Berita Hari Jadi Sragen Terbaru
Sragen

Gali Potensi Sejarah, Warga 9 Desa di Mondokan Sragen Temukan 117 Cerita Lisan

Warga dari sembilan desa di wilayah Kecamatan Mondokan, Sragen, mengadakan sarasehan dalam momentum Hari Jadi ke-277 Kabupaten Sragen, Sabtu (27/5/2023) malam.
  • 9 bulan yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Puluhan Ribu Orang Tumplek Blek Saksikan Karnaval Hari Jadi Sragen

Karnaval tersebut terbagi dalam enam lini masa yang diikuti sebanyak 40 kelompok perform.
  • 9 bulan yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Bocah 2 Tahun Tersesat dan 20 Orang Pingsan saat Konser Hari Jadi Sragen

Sebanyak 10 orang di antaranya dirujuk ke rumah sakit untuk penanganan medis lebih lanjut dan 10 orang lainnya ditangani di tempat saat konser di Alun-alun Sragen.
  • 10 bulan yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Tantri Kotak Beri Tips Lupakan Seseorang melalui Lagu Pelan-Pelan Saja

Kotak menyanyikan tiga lagu galau untuk para Kotak Lovers Sragen.
  • 10 bulan yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Di Luar Ekspektasi, Kotak Justru Tampil di Awal Konser Hari Jadi Sragen

Di luar ekspektasi, grup band Kotak yang digadang-gadang jadi pemuncak acara konser Hari Jadi ke-277 Sragen, justru tampil lebih awal.
  • 10 bulan yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Momentum Hari Jadi, Persewaan Kostum di Sragen Raup Belasan Juta Rupiah Sehari

Salah satu tempat persewaan baju adat bisa meraup belasan juta rupiah dalam sehari di momentum Hari Jadi ke-277 Kabupaten Sragen.
  • 10 bulan yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Nyaris Telanjang, Pegawai Dishub Tampil Unik di Upacara Hari Jadi Sragen

Seorang pegawai Dishub Sragen tampil menarik perhatian peserta upacara Hari Jadi ke-277 Kabupaten Sragen lantaran tampil nyaris telanjang dengan hanya mengenakan celana adat Papua lengkap beserta kotekanya.
  • 10 bulan yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Ribuan ASN Kenakan Kostum Pakaian Adat saat Upacara HUT Sragen

Saat hari H, Pemkab Sragen dan 20 pemerintah kecamatan menggelar upacara Hari Jadi dengan tema mengangkat budaya Nusantara.
  • 10 bulan yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Bupati Sragen Sebut Inovasi ASN Masih Rendah karena Berada di Zona Nyaman

Bupati Sragen mendorong ASN mau berinovasi, berpikir out of the box untuk memajukan Sragen.
  • 10 bulan yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Jangan Lupa, Karnaval Hari Jadi Sragen Digelar Minggu Besok, Ini Rutenya

Karnaval Hari Jadi ke-277 Kabupaten Sragen akan digelar dengan konsep menampilkan perjalanan sejarah Sragen sejak masa prasejarah hingga modern. Warga diminta melihat karnaval sejak awal.
  • 10 bulan yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Pemerataan Ekonomi di Kawasan Utara Bengawan Solo Jadi Tantangan Pemkab Sragen

Perekonomian di Sragen dinilai belum merata. Selama ini perpuatan ekonomi masih berpusat di kawasan Sragen di selatan Bengawan Solo.
  • 10 bulan yang lalu
  • Tri Rahayu / Kaled Hasby Ashshidiqy
Sragen

Bupati Sragen Ingin Ada Masjid di eks Kantor Pemkab, Untung Ingin di Technopark

Bupati Sragen, Kusdinar Untung Yuni Sukowati, berencana membangun Masjid Agung di lahan bekas kantor Pemkab Sragen. Namun pemilihan lokasi itu dinilai tak tepat oleh mantan Bupati Sragen yang juga ayah Yuni, Untung Wiyono.
  • 10 bulan yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Dishub Sragen Gelar Safety Riding Community, 1.200 Peserta Ikut Serta

Dishub Sragen mengadakan Safety Riding Community (SRC) 2023 yang diikuti sekitar 1.200 peserta dari berbagai komunitas pencinta sepeda motor di Bumi Sukowati.
  • 10 bulan yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

26 Kegiatan Disiapkan Pemkab untuk Rayakan Hari Jadi Sragen 2023, Ini Daftarnya

Sedikitnya 26 Kegiatan disiapkan Pemkab Sragen untuk memeriahkan hari jadi yang ke-277 tahun ini. Beragam kegiatan tersebut akan disebar di sejumlah wilayah Kabupaten Sragen.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Tak Lagi Dipusatkan di Kota, Perayaan Hari Jadi Sragen 2023 Bakal Lebih Meriah

Pemkab Sragen akan menggelar beragam acara di berbagai kecamatan untuk merayakan hari jadi ke-277 dengan total anggaran sekitar Rp2 miliar.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

14 Komunitas Seniman Campursari Sragen Tampil Bareng 13 Jam Gratis

Tak dilibatkan oleh Pemkan dalam rangkaian Hari Jadi ke-278 Kabupaten Sragen lalu, para seniman dari 14 komunitas di Sragen tampil dalam acara nabuh bareng seniman campursari 13 jam gratis.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Konser Kangen Band di Sragen Pecah, Netizen: Tahun Depan So7 Bisa Yuk!

Pemkab Sragen sukses menggelar konser Kangen Band di Alun-alun Sasana Langen Putra pada Sabtu (28/5/2022) malam lalu. Netizen ingin tahun depan perayaan hari jadi Sragen Pemkab mengundang Sheila on 7.
  • 1 tahun yang lalu
  • Kaled Hasby Ashshidiqy
Sragen

Wow, Perputaran Uang Selama HUT ke-276 Sragen Tembus Miliaran Rupiah

Bupati Sragen, Kusdinar Untung Yuni Sukowati, menyebut perputaran uang selama perhelatan Hari Jadi ke-276 Kabupaten Sragen yang ditutup dengan Karnaval Pembangunan itu mencapai miliaran rupiah.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Foto

Dibanjiri Warga, Ini Foto-Foto Meriahnya Konser Kangen Band di Sragen

Kabupaten Sragen menjadi persinggahan ke-24 grup musik Kangen Band
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Mau Nonton Konser Kangen Band di Sragen Nanti Malam? Waspada Ini Lur...

Meskipun selama konser Kangen Banda ada penjagaan keamanan dari aparat Polres Sragen, safety pribadi atau pengamanan pribadi lebih efektif.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Warga Gilirejo Gelar Perayaan Hari Jadi Sragen di Tengah Jalan Rusak

Warga Desa Gilirejo, Kecamatan Miri, ikut merayakan hari jadi Kabupaten Sragen dengan menggelar tasyakuran di tengah jalan desa yang rusak. Harapannya, Pemkab Sragen menaruh perhatian pada kondisi jalan desa.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Sambut HUT Sragen, Siswa SMPN 5 Sragen Bikin Mural 100 Meter

SMPN 5 Sragen menggelar lomba mural dalam rangka Hari Jadi ke-276 Kabupaten Sragen.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Jelang Hari Jadi Sragen, Bupati dan Forkompimda Ziarah Di 7 Makam

Bupati Sragen dan jajaran Forkompimda melakukan ziarah di tujuh makam sesepuh dan tokoh masyarakat Sragen. Tradisi ini rutin dilakukan jelang hari jadi Kabupaten Sragen.
  • 1 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Sragen

Catat Jadwal Konser Andika Kangen Band di Sragen Biar Ga Ketinggalan

Pemkab Sragen memastikan konser musik Kangen Band dalam rangka hari jadi ke-276 Sragen akan terbuka untuk umum dan cuma-cuma.
  • 1 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Sragen

670 Pembalap Sepeda Bakal Ramaikan Tour de Sragen 2022

Lomba balap sepeda, Tour de Sragen akan diikuti 670 pembalap dari berbagai daerah di Indonesia pada Minggu (22/5/2022). Pada saat yang sama akan digelar lomba lari Sragen Runner.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Kepala DPU Menyaru Jadi Ari Lasso di Lomba Nyanyi Pemkab Sragen

Lomba nyanyi antar kepala OPD yang digelar Pemkab Sragen pada Rabu (18/5/2022) belangsung heboh. Salah satunya terjadi saat Kepala DPU R Suparwoto menyaru penamilan Ari Lasso yang justru mengundang tawa penonton.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Peserta Membeludak, Kejurkab Bulu Tangkis Sragen Diperpanjang

PBSI Sragen menggelar Kejurkab Bulu Tangkis yang diikuti 405 peserta dari berbagai daerah di Soloraya. Kejurkab ini memperebutkan piala Bupati Sragen.
  • 1 tahun yang lalu
  • Kaled Hasby Ashshidiqy
Sragen

Lomba PBB AntarKades Sragen Digelar, Juri: Ada yang Mbagongi

Pemkab Sragen menggelar lomba peraturan baris berbaris (PBB) yang diikuti seluruh kades dan lurah dalam rangka Hari Jadi ke-276 Sragen. Penampilan lucu sebagian peserta membuat penonton tertawa.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

40 Pelaku UMKM Meriahkan Pasar Ekraf 2022 di Gunung Kemukus Sragen

Pemkab Sragen menggelar Pasar Ekraf 2022 di Gunung Kemukus yang diikuti 40 pelaku UMKM.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

2 Atlet Kelas International Ramaikan Lomba Menembak Sragen Open 2022

Untuk kali pertama Perbakin Sragen menggelar lomba menembak bertajuk Sragen Open 2022. Kegiatan itu diikuti dua atlet menembak kelas internasional.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Bupati Yuni Ingin Sragen Punya Teh Khas Bumi Sukowati, Caranya?

Bupati Sragen Kusdinar Untung Yuni Sukowati menginginkan Sragen memiliki teh khas Sragen yang tidak dimiliki oleh daerah lain.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Sragen Createa Festival 2022 Dibuka dengan Penampilan 10 Anak SLB  

Sragen Createa Festival (SCF) #7 mulai dibuka hari ini hingga Minggu (15/5/2022) di kompleks Setda Sragen. Acara ini dibuka oleh penampilan 10 siswa SLB yang memainkan perkusi.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Kalahkan Bupati, Sekda Sragen Juarai Lomba Masak Soto

Tim Sekda Sragen, Tatag Prabawanto, berhasil menyisihkan lawan-lawannya termasuk Bupati Sragen untuk menjuarai lomba masak soto khas Jawa dalam rangka Hari Jadi ke-276 Sragen.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Disebut Masakan Khas Sragen, Ternyata Soto Bukan Makanan Asli Nusantara

Pemkab Sragen menggelar lomba masak soto karena menganggap makanan itu khas Sragen. Menurut literatur, soto asalnya dari China.
  • 1 tahun yang lalu
  • Kaled Hasby Ashshidiqy
Sragen

Ini Jadwal Lengkap Rangkaian Kegiatan Hari Jadi ke-276 Kabupaten Sragen

Pemkab Sragen banyak menggelar kegiatan, terutama lomba-lomba, untuk memeriahkan Hari Jadi ke-276 Kabupaten Sragen. Puncaknya, akan digelar karnaval pembangunan dan festival musik.
  • 1 tahun yang lalu
  • Kaled Hasby Ashshidiqy
Sragen

Ada Bonsai Seharga Ratusan Juta Rupiah di Alun-Alun Sragen

Ratusan pohon bonsai yang akan dipamerkan sudah tiba di Alun-alun Sragen. Jenis dan harganya bergama. Mulai dari ratusan ribu hingga ratusan juta rupiah.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Peringatan Hari Jadi Sragen Mulai Digeber, Ada Pameran 500 Bonsai

Rangkaian kegiatan peringatan Hari Jadi ke-276 Kabupaten Sragen mulai digelar hari ini. Panitia masih menyiapkan venue untuk pameran 500 tanaman bonsai di Alun-alun Sasana Langen Putra Sragen.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Akomodasi Band Lokal, Konser Hari Jadi Sragen akan Dimulai Sejak Siang

Perwakilan band lokal Sragen ingin diberi kesempatan tampil di rangkaian acara Hari Jadi Ke-276 Sragen. Salah satunya di konser musik yang menampilkan Kangen Band.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu / Kaled Hasby Ashshidiqy
Sragen

Ini Alasan Pemkab Sragen Pilih Kangen Band Untuk Konser Hari Jadi

Melalui sejumlah pertimbangan, Pemkab Sragen akhirnya memutuskan memilih Andika Mahesa bersama Kangen Band-nya untuk tampil di konser hari jadi ke-276 Sragen.
  • 1 tahun yang lalu
  • Kaled Hasby Ashshidiqy / Tri Rahayu
Sragen

Andika dan Kangen Band Gantikan Tri Suaka di Konser Hari Jadi Sragen

Pemkab Sragen akhirnya memilih Andika dan Kangen Band untuk tampil di konser Hari Jadi ke-276 Kabupaten Sragen menggantikan Tri Suaka-Nabila.
  • 1 tahun yang lalu
  • Kaled Hasby Ashshidiqy / Tri Rahayu
Sragen

Punya Puluhan, Pemkab Sragen Pilih 3 Band Lokal Saja Untuk Hari Jadi

Ada sedikitnya 27 grup band lokal di Sragen, namun Pemkab hanya akan memilih tiga saja untuk tampil di konser musik Hari Jadi ke-276 Kabupaten Sragen.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Ini 5 Grup Band Lokal Sragen yang Pernah Dibimbing Ahmad Dhani

Ada lima band lokal Sragen yang pernah dibimbing pentola Dewa 19, Ahmad Dhani. Mereka juga masuk dalam 10 album kompilasi terbaik dalam audisi 2015.
  • 1 tahun yang lalu
  • Kaled Hasby Ashshidiqy
Sragen

Panitia Hari Jadi Sragen: Sheila on 7 Mahal, Ingin Undang Kangen Band

Ketua Pelaksana Hari Jadi ke-276 Kabupaten Sragen sempat melontarkan keinginan untuk mengundang Kangen Band ketimbang Sheila on 7 yang dinilai mahal tarifnya.
  • 1 tahun yang lalu
  • Kaled Hasby Ashshidiqy / Tri Rahayu
Sragen

Ini Dia Deretan Artis Calon Pengganti Tri Suaka di Hari Jadi Sragen

Pantia Hari Jadi ke-276 Kabupaten Sragen sudah menyiapkan sederet artis calon pengganti Tri Suaka yang dicoret dari nama bintang utama. Di antara sederet calon itu ada nama Denny Caknan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Musisi Sragen: Mending Pakai Seniman Lokal untuk Hari Jadi Sragen

Musisi Sragen menyarankan Pemkab Sragen menampilkan musisi lokal untuk perayaan Hari Jadi ke-276 Sragen ketimbang mengundang musisi yang tak punya karya orisinal alias hanya mengaver.
  • 1 tahun yang lalu
  • Kaled Hasby Ashshidiqy / Tri Rahayu
Sragen

Konser Tri Suaka dan Nabila saat HUT ke-276 Sragen Terancam Batal

Panitia Hari Jadi ke-276 Kabupaten Sragen, Jawa Tengah berencana membatalkan konser musik yang mengundang bintang tamu Tri Suaka-Nabila.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Habib Syech Bakal Selawatan di Gunung Kemukus

Pemkab Sragen akan mengundang Habib Syech Abdul Qodir Assegaf dalam acara Kemukus berselawat di Gunung Kemukus dalam rangka Hari Jadi Kabupaten Sragen.
  • 2 tahun yang lalu
  • Kaled Hasby Ashshidiqy
Sragen

Ini Daftar Kegiatan Seru yang akan Digelar di Hari Jadi Sragen

Ada banyak kegiatan yang akan digelar memeriahkan Hari Jadi Kabupaten Sragen, di antaranya Tour de Sragen, pentas musik, dan karnaval pembangunan.
  • 2 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Peringati Hari Jadi Sragen, Pemkab Gelontorkan Rp1 Miliar Untuk Hiburan

Peringatan Hari Jadi Kabupaten Sragen akan dimeriahkan sejumlah kegiatan yang menelan annggaran hingga Rp1 miliar.
  • 2 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Tri Suaka dan Nabila Akan Meriahkan Konser Musik saat Hari Jadi Sragen

Pemkab Sragen akan menggelar berbagai acara hiburan menyambut Hari Jadi Ke-276 Kabupaten Sragen pada Mei, salah satunya Konser musik mendatangkan Tri Suaka & Nabila di Alun-alun Sasana Langen Putra.
  • 2 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

Disdikbud Ternyata Juga Ragu Kebenaran Asal Usul Nama Sragen

Kabid Pembinaan Kebudayaan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Sragen tidak menemukan dokumen yang menyebutkan adanya peristiwa pasrah legen yang jadi asal usul nama Sragen.
  • 2 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu / Kaled Hasby Ashshidiqy
Sragen

Asal Usul Nama Sragen Diragukan, Sejarawan Bilang Ini Aslinya

Sejumlah pihak meragukan asal usul nama Sragen. Begitu pula dengan tanggal kelahirannya.
  • 2 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu
Sragen

HUT SRAGEN 2017 : Pengontel Sambirejo Bawa Pulang Yamaha Mio 125

  • 6 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu / JIBI / Solopos
Sragen

HUT SRAGEN : Ribuan Warga Ikuti Sepeda Sehat

  • 6 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu / JIBI / Solopos
Sragen

Ada Ari Lasso dan OM SERA, Inilah Agenda Perayaan HUT Sragen

  • 6 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu / JIBI / Solopos
Sragen

HUT SRAGEN : Hari Ini Seluruh Elemen Masyarakat Berpesta

  • 8 tahun yang lalu
  • Kurniawan / JIBI / Solopos
Sragen

HUT SRAGEN 2015 : 28 Acara Meriahkan Peringatan Hari Jadi Sragen

  • 8 tahun yang lalu
  • Abdul Jalil / JIBI / Solopos
Sragen

HARI JADI SRAGEN : Mei, Pemkab Sragen Gelar Tur Trabas 60 Km

  • 8 tahun yang lalu
  • Kurniawan / JIBI / Solopos
Foto

KARNAVAL FESTIVAL SUKOWATI 2013

  • 10 tahun yang lalu
  • Burhan Aris Nugraha / JIBI / SOLOPOS
Foto

MENONTON KARNAVAL SUKOWATI 2013

  • 10 tahun yang lalu
  • Burhan Aris Nugraha / JIBI / SOLOPOS
Sragen

FUN BIKE: Ribuan Peserta Fun Bike Tempuh Perjalanan 17 Km

  • 11 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu / JIBI / SOLOPOS
Sragen

Jelang Hari Jadi Sragen, Bupati dan pimpinan daerah tirakatan

  • 12 tahun yang lalu
  • Tri Rahayu / JIBI / SOLOPOS