Berita Emisi Karbon Terbaru
Korporasi

PLN Jaring 14 Kerja Sama Global dalam COP28, dari EBT hingga Pensiunkan PLTU

14 Kerja sama yang berhasil dilakukan PLN  mencakup pengembangan ekosistem akselerasi energi baru terbarukan (EBT) di Tanah Air, program capacity building, utilisasi limbah FABA, finansial, hingga pensiun dini Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU).
  • 4 bulan yang lalu
  • Brand Content
Korporasi

66 Tahun Pertamina Membangun Ketahanan Energi dan Ekonomi Indonesia

Kado ulang tahun Pertamina untuk Indonesia tercermin dari kinerja Pertamina Grup yang optimal pada tahun 2023, disertai pengakuan internasional bagi Pertamina di antaranya peringkat ESG nomor satu dunia untuk subsektor migas terintegrasi.
  • 4 bulan yang lalu
  • Brand Content
Ekonomi

Ekonomi Hijau Digadang-gadang Ciptakan 1,8 Juta Lapangan Kerja

Kebijakan ekonomi hijau bukan hanya tentang mencapai net zero emission pada tahun 2060, tetapi juga terkait pertumbuhan ekonomi berkelanjutan, menjadikan Indonesia sebagai negara maju.
  • 4 bulan yang lalu
  • Newswire
Ekonomi

Anies Baswedan: Belum Ada Langkah Konkret untuk Capai Nol Emisi Karbon

Calon Presiden (Capres) nomor urut 1 Anies Baswedan menilai upaya Indonesia dalam mencapai nol emisi karbon atau net zero emission sebelum 2060 masih belum maksimal dan belum ada langkah konkret.
  • 4 bulan yang lalu
  • Akbar Evandio
Nasional

Penggilingan Padi di Soloraya Mulai Terapkan Beras Rendah Karbon

Penggilingan padi yang mulai menerapkan low carbon rice berada di Sragen, Boyolali dan Klaten.
  • 5 bulan yang lalu
  • Rini Yustiningsih
Finansial

Perusahaan Tak Bisa Hindari Kewajiban Jejak Karbon, Ini Kata BEI

Bursa Efek Indonesia (BEI) sebagai penyelenggara bursa karbon memperingatkan kepada para emiten untuk tidak mengindari kewajiban terhadap jejak emisi karbon.
  • 5 bulan yang lalu
  • Rizqi Rajendra
Teknologi

Kematian Akibat Polusi Udara 3 Kali Lebih Besar Dibandingkan TBC

Kematian yang disebabkan oleh polusi udara 3 kali lebih besar dibandingkan dengan kematian yang disebabkan oleh malaria, TBC dan AIDS.
  • 9 bulan yang lalu
  • Akhmad Ludiyanto
Korporasi

Dukung Langkah Transisi Energi, Komisi VII DPR: PLN Lakukan Lompatan Besar

Upaya-upaya yang dilakukan PLN mampu menghindari dan menurunkan emisi karbon hingga 3,7 miliar ton CO2.
  • 9 bulan yang lalu
  • Brand Content
Korporasi

Komisi VII DPR Apresiasi Upaya PLN Kurangi Emisi Karbon

Komisi VII DPR mengapresiasi langkah PT PLN (Persero) yang telah melakukan berbagai upaya untuk mengurangi emisi karbon menuju Net Zero Emission (NZE) di 2060 atau lebih cepat.
  • 9 bulan yang lalu
  • Brand Content
Ekonomi

Mampu Mereduksi Emisi Karbon hingga 44%, PLN Dorong Pemanfaatan Geopolimer

PT PLN (Persero) terus mendorong optimalisasi pemanfaatan Geopolimer karena mampu mereduksi emisi karbon hingga 44%.
  • 10 bulan yang lalu
  • Brand Content
Bisnis

Kemenko Marves: Insentif Pajak Kendaraan Listrik untuk Tekan Emisi

Kemenko Marves menyebutkan pemberian insentif pajak kendaraan listrik merupakan bagian dari upaya pemerintah menekan emisi karbon dengan target net zero emission pada 2060 atau lebih cepat.
  • 11 bulan yang lalu
  • Newswire
Bisnis

Garuda Gandeng Jejakin Kurangi Emisi Karbon, Tanam 3.000 Mangrove di Jakarta

Secara keseluruhan, jumlah bibit pohon mangrove yang akan ditanam pada 2023 tersebut setara dengan pengurangan karbon sebesar 286,800 kgCO2e.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Foto

Aksi Hemat Energi, Begini Penampakan Jakarta Gelap Satu Jam

Sejumlah jalan dan bangunan kantor pemerintahan di Jakarta seperti di Patung Arjuna Wiwaha (Patung Kuda), Patung Jenderal Besar Sudirman, Patung Pemuda Membangun, kantor Wali Kota Jakarta Pusat, dan Balai Kota Provinsi DKI Jakarta dipadamkan
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

Indonesia Terima Rp718 Miliar untuk Aksi Iklim & Pengelolaan Hutan Berkelanjutan

Pencapaian ini menunjukkan respons Indonesia terhadap ancaman perubahan iklim dan mencerminkan pengakuan internasional dan peningkatan kepercayaan terhadap pengelolaan hutan berkelanjutan.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

Konferensi Perubahan Iklim, PLN Beberkan Penerapan Co-firing di 33 PLTU

Hingga saat ini, PLN sudah bisa memproduksi 653 GWh energi bersih yang dihasilkan dari biomassa.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

Jadi Akselerator Kurangi Emisi Karbon, BRI dan PLN Resmikan SPKLU di Jakarta

BRI berkomitmen mendorong peningkatan penggunaan kendaraan listrik melalui peresmian Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di Kantor Pusat BRI.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

Gunakan Listrik Darat, Pelindo-INSA Komitmen Kurangi Emisi Karbon di Pelabuhan

Pelindo Group dan INSA berperan aktif dalam upaya mengurangi emisi karbon dari aktivitas kapal di dermaga.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

PLN akan Kerjakan PLTS Terapung di Singkarak & Saguling Demi Transisi Energi

Sub-holding PT PLN (Persero), PLN Indonesia Power bersama ACWA Power mengembangkan PLTS Terapung Singkarak dan Saguling dengan total investasi USD 104,95 juta.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

8 Upaya PLN Kurangi Emisi Karbon Dipamerkan dalam SOE International Conference

PLN memamerkan 8 (delapan) upaya guna mencapai target Net Zero Emission (NZE) 2060 dalam State-owned Enterprises (SOE) International Conference
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

BRI Menanam Siap Bagikan 1,75 Juta Bibit Pohon, Bisa Serap 108.000 Ton CO2

BRI Menanam merupakan inisiatif BRI dengan memberikan bibit pohon produktif atau tanaman buah kepada nasabah yang melakukan pencairan kredit.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

Strategi BRI Capai Net Zero Emission, Pakai Mobil Listrik sampai Green Building

Penggunaan sumber daya ramah lingkungan dan energi baru terbarukan (EBT) oleh BRI secara gradual akan terus ditingkatkan.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

Kurangi Emisi Karbon, BRI Menanam Targetkan Tanam 1,75 Juta Pohon hingga 2023

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI terus aktif melakukan upaya pelestarian lingkungan untuk mendukung pencapaian komitmen Pemerintah terhadap target net zero emission Indonesia di tahun 2060.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

Langkah Nyata Kurangi Emisi Karbon, BRI Akselerasi Transisi Kendaraan Listrik

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk berkomitmen untuk menerapkan aspek sustainability dalam setiap operasional bisnisnya, salah satunya melalui inisiatif akselerasi transisi kendaraan listrik.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Nasional

Banyak Negara Sudah Menghapus Subsidi BBM Demi Tekan Emisi Karbon

Banyak negara tidak lagi menganggarkan dana besar-besaran untuk subsidi bahan bakar yang bersumber dari fosil. Alasannya, subsidi dianggap telah mendistorsi pasar, memberikan harga yang salah kepada pengguna akhir, memperlebar defisit fiskal di negara berkembang hingga mencegah adopsi energi baru terbarukan untuk menekan emisi karbon.
  • 1 tahun yang lalu
  • Muh Khodiq Duhri / Newswire
Nasional

Pajak Karbon, Upaya Mitigasi Perubahan Iklim Sekalian Tumbuhkan Ekonomi

Pemerintah terus berupaya menurunkan emisi gas rumah kaca (GRK) guna mengurangi dampak perubahan iklim. Implementasi pajak karbon bukan sekadar mitigasi perubahan iklim, tetapi juga upaya menumbuhkan perekonomian.
  • 1 tahun yang lalu
  • Muh Khodiq Duhri / Newswire
Bisnis

PLN Ajak Negara Anggota G20 Berkolaborasi Dukung Transisi Energi RI

PT PLN (Persero) mengajak semua pihak termasuk negara anggota G20 untuk bisa berkolaborasi dalam penurunan emisi karbon demi mencapai target Carbon Neutral pada 2060.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Boyolali

Kurangi Emisi Karbon, Bupati Boyolali Ajak Masyarakat Bersepeda

Kegiatan bersepeda keliling Kabupaten Boyolali juga dalam rangka merayakan Hari Lingkungan Hidup dan HUT ke-175 Kabupaten Boyolali yang jatuh pada Minggu (5/6/2022).
  • 1 tahun yang lalu
  • Nimatul Faizah
Bisnis

Naik Signifikan, Digital Banking BRImo Berkontribusi Kurangi Emisi

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI pun turut mencatat kenaikan transaksi hingga 44,2% atau mengambil porsi sebesar 59% dari total keseluruhan transaksi.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Nasional

Optimistis Kerja Sama Global Bisa Kurangi Separuh Emisi Gas Rumah Kaca

Kerja sama global dapat mengurangi separuh emisi gas rumah kaca pada 2030. Banyak pilihan untuk mitigasi krisis iklim. Persoalannya hanya mau melakukan sekarang atau tidak sama sekali.
  • 2 tahun yang lalu
  • Ichwan Prasetyo
Nasional

Peta Jalan Pajak Karbon Harus Bisa Diakses Publik

Pajak karbon segera berlaku pada April 2022. Peta jalan penerapan pajak karbon harus bisa diakses publik. Pajak karbon bukan informasi yang dikecualikan.
  • 2 tahun yang lalu
  • Wibi Pangestu Pratama / Faustina Prima / JIBI
Foto

Target Nol Emisi Karbon, Presiden Luncurkan Ekosistem Kendaraan Listrik

Presiden juga menargetkan sebanyak 2 juta kendaraan listrik bisa digunakan oleh masyarakat Indonesia pada 2025
  • 2 tahun yang lalu
  • Newswire
Teknologi

Berwisata Sekaligus Jaga Alam, Coba Pakai Aplikasi Carbon Footprint

Program Carbon Footprint Calculator (CFPC) dapat diakses pada Indonesia.travel page dan mengajak masyarakat menyerap jejak karbon.
  • 2 tahun yang lalu
  • BC
Otomotif

CO2 di Jl Slamet Riyadi Solo Pernah Tembus 140.934.571 Ton/Tahun

Tingkat emisi karbon di Jl Slamet Riyadi Solo berdasarkan rekap tim penelitian UNS Solo.
  • 2 tahun yang lalu
  • Oriza Vilosa
Internasional

Emisi Karbon Meningkat, Suhu Arktik Capai Rekor Terpanas pada 2020

Suhu Arktik yang mencapai 38 derajat Celsius melanda sebuah Kota Siberia tahun lalu selama gelombang panas berkepanjangan yang memicu peringatan tentang intensitas pemanasan global.
  • 2 tahun yang lalu
  • Newswire
Otomotif

Ramalan di Balik Misi Suntik Mati Kendaraan Bensin dan Solar

Ramalan di balik skenario suntik mati kendaraan berbahan bakar minyak untuk misi pengurangan emisi karbon.
  • 2 tahun yang lalu
  • Oriza Vilosa
Nasional

Jawa Tengah Matangkan Wacana Bus Listrik untuk Transportasi Umum

Saat ini yang sedang dibahas pemerintah Provinsi Jawa Tengah adalah penggunaan bus listrik untuk transportasi umum di Jawa Tengah.
  • 2 tahun yang lalu
  • Alif Nazzala Rizqi / Wisnu Wage / Wibi Pangestu Pratama / M. Richard / JIBI
Nasional

GeoDipa Dukung Upaya Pemerintah Hadapi Dampak Perubahan Iklim

Indonesia kaya akan sumberdaya energi. Tidak hanya Migas dan batubara, tetapi juga geothermal yang terbanyak potensinya di dunia.
  • 2 tahun yang lalu
  • BC
Teknologi

Terungkap, Pandemi Covid-19 Turunkan Emisi Karbon Dunia Hingga 7%

Pandemi Covid-19 menurut penelitian berkontribusi dalam memangkas emisi karbon dioksida pada tahun ini sebesar 7%.
  • 3 tahun yang lalu
  • Ratih Nisa Intana
Nasional

Begini Cara Jepang Turunkan Polusi Udara

  • 7 tahun yang lalu
  • Maftuh Ihsan / JIBI / Bisnis