Berita Kantor Imigrasi Solo Terbaru
Ekonomi

Penyerapan Anggaran Kantor Imigrasi Kelas I TPI Surakarta capai 98,80%

Total kumulatif layanan lebih tinggi dari pemegangnya karena pelayanan terhadap ITK atau ITAS bisa lebih dari sekali dalam setahun.
  • 3 bulan yang lalu
  • Galih Aprilia Wibowo
Korporasi

Urus Golden Visa Kian Praktis, Tinggal Buka Rekening di Bank Ini

Golden visa adalah visa yang diberikan sebagai dasar pemberian izin tinggal dalam jangka waktu 5 sampai dengan 10 tahun dalam rangka mendukung perekonomian nasional.
  • 3 bulan yang lalu
  • Brand Content
Ekonomi

Imigrasi Solo Berikan 72.000 Pelayanan Keimigrasian selama Musim Haji 2023

Mendaratnya jemaah haji kloter 99 pada Kamis (3/8/2023) pukul 18.20 WIB di Bandara Internasional Adi Sumarmo menandai berakhirnya pelayanan keimigrasian untuk jemaah haji dari Embarkasi Donohudan, Boyolali, Jawa Tengah pada 2023 oleh Kantor Imigrasi Solo.
  • 7 bulan yang lalu
  • Brand Content
Solo

Tekan Tengkes menuju Indonesia Emas 2045, Imigrasi Solo Beri Bantuan Sosial

Pemberian bantuan sosial tidak sekadar bantuan saja, tapi diarahkan oleh Kemenkumham untuk mendukung penanggulangan tengkes atau kerap disebut sebagai stunting.
  • 7 bulan yang lalu
  • Brand Content
Bisnis

Pemohon Paspor Sehari Jadi Imigrasi Solo Meningkat Pesat, Ini Syarat Lengkapnya

Cara membuat paspor percepatan sehari jadi di Kantor Imigrasi Kelas I TPI Surakarta.
  • 11 bulan yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Bisnis

Kantor Imigrasi Surakarta Layani Paspor Simpatik 257 Calon Jemaah Haji

Layanan paspor simpatik sebelumnya pernah dilakukan Kantor Imigrasi Surakarta pada akhir Januari 2023.
  • 1 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Bisnis

Layanan Paspor Simpatik Disambut Antusias Masyarakat

Ratusan pemohon memanfaatkan layanan paspor simpatik di Kantor Imigrasi Kelas I TPI Solo lantaran tidak sempat mengurus paspor di hari kerja.
  • 1 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Solo

Sambut Rombongan Presiden UEA MBZ, Kantor Imigrasi Solo Buka Layanan di Bandara

Kantor Imigrasi Kelas I TPI Surakarta memberikan pelayanan pemeriksaan keimigrasian bagi rombongan Presiden UEA di Bandara Internasional Adi Soemarmo, Senin (14/11/2022).
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Arena

Persiapan Tanding di Luar Negeri, 67 Atlet dan Ofisial NPC Bikin Paspor

Kantor Imigrasi Solo menjemput bola bagi pemohon pelayanan dokumen keimigrasian.
  • 2 tahun yang lalu
  • Ichsan Kholif Rahman
Solo

Komitmen UPT Kemenkumham di Soloraya Berbakti untuk Negeri

Deklarasi kinerja UPT Kemenkumham wilayah Soloraya digelar di Aula Kantor Imigrasi Kelas I TPI Surakarta, Colomadu, Karanganyar, Sabtu (15/1/2022).
  • 2 tahun yang lalu
  • BC
Solo

Kumandang Janji Bersama Meningkatkan Kinerja UPT Kemenkumham Soloraya

Sebanyak 11 Unit Pelaksana Teknis (UPT) se-Soloraya mendeklarasikan Janji Kinerja dan melakukan Penandatanganan Komitmen Bersama Janji Kinerja Tahun 2022, Sabtu (15/1/2022).
  • 2 tahun yang lalu
  • BC
Solo

Ini Kinerja dan Prestasi Kantor Imigrasi Solo di Tahun 2021

Kantor Imgirasi Kelas I TPI Solo melaporkan kinerja sekaligus raihan prestasi yang ditorehkan sepanjang tahun 2021.
  • 2 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

Kanim Surakarta Raih Penghargaan dari Kanwil Kemenkum HAM Jateng

Kantor Imigrasi (Kanim) Surakarta berhasil meraih penghargaan sebagai Satuan Kerja Berkinerja Terbaik III pada 3 Kategori.
  • 2 tahun yang lalu
  • BC
Karanganyar

MiskaGo, Aplikasi yang Mudahkan Warga Akses Layanan Keimigrasian

Kantor Imigrasi Kelas I TPI Surakarta meluncurkan inovasi untuk memudahkan masyarakat mengakses layananan keimigrasian. Inovasi itu berupa aplikasi MiskaGo.
  • 2 tahun yang lalu
  • Akhmad Ludiyanto
Wonogiri

Perusahaan Di Wonogiri Didatangi Imigrasi Solo, Ada Apakah?

Timpora Kabupaten Wonogiri melaksanakan operasi gabungan, untuk menjalankan penegakan hukum keimigrasian di salah satu perusahaan.
  • 2 tahun yang lalu
  • BC
Solo

Staf Ahli Kemenkum HAM Dorong ASN Tingkatkan Pelayanan Prima

Aparatur sipil negara (ASN) khususnya di Kantor Imigrasi Kelas I TPI Solo didorong agar terus meningkatkan pelayanan prima kepada masyarakat.
  • 2 tahun yang lalu
  • Akhmad Ludiyanto
Karanganyar

Kantor Imigrasi Solo Bagikan Sembako Untuk Warga Terdampak PPKM

Bantuan sembako dibagikan untuk masyarakat terdampak PPKM Level 4 di Desa Blulukan, Colomadu, Karanganyar, sekitar Kantor Imigrasi Solo.
  • 2 tahun yang lalu
  • BC
Karanganyar

APOA Cara Dirjen Imigirasi Ajak Warga Dalam Pengawasan WNA

APOA untuk memfasilitasi pelaporan, terutama terhadap pengelola perusahaan yang memperkerjakan Tenaga Kerja Asing (TKA).
  • 2 tahun yang lalu
  • BC
Karanganyar

Geger Warga India Positif Covid-19, Kantor Imigrasi Pastikan Tidak Ada Penambahan WNA di Soloraya

137 Orang WNA India berada di kawasan Soloraya, rata-rata mereka bekerja sebagai ahli di bidang tertentu misalnya garmen.
  • 2 tahun yang lalu
  • Sri Sumi Handayani
Karanganyar

4 Orang Sudah Negatif, Tinggal 4 Pegawai Kantor Imigrasi Solo Positif Covid-19

Kantor Imigrasi Solo membuat mekanisme work from home (WFH) dan work from office (WFO), WFH diprioritaskan untuk pegawai lansia dan memiliki komorbid.
  • 2 tahun yang lalu
  • Sri Sumi Handayani
Wonogiri

Tinggal di Wonogiri, 2 WNA di Bawah Umur Asal Malaysia Dideportasi

Kantor Imigrasi Kelas I TPI Surakarta mendeportasi dua warga negara asing atau WNA asal Malaysia karena melanggar izin tinggal atau overstay selama hampir satu tahun.
  • 2 tahun yang lalu
  • Sri Sumi Handayani
Karanganyar

Dinkes Sebut 2 Pegawai Kantor Imigrasi Solo Positif Covid-19, 30 Orang di-Swab PCR

Dua orang pegawai Kantor Imigrasi Kelas I TPI Solo terkonfirmasi positif Covid-19 pekan lalu. Informasi itu diketahui dari Dinkes Kabupaten Karanganyar.
  • 2 tahun yang lalu
  • Sri Sumi Handayani
Solo

Pergerakan Internasional Terbatas, Penerbitan Paspor Di Kantor Imigrasi Solo Turun 55%

Jumlah paspor yang diterbitkan Kantor Imigrasi Solo turun drastis hingga 55% sepanjang 2020 karena pandemi Covid-19.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ichsan Kholif Rahman
Solo

Wujudkan Bebas Korupsi, Kantor Imigrasi Bangun Zona Integritas

Kultur individu pada unit kerja juga kita bangun menjadi lebih baik sesuai dengan tujuan dan sasaran pembangunan zona integritas
  • 3 tahun yang lalu
  • BC
Solo

Kantor Imigrasi Kelas I TPI Solo Pamer Inovasi, Bikin Paspor Cukup 15 Menit!

Kantor Imigrasi Kelas I TPI Solo meningkatkan pelayanan selama pandemi Covid-19 salah satunya pembuatan paspor hanya 15 menit.
  • 3 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Karanganyar

Perempuan Asal Wonogiri Dideportasi ke Denmark, Begini Ceritanya

Kantor Imigrasi Kelas II TPI Surakarta mendeportasi tujuh WNA selama 2019.
  • 4 tahun yang lalu
  • M. Aris Munandar