Berita Zaman Hindia Belanda Terbaru
Solo

Di Solo, Ada Jejak Gedung Pertemuan Loge: Organisasi Rahasia Freemasonry

Organisasi rahasia Freemasonry pernah meninggalkan jejak di Solo berupa gedung atau loji [kini tak tersisa lagi] di Kampung Batangan, Kelurahan Kedunglumbu, Kecamatan Pasar Kliwon.
  • 1 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D / Priyono
Solo

Dinamika Pers Masa Kolonial di Solo: Media Diberangus, Percetakan Bergerilya

Pers di Solo diberangus ketika berlangsungnya Agresi Militer II Belanda pada Desember 1948. 
  • 1 tahun yang lalu
  • Priyono / R. Bambang Aris Sasangka / Mariyana Ricky P.D
Klaten

Kali Dengkeng, Aliran Irigasi Utama Pertanian Klaten Sejak Masa Hindia Belanda

Kali Dengkeng yang berhulu di Gunung Merapi merupakan aliran irigasi utama pertanian di Klaten sejak masa Hindia-Belanda.
  • 1 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D
Bola

Gairah Kompetisi Sepak Bola di Solo saat Perang Berkecamuk 1949

Gairah kompetisi sepak bola di Solo terus bergeliat kendati perang masih berkecamuk pada 1949.
  • 1 tahun yang lalu
  • Priyono / Mariyana Ricky P.D
Sukoharjo

Ciu Bekonang, Pengganti Rum dan Wiski Tuan Meneer Belanda

Sejarah ciu Bekonang tak lepas dari kebiasaan masyarakat Eropa yang tinggal di Indonesia saat masa kolonialisme, di mana para tuan meneer mengonsumsinya sebagai pengganti rum atau wiski.
  • 1 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D
Internasional

Belanda Minta Maaf Atas Perbudakan dan Mitos Penjajahan 350 Tahun di Indonesia

Perdana Menteri (PM) Belanda Mark Rutte meminta maaf atas perbudakan yang dilakukan oleh Belanda selama masa penjajahan, di antaranya di Indonesia [dulu Hindia Belanda] yang mitosnya selama 350 tahun.
  • 1 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D / Newswire
Solo

Kenangan di Gereja-Gereja Tua Surakarta

Solo atau Surakarta memiliki sejumlah gereja yang berumur tua sebagai bekas Residen Belanda karena gereja merupakan sarana ibadah bagi komunitas Eropa.
  • 1 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D
Solo

Masa Hindia-Belanda, Kratonan Kestalan Gilingan Jadi Lokalisasi Besar di Solo

Pemerintah Hindia Belanda pernah melegalkan praktik prostitusi di Kota Solo dengan memasang plakat rumah bordil di daerah Kratonan, Kestalan, dan Gilingan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D
Boyolali

Saking Rajin Erupsi, Merapi Dipantau Hindia Belanda Lewat Empat Pos

Sejak membentuk Volcanologische Onderzoek, Pemerintah Hindia-Belanda membangun empat pos pemantauan Gunung Merapi, yakni Babadan, Krinjing, Plawangan, dan Ngepos, sebagai salah satu gunung paling rajin erupsi di dunia.
  • 1 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D
Blora

Solo Valley Werken, Proyek Gagal Belanda di Lembah Sungai Bengawan Solo

Pemerintah Hindia Belanda pernah menginisiasi Solo Valley Werken, proyek pengendalian banjir dan pembuatan jaringan irigasi yang termahal pasca-perang Jawa, namun sayangnya gagal.
  • 1 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D
Solo

Gerakan Ilmu Kebal Srikaton, Konflik Pribumi dan Eropa Akhir Abad 19

Pada akhir abad ke-19 hingga awal abad ke-20, ribuan warga kulit putih Eropa tinggal di Vorstenlanden Surakarta atau Soloraya, yang memunculkan konflik antaretnis antara penduduk Eropa dan Pribumi, salah satunya Gerakan Ilmu Kebal Srikaton.
  • 1 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D
Klaten

Tembakau Klaten Terkenal Sejak Zaman Vorstenlanden Hingga Kini

Sejak zaman Vorstenlanden (tanah kerajaan) hingga kini, Klaten dikenal sebagai penghasil komoditas tembakau cukup besar, di mana sentra tembakau Klaten tersebar di 11 kecamatan yang terdiri dari dua jenis tembakau yakni tembakau asepan dan rajangan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Mariyana Ricky P.D
Klaten

Benteng Jolontoro Bikinan Belanda di Klaten Tetap Kokoh, Rahasianya?

Di Pandanjero, Desa Joho, Kecamatan Prambanan, Klaten terdapat Benteng Jolontoro yang dinilai memiliki spot foto instagramable.
  • 1 tahun yang lalu
  • Ponco Suseno