tiket demi memberi pakan satwa.
  • 3 tahun yang lalu
  • Abdul Jalil
Kolom

Clubhouse dan Kesan Pertama

Gagasan ini dimuat Harian Solopos edisi Jumat 26 Februari 2021. Esai ini karya Hery Trianto, wartawan Bisnis Indonesia atau Grup Jaringan Informasi Bisnis Indonesia (JIBI).
  • 3 tahun yang lalu
  • Hery Trianto
Nasional

Terdampak Pandemi, Ini 3 Langkah Sandiaga Uno Bangun Lagi Pariwisata

Berikut ini tiga langkah yang diambil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Uno untuk membangun kembali sektor pariwisata.
  • 3 tahun yang lalu
  • Nugroho Meidinata
Karanganyar

Hari Pertama Jateng di Rumah Saja, Wisata Tawangmangu Tertutup untuk Tamu Mendadak

Pengelola destinasi wisata di Tawangmangu, Karanganyar, tetap membuka objek wisata selama program Jateng di Rumah Saja.
  • 3 tahun yang lalu
  • Sri Sumi Handayani
Karanganyar

Pengelola Hotel di Karanganyar Kehilangan Tamu Libur Nataru, Dampak Tes Antigen?

Kebijakan pemerintah dan informasi tidak tepat membuat calon tamu membatalkan pesanan kamr di hotel saat Nataru.
  • 3 tahun yang lalu
  • Sri Sumi Handayani
Kolom

Butuh Kepastian

Gagasan ini dimuat Harian Solopos edisi Rabu, 16 Desember 2020. Esai ini karya Rini Yustiningsih, jurnalis Solopos.
  • 3 tahun yang lalu
  • Rini Yustiningsih
Bisnis

Pesta Perayaan Pergantian Tahun Tak Boleh Digelar, Hotel Berbintang di Solo Pilih Lakukan Ini

Sejumlah hotel berbintang di Soloraya tak akan menggelar pesta perayaan pada malam pergantian tahun 2020/2021.
  • 3 tahun yang lalu
  • Farida Trisnaningtyas
Bisnis

Siap-Siap, Penumpang Pesawat ke Bali saat Libur Akhir Tahun Wajib Tes Swab PCR

Pemerintah akan menerapkan aturan baru bagi penumpang pesawat tujuan Bali, salah satunya wajib swab test.
  • 3 tahun yang lalu
  • JIBI / Anita Widya Puspa
Solo

Pengusaha: Simpang Siur Informasi Soal Karantina Pemudik ke Solo Bikin Bisnis Kacau

Informasi yang simpang siur mengenai kebijakan karantina bagi pemudik yang masuk Kota Solo pada libur Nataru membuat bisnis jadi kacau.
  • 3 tahun yang lalu
  • Farida Trisnaningtyas
Sragen

E-Ticketing untuk Museum Sangiran Sragen Sudah Disiapkan, Segera Buka?

Disparpora Sragen menyiapkan terobosan baru dalam pengelolaan tiket dengan menyiapkan e-ticketing untuk Museum Sangiran.
  • 3 tahun yang lalu
  • Muh Khodiq Duhri
Solo

Asyik! Akan Ada Wisata Air Bengawan Solo dari Beton ke Pucangsawit, Apa Saja Wahananya?

Pemkot Solo merintis objek wisata air baru di Sungai Bengawan Solo mulai dari Beton di Kelurahan Sewu hingga Pucangsawit, Jebres.
  • 3 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D