Berita Kecamatan Banjarsari Solo Terbaru
Solo

Anggaran Rp10 M Dicoret, Kantor Baru Kecamatan Banjarsari Solo Batal Dibangun

Rencana pembangunan Kantor Kecamatan Banjarsari Solo pada tahun depan batal atau ditunda lantaran anggaran Rp10 miliar yang telah disetujui pada KUA-PPAS dicoret dari APBD 2023.
  • 1 tahun yang lalu
  • Kurniawan
Solo

Gelar Pasar Tani Kembali Digeber di Banjarsari Solo, Jual Apa Saja?

Pemerintah Kecamatan Banjarsari, Solo, akan kembali menggeber Gelar Pasar Tani pada Jumat (18/3/2022) di halaman kantor kecamatan setempat.
  • 2 tahun yang lalu
  • Afifa Enggar Wulandari
Solo

Gibran Puji Papi Sarimah Banjarsari, Kecamatan Lain Diminta Meniru

Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka meminta agar empat kecamatan lain meniru program Paksa Pilah Sampah dari Rumah atau Papi Sarimah yang diinisiasi Kecamatan Banjarsari.
  • 2 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D
Solo

Sanksi Berlaku, Masih Ada Saja Warga Banjarsari Solo Tak Pilah Sampah

Pemerintah Kecamatan Banjarsari Solo akan melakukan evaluasi pelaksanaan program paksa pilah sampah dari rumah setiap bulan.
  • 2 tahun yang lalu
  • Afifa Enggar Wulandari
Solo

Warga Banjarsari Solo Tak Pilah Sampah di Rumah, Petugas Siap Menegur

Petugas pengangkut sampah di wilayah Banjarsari, Solo, siap menegur dan memberi sanksi warga yang tak patuh menjalankan program paksa pilah sampah.
  • 2 tahun yang lalu
  • Afifa Enggar Wulandari
Solo

Program Paksa Pilah Sampah di Banjarsari Solo Dimulai, Begini Alurnya

Program paksa pilah sampah dari rumah yang diterapkan Pemerintah Kecamatan Banjarsari, Solo, mulai berjalan sejak awal Januari 2022 ini dengan alur kerja yang sudah ditetapkan.
  • 2 tahun yang lalu
  • Afifa Enggar Wulandari
Solo

Belum Patuh Program Paksa Pilah Sampah, Petugas Tetap Ambil

Program Paksa Pilah Sampah di Banjarsari mulai dilaksanakan, namun beberapa warga belum patuh.
  • 2 tahun yang lalu
  • Afifa Enggar Wulandari
Solo

Pengurus Bank Sampah Banjarsari Solo Senang Warga Dipaksa Pilah Sampah

Progam Pemerintah Kecamatan Banjarsari, Solo, memaksa warga memilah sampah disambut baik para pengurus bank sampah di tingkat RW.
  • 2 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Solo

Banjarsari Solo Tegas Lur, Warga Kena Sanksi Jika Tak Pilah Sampah

Pemerintah Kecamatan Banjarsari, Solo, punya aturan tegas bagi masyarakat yang tidak memilah sampah daur ulang dengan nondaur ulang dari rumah akan kena sanksi.
  • 2 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Solo

Banjarsari akan gelar festival budaya

  • 12 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso