Berita Jebakan Tikus Listrik Terbaru
Sukoharjo

Cegah Korban Jiwa, Polres Sukoharjo Edukasi Larangan Jebakan Tikus Listrik

Kapolres telah menginstruksikan ke seluruh Kepolisian Sektor (Polsek) hingga Bhabinkamtibmas pada setiap desa untuk mensosialisasikan tentang larangan penggunaan jebakan tikus beraliran listrik.
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sragen

Sebelum Tersengat Jebakan Listrik, Seman Sudah Diperingatkan Warga

Seman sudah diperingatkan warga untuk tidak memasang jebakan tikus listrik namun tetap nekat. Dua hari setelah dipasang, ia meregang nyawa terkena jebakan yang ia pasang.
  • 2 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu / Kaled Hasby Ashshidiqy
Sragen

Lagi-Lagi, Jebakan Tikus Listrik Bikin Nyawa Petani Sragen Melayang

Kembali, petani di Sragen meninggal dunia karena jebakan tikus beraliran listrik yang ia pasang sendiri di sawah.
  • 2 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Hasil Panen Anjlok, Petani dan Aparat di Sragen Geropyokan Tikus

Puluhan petani bersama perangkat desa, penyuluh petanian, TNI, Polri melakukan geropyokan tikus di area persawahan Desa Kedungupit, Kecamatan Sragen Kota, Kabupaten Sragen, Jawa Tengah, Senin (14/3/2022).
  • 2 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Komisi IV DPR Desak Kementan Cepat Tanggap Atasi Tikus di Sragen

Komisi IV DPR akan mendesak Kementan untuk segera memberikan solusi atas persoalan maraknya hama tikus di lahan pertanian Sragen.
  • 2 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Bupati Sragen Ngaku Sisakan Jebakan Tikus Listrik Buat Anggota DPR RI

Bupati Sragen mengatakan sudah 379 jebakan tikus listrik dicopot tim gabungan namun disisakan beberapa untuk ditunjukkan kepada anggota Komisi IV DPR RI.
  • 2 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Penasaran Jebakan Tikus Listrik, Anggota DPR RI Turun ke Sawah Sragen

Rombongan anggota Komisi IV DPR RI terjun ke sawah di Sragen untuk melihat jebakan tikus listrik.
  • 2 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Bantuan Dispertan KP Sragen untuk Basmi Tikus Belum Dimanfaatkan Desa

Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan (Dispertan KP) Sragen menyediakan bantuan kebutuhan petani untuk membasmi hama tikus, namun belum ada pemerintah desa yang mengajukan permohonan.
  • 2 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Sragen

20 Jebakan Tikus Listrik Dibongkar Tim Gabungan di Sragen

Polres Sragen bersama aparat TNI, Pemkab Sragen terus menertibkan jebakan tikus listrik di sawah yang masih saja ditemukan meski dilarang.
  • 2 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Sukoharjo

Ramai-Ramai Buru Tikus Agar Petani Sukoharjo Tak Pakai Jebakan Listrik

Sosialisasi yang dilakukan adalah mengajak petani untuk mengutamakan menggunakan cara manual atau alami saat mengendalikan hama tikus.
  • 2 tahun yang lalu
  • Candra Mantovani
Sragen

Pemasang Jebakan Tikus Listrik Bisa Dipenjara 5 Tahun, Dendanya Bikin Syok

Polres Sragen akan menjerat pelaku pemasangan jebakan tikus listrik dengan UU No. 30/2009 tentang Ketenagalistrikan. Ancaman hukumannya pidana 5 tahun dan denda Rp0,5 miliar.
  • 2 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Semarang

Setop! Pasang Jebakan Tikus Berlistrik Ilegal

Kapolda Jateng menegaskan pemasangan jebakan tikus beraliran listrik adalah perbuatan ilegal.
  • 2 tahun yang lalu
  • Chelin Indra Sushmita / Newswire
Sragen

Makan 23 Korban Jiwa, Pemkab Sragen Didesak Tetapkan Darurat Hama Tikus

Banyaknya jatuh korban jiwa akibat jebatan tikus beraliran listrik mendorong anggota Komisi B DPRD Jateng mendesak Pemkab Sragen menetapkan darurat hama tikus.
  • 2 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Bukan Jebakan Tikus, Petani Tanon Sragen Pilih Pasang Pagar Plastik

Sejumlah petani di Kecamatan Tanon, Sragen, memilih memakai pagar plastik daripada memakai jebakan tikus yang beraliran listrik karena berbahaya.
  • 2 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Sragen

Diduga Kena Jebakan Tikus, Nenek Pikun Asal Sragen Ditemukan Meninggal

Nenek diduga pikun, Tugiyem, 72, warga Sidoharjo, Kabupaten Sragen, ditemukan meninggal di area persawahan, Sabtu (4/12/2021) diduga karena tersetrum jebakan tikus beraliran listrik.
  • 2 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Aduuuh… Petani Ngrampal Sragen Tewas Kena Jebakan Tikus Berlistrik yang Dipasang Sendiri

Petani di Ngrampal, Sragen, Iwan Supardi, 62, meninggal akibat jebakan tikus listrik yang dirakit sendiri di sawahnya, Kamis (13/5/2021).
  • 2 tahun yang lalu
  • Muh Khodiq Duhri
Sragen

Pulang Salat Id, Warga Ngrampal Meninggal Kena Jebakan Tikus Berlistrik

Petani asal Dukuh Ngampunan, RT 22, Desa Kebonromo, Kecamatan Ngrampal, Sragen, meninggal di sawahnya, Kamis (13/5/2021) siang.
  • 2 tahun yang lalu
  • Muh Khodiq Duhri
Sragen

Jebakan Tikus Berlistrik Kembali Makan Korban Petani di Sukodono Sragen

Tim Reaksi cepat (TRC) BPBD Sragen bersama aparat polisi dan puskesmas melakukan evakuasi dan assessment di lokasi kejadian.
  • 3 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sukoharjo

Petani Sukoharjo Meninggal Tersengat Jebakan Tikus Listrik

Jebakan listrik untuk membasmi hama tikus yang dipasang di area persawahan memakan korban jiwa di Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah.
  • 3 tahun yang lalu
  • Indah Septiyaning Wardani
Karanganyar

Makan Korban Jiwa di Karanganyar, Ternyata Begini Cara Kerja Jebakan Tikus Listrik

Jebakan tikus beraliran listrik kembali memakan korban jiwa, kali ini terjadi di Karanganyar.
  • 3 tahun yang lalu
  • Tika Sekar Arum / Sri Sumi Handayani
Karanganyar

Tersengat Listrik Jebakan Tikus Saat Pipis, Remaja Jaten Karanganyar Meninggal

Lokasi kejadian berada di tepi jalan Dusun Dukuh, Desa Jati, Kecamatan Jaten, tepatnya di belakang salah satu pos kamling di daerah tersebut.
  • 3 tahun yang lalu
  • Sri Sumi Handayani