Berita Menteri Bumn Terbaru
Ekonomi

Erick Thohir Lebur 7 BUMN Karya Jadi 3 Perusahaan

Erick Thohir bakal melebur tujuh BUMN menjadi tiga perusahaan.
  • 1 minggu yang lalu
  • Newswire
Ekonomi

Harga BBM Tidak Naik Disebut untuk Jaga Pertumbuhan Ekonomi

Menteri BUMN Erick Thohir mengatakan Pemerintah memastikan perekonomian masyarakat tetap tumbuh dengan tidak menaikkan harga bahan bakar minyak (BBM).
  • 3 minggu yang lalu
  • Newswire
Korporasi

Pabrik Kaltim Amonium Nitrat Diresmikan Jokowi, Segini Kapasitas Produksinya

Pabrik Kaltim Amonium Nitrat diresmikan oleh Presiden Joko Widodo di Bontang, Kalimantan Timur pada Kamis (29/2/2024).
  • 4 minggu yang lalu
  • Brand Content
Ekonomi

Mengintip Gaji dan Tunjangan Anggota DPR, Jumlahnya Fantastis

Mungkin banyak yang penasaran berapa gaji para anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) yang dipilih lima tahun sekali, Berikut ulasannya.
  • 1 bulan yang lalu
  • Anik Sulistyawati
Ekonomi

Harga Beras Kian Mahal, Ini Penyebabnya Menurut Erick Thohir

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir menyebutkan kenaikan harga beras di Indonesia, salah satunya ialah harga pangan dunia yang juga sedang meningkat.
  • 1 bulan yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi / Newswire
Ekonomi

Sebut Bansos Tak Terkait Pemilu, Erick Thohir Bingung Sekarang Diributkan

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir mengaku bingung program bantuan sosial (bansos) oleh pemerintah diributkan akhir-akhir ini atau saat pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.
  • 1 bulan yang lalu
  • Newswire
Ekonomi

Presiden Perintahkan Menteri BUMN Jaga Stok Beras agar Tetap Aman

Menteri BUMN mengatakan fluktuasi harga pangan tak hanya dipengaruhi harga pangan dunia, tapi juga musim tanam dan musim panen.
  • 1 bulan yang lalu
  • Newswire
Ekonomi

Erick Thohir Sebut BBM Tak Naik untuk Jaga Daya Beli Masyarakat

Pemerintah tidak lagi memberikan kompensasi kepada Pertamina saat menetapkan harga BBM non-subsidi di bawah harga pasar.
  • 1 bulan yang lalu
  • Newswire
Korporasi

DPR Sebut BUMN Jadi Koperasi akan Munculkan Kekacauan Dunia Usaha

Mengubah konsep badan usaha milik negara (BUMN) yang semula perusahaan menjadi koperasi disebut hanya akan menyebabkan kekacauan di dunia usaha.
  • 1 bulan yang lalu
  • Newswire
Korporasi

Erick Thohir Sebut Mengubah BUMN Jadi Koperasi Bisa Picu 1,6 Juta Pengangguran

Menteri BUMN, Erick Thohir menilai pandangan yang menyatakan akan membubarkan BUMN dan diganti dengan koperasi sama saja dengan memunculkan pengangguran baru sebanyak 1,6 juta orang.
  • 1 bulan yang lalu
  • Anik Sulistyawati
Korporasi

BRI Cetak Rekor Laba Rp60,4 Triliun, Erick Thohir: Hasil Tata Kelola yang Baik

BRI telah merilis publikasi kinerja keuangan Kuartal IV 2023 di mana di sepanjang tahun 2023 BRI berhasil mencatatkan laba sebesar Rp60,4 triliun atau tumbuh 17,5% year on year (yoy).
  • 1 bulan yang lalu
  • Brand Content
Korporasi

Erick Thohir Bantah Ada Pemotongan, Gaji Pegawai PT Dirgantara Dibayar Bertahap

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir membantah bahwa PT Dirgantara Indonesia (Persero) atau PTDI melakukan pemotongan gaji karyawan.
  • 3 bulan yang lalu
  • Newswire
Finansial

Erick Thohir Bertekad akan Terus Berantas Korupsi di BUMN

 Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir menegaskan tidak akan berhenti memberantas korupsi di perusahaan-perusahaan milik negara.
  • 3 bulan yang lalu
  • Newswire
Finansial

Dugaan Penyelewengan, 2 Dapen BUMN akan Dilaporkan ke Kejagung

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) mengatakan, siap melaporkan dua dana pensiun (Dapen) milik BUMN ke Kejaksaan Agung (Kejagung) pada bulan ini.
  • 3 bulan yang lalu
  • Newswire
Korporasi

Erick Thohir Minta Direksi & Komisaris BUMN Mundur Jika Jadi Tim Sukses Capres

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Erick Thohir, meminta komisaris perusahaan pelat merah yang terlibat menjadi tim sukses pemenangan calon presiden (capres) harus mundur dari jabatannya.
  • 4 bulan yang lalu
  • Lorenzo Anugrah Mahardhika
Korporasi

Menkes Sebut Kunci Indonesia Jadi Negara Maju: Kolaborasi Teknologi & Kesehatan

Jika pada 2030 wapres gagal mendongkrak pendapatan dari Rp5 juta per bulan per kapita menjadi Rp15 juta per bulan per kapita, akan sulit bagi Indonesia mewujudkan cita-cita menjadi negara maju.
  • 4 bulan yang lalu
  • Gigih Windar Pratama
Korporasi

3 Tahun Implementasi AKHLAK BUMN, BRI Terus Wujudkan Transformasi Budaya Kerja

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI selaku bank dengan komitmen melahirkan insan yang unggul dan membanggakan dalam proses bisnisnya.
  • 6 bulan yang lalu
  • Brand Content
Korporasi

Aset Jaminan Utang Istaka Karya akan Dilelang untuk Bayar Kreditur

Kementerian BUMN menyiapkan solusi terbaik untuk menyelesaikan masalah utang BUMN PT Istaka Karya (Persero) yang telah dibubarkan.
  • 7 bulan yang lalu
  • Newswire
Solo

Revitalisasi Lokananta, Cara Erick Thohir Rawat Studio Rekaman Pertama RI

Rencana revitalisasi Lokananta, yang sebelumnya sempat terlantar, diumumkan Erick Thohir pada 8 Agustus 2022. Saat itu, Erick merasa masygul melihat kondisi Lokananta yang tak terawat.
  • 9 bulan yang lalu
  • Newswire / Ahmad Mufid Aryono
Ekonomi

Erick Thohir Optimistis Kontribusi Dividen BUMN pada 2024 Capai Rp80,2 Triliun

Menteri BUMN Erick Thohir optimistis dapat mempertahankan kontribusi badan – badan usaha milik negara pada tahun 2024 tetap setinggi tahun 2023.
  • 9 bulan yang lalu
  • Brand Content
Solo

Dengar Rekaman Lagu ASEAN Games 1962 di Lokananta Solo, Erick Thohir Bergetar

Menteri BUMN Erick Thohir mengaku hatinya bergetar saat mendengar rekaman lagu ASEAN Games koleksi Lokananta diputarkan.
  • 9 bulan yang lalu
  • Nova Malinda
Foto

Menteri BUMN Resmikan Peluncuran Logo dan Tagline Baru Pelni

Logo baru dengan warga biru yang menggambarkan lautan menggantikan logo lama yang telah digunakan selama 71 tahun serta tagline baru yakni We Connect, We Unify.
  • 10 bulan yang lalu
  • Newswire
Ekonomi

Erick Thohir: Butuh Investasi Besar untuk Bangun Kota Cerdas

Menteri BUMN Erick Thohir mengunjungi pergelaran hari kedua Indonesia-China Smart City Technology & Investment Expo 2023 di Hotel Shangri-La, Jakarta, Kamis (25/5/2023).
  • 10 bulan yang lalu
  • Brand Content
Bisnis

Soal Layanan BSI, Erick Akui Ada Serangan dan Dorong Penguatan Keamanan IT

Erick meminta BSI memperbaiki kualitas keamanan IT agar tidak terulang kembali gangguan terhadap aplikasi atau mobile banking dan jaringan BSI.
  • 10 bulan yang lalu
  • Ivan Indrakesuma
Bisnis

Erick Thohir: Penyatuan Manajemen Pengelolaan Dana Pensiun BUMN Akhir Bulan

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir menargetkan penyatuan manajemen pengelolaan dana pensiun - dana pensiun (dapen) BUMN pada akhir bulan ini.
  • 10 bulan yang lalu
  • Newswire
Nasional

Diunggulkan Jadi Cawapres Potensial, Begini Tanggapan Erick Thohir

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir menanggapi dukungan sejumlah pihak kepada dirinya untuk maju sebagai calon wakil presiden (cawapres) pada Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.
  • 10 bulan yang lalu
  • Newswire
Bisnis

Erick Thohir Ajak BUMN Lebih Efektif dan Transparan dalam Berkomunikasi

Menteri BUMN, Erick Thohir, meminta semua perusahaan BUMN untuk lebih efektif dan transparan dalam berkomunikasi demi meningkatkan reputasi BUMN.
  • 10 bulan yang lalu
  • BC
Nasional

Survei Terbaru, Ridwan Kamil Melesat sebagai Calon Wakil Presiden Teratas

Hasil survei Indikator Politik Indonesia periode 11-17 April 2023 menunjukkan,elektabilitas Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil (RK) berada di peringkat pertama sebagai calon wakil presiden (cawapres).
  • 10 bulan yang lalu
  • Newswire
Nasional

Erick Thohir Diprediksi Mampu Berikan Kemenangan ke Semua Capres, Ini Alasannya

Menteri BUMN Erick Thohir disebut mampu memberikan kemenangan bagi siapa pun pasangan calon presidennya apabila diusung sebagai calon wakil presiden (cawapres).
  • 10 bulan yang lalu
  • Newswire
Bisnis

Tertarik Melamar Kerja di BUMN? Erick Thohir Bocorkan Tips Lolos Wawancara

Menteri BUMN Erick Thohir, memiliki tips menarik untuk para pelamar kerja. Hal itu disampaikan dalam sebuah video reels yang diunggah di akun Instagram @erickthohir.
  • 11 bulan yang lalu
  • Bayu Jatmiko Adi
Bisnis

Indonesia Jajaki Kerja Sama dengan Jepang Terkait Proyek KA di Jawa dan Sumatra

Indonesia akan membicarakan potensi kerja sama dengan Jepang terkait ekosistem dan peta biru (blue print) kereta api di Jawa dan Sumatra pada KTT Kelompok Tujuh (G7) di Hiroshima, Jepang, Mei.
  • 11 bulan yang lalu
  • Newswire
Bisnis

Erick Thohir Lepas Mudik Bersama BUMN yang Angkut 78.017 Orang

Menteri BUMN Erick Thohir melepas program Mudik Bersama BUMN Tahun 2023 yang diikuti 78.017 pemudik.
  • 11 bulan yang lalu
  • Rio Sandy Pradana
Bisnis

Lebaran, Erick Thohir Minta Bulog dan ID Food Kendalikan Kebutuhan Pokok

Menteri BUMN Erick Thohir meminta Bulog dan ID Food mengendalikan kebutuhan pokok dalam hal kuantitas, kualitas maupun harganya.
  • 11 bulan yang lalu
  • BC
Foto

Potret Indahnya Masjid At Thohir Depok Tampilkan Video Mapping Nuansa Ramadan

Masjid bergaya arsitektur klasik modern itu dibangun Menteri BUMN Erick Thohir pada tahun 2022
  • 11 bulan yang lalu
  • Newswire
Bisnis

Erick Thohir Targetkan Krakatau Park Siap Beroperasi pada Musim Lebaran

Menteri BUMN Erick Thohir memperkirakan Themepark terbaru di Lampung, Krakatau Park sudah sudah dapat beroperasi dan dinikmati bersama pada April 2023.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

Kuota 65.603 Orang, Program Mudik Gratis BUMN Diluncurkan Besok

Program Mudik Gratis bersama BUMN untuk Lebaran 2023 akan diluncurkan Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir pada Rabu (15/3/2023).
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Bola

Sepekan Lagi Diaudit Ulang FIFA, Erick Pantau Perbaikan Gelora Bung Tomo

Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi, menyebut semua catatan perbaikan dari FIFA yang menjadi ranah Pemkot Surabaya, sudah dieksekusi.
  • 1 tahun yang lalu
  • Ivan Indrakesuma
Bisnis

Erick Thohir Apresiasi BRI sebagai Best of The Best Communication

Pada ajang BUMN Corporate Communications & Sustainability Summit (BCOMSS) Awarding Night 2023, BRI berhasil memborong enam penghargaan dan dinobatkan sebagai Best of The Best Communication. 
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

Buntut Kebakaran Depo Plumpang, Direktur Penunjang Bisnis Pertamina Dicopot

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir mencopot Direktur Penunjang Bisnis PT Pertamina (Persero) Dedi Sunardi.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Bisnis

Hari Perempuan Internasional, Erick Thohir Beri Atensi Pemberdayaan Perempuan

Erick mendorong kepemimpinan perempuan dengan memberikan kesempatan yang sama bagi mereka untuk bekerja dan berkarier di lingkup BUMN.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

Erick Thohir akan Relokasi Terminal BBM & Bentuk Zona Aman untuk Warga Plumpang

Pertamina merencanakan pemindahan kawasan TBBM Plumpang sekaligus menetapkan buffer zone atau zona aman di sekitar TBBM.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Jatim

Erick Thohir Terima Gelar Doktor HC dari Universitas Brawijaya

Menteri BUMN, Erick Thohir, mendapat gelar Doctor Honoris Causa dari Universitas Brawijaya, Malang, Jawa Timur (Jatim).
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Bisnis

Usung Eternitas Transformasi, Erick Thohir Bawa "Gajah" BUMN Menari

Menteri BUMN Erick Thohir mengusung tema Eternitas Transformasi BUMN: Strategi Terobosan untuk Kebangkitan Ekonomi Indonesia Baru saat menerima penganugerahan Doktor Honoris Causa bidang Manajemen Strategis pada FEB Universitas Brawijaya, Malang, Jawa Timur (Jatim), Jumat (3/3/2023).
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

2 Perusahaan Jerman Ingin Bangun Pabrik Baterai Mobil Listrik di Indonesia

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir memberi bocoran mengenai perusahaan asal Jerman yang berminat membangun pabrik baterai untuk mobil listrik di Indonesia.
  • 1 tahun yang lalu
  • Widya Islamiati
Bisnis

Memberi Makna bagi Bangsa, Simak Sederet Capaian BRI Tebarkan Social Values

Upaya menjaga pertumbuhan bisnis dan berkontribusi baik secara economic maupun social valuesterus dilakukan oleh PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

Implementasi Prinsip Keberlanjutan, MCSI ESG Rating BRI Naik dari BBB Menjadi A

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI terus berkomitmen untuk menjalankan bisnis yang menerapkan prinsip-prinsip keberlanjutan.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

Erick Thohir Wujudkan Komitmen UMKM Go Global lewat Rumah BUMN Tarutung

Menteri BUMN Erick Thohir berkomitmen selalu mendorong UMKM terus maju berkembang hingga bisa Go Global.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

Pembahasan Bunga Pinjaman Nol Persen Usaha Mikro Diharap Tuntas Satu Bulan

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir berharap pembahasan tentang usulan bunga nol persen bagi usaha mikro dapat tuntas dalam sebulan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

Erick Thohir Jadi Ketum PSSI, Mahfud Md: Mafia Bola akan Diberantas Habis

Menteri Koordinator Bidang Politik Hukum dan Keamanan (Menkopolhukam) Mahfud Md. memberikan dukungan kepada Erick Thohir yang terpilih menjadi Ketua Umum PSSI periode 2023-2027.
  • 1 tahun yang lalu
  • Taufan Bara Mukti
Nasional

Erick Thohir Jadi Ketum PSSI, Ridwan Kamil: Dia Punya Kapasitas dan Pengalaman

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menyampaikan ucapan selamat atas terpilihnya Erick Thohir sebagai Ketua Umum (Ketum) Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) periode 2023-2027.
  • 1 tahun yang lalu
  • Wisnu Wage Pamungkas
Nasional

Erick Thohir Jadi Ketum PSSI, Pengamat: Tak Perlu Mundur sebagai Menteri BUMN

Erick Thohir dinilai tidak perlu mundur dari jabatannya sebagai Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) seusai terpilih menjadi Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI).
  • 1 tahun yang lalu
  • Nuhansa Mikrefin Yoedo Putra
Bisnis

Raup Laba Rp51,4 Triliun, Erick Thohir Sanjung BRI Berhasil Lakukan Efisiensi

BRI berhasil melakukan efisiensi, utamanya melalui menekan biaya dana (cost of fund) melalui perbaikan funding structure dalam peningkatan dana murah (CASA).
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Nasional

Disambut Ribuan Pemuda di Pontianak, Erick Thohir Beberkan Potensi Besar Kalbar

Erick Thohir menilai kehadiran kawasan industri akan memperkuat ekosistem dari infrastruktur hingga sumber daya potensial yang dimiliki Kalbar.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

Erick Thohir: BUMN Terus Dorong UMKM Naik Kelas Melalui Pasar Digital

Menteri BUMN Erick Thohir menegaskan bahwa berbagai program yang disiapkan oleh Kementerian BUMN dalam mendorong inklusi keuangan dan penguatan bisnis UMKM telah berhasil mengantarkan para pelaku usaha untuk naik kelas.
  • 1 tahun yang lalu
  • Muh Khodiq Duhri
Nasional

Serius Bersih-Bersih, Erick Thohir Tak Segan Ungkap Kasus Hukum di BUMN

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Erick Thohir, tak segan-segan mengungkap kasus hukum yang terjadi di perusahaan pelat merah.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Foto

Momen Peresmian Taman Pracima Pura Mangkunegaran, Destinasi Wisata Baru di Solo

Menawarkan banyak elemen wisata, mulai dari kuliner, busana, dan kesenian.
  • 1 tahun yang lalu
  • Putut Hartanto
Solo

Tutup Porseni NU, Kapolri, Erick Thohir, Gibran, dan Ganjar Tanding Badminton

legenda bulu tangkis yang ikut hadir dan bertanding yakni Liliyana Natsir (Butet), Tontowi Ahmad (Owi), Hariyanto Arbi, Joko Supriyanto, hingga Trikus Hariyanto.
  • 1 tahun yang lalu
  • Ichsan Kholif Rahman
Foto

Erick Thohir Resmi Daftar Caketum PSSI, Diantar Kaesang dan Raffi Ahmad

Daftar menjadi bakal calon Ketua Umum PSSI periode 2023-2027 dengan berbekal motivasi untuk memperbaiki kualitas sepak bola nasional.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Bola

Dicalonkan Jadi Ketua PSSI, Erick Thohir: Butuh Nyali Benahi Sepak Bola RI

Erick Thohir dicalonkan oleh komunitas sepak bola nasional untuk maju sebagai calon Ketua Umum PSSI.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

Erick Thohir Prediksi Laba BUMN 2022 Capai Rp200 Triliun Berkat Efisiensi

 Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir memperkirakan laba BUMN pada tahun 2022 mencapai Rp200 triliun atau naik signifikan dari capaian Rp125 triliun pada 2021.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

Harlah ke-100, NU Meluaskan Syiar Islam dan Membangun Peradaban

Nahdlatul Ulama (NU) terus berperan dalam membangun peradaban, bukan sekadar menyebarluaskan ajaran luhur (syiar) Agama Islam di Tanah Air.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Nasional

BUMN Gelar Operasi Pasar, Erick: Harga Sembako Bisa Stabil

Erick Thohir menegaskan operasi pasar BUMN tersebut merupakan bentuk respons cepat BUMN agar harga sembako stabil dan tidak bergejolak naik.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Nasional

Erick Thohir Dapat Gelar Balugu Sangeri Banua di Nias, Ini Maknanya

Pemberian gelar adat Nias kepada Menteri BUMN Erick Thohir ditetapkan melalui musyawarah para tetua adat.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

Raup Rp4,13 Triliun dari Right Issue, BTN Siap Perkuat Pembiayaan Properti

Emiten bank milik negara yang fokus pada pembiayaan properti, BBTN atau PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) sukses meraup dana segar sebesar Rp4,13 triliun.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Nasional

Momen Jokowi Panggil Erick Thohir sebagai Menteri Andalan di Tengah Ribuan Warga

Saat dipanggil Presiden Jokowi, Erick Thohir sedang bersama Mensesneg Pratikno dan Menteri PUPR Basuki Hadimuljono.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

Restrukturisasi 3 BUMN, Erick Thohir Ingin Bangun Kontrak dan Ekosistem Baru

Menteri BUMN, Erick Thohir menyatakan penyelesaian restrukturisasi tiga perusahaan BUMN pada 2023 diarahkan untuk membangun kontrak sekaligus ekosistem yang baru sehingga industrinya semakin berkembang.
  • 1 tahun yang lalu
  • Muh Khodiq Duhri
Nasional

Erick Thohir Libatkan KPK Selidiki 65% Dana Pensiun BUMN yang Bermasalah

Menteri BUMN Erick Thohir menggandeng Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk mengungkap masalah pada dana pensiun di perusahaan BUMN.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
News

Terus Merugi, Berikut Sejumlah BUMN yang Dibubarkan Pemerintah

Daftar Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang dibubarkan pemerintah tampaknya bertambah panjang.
  • 1 tahun yang lalu
  • Anik Sulistyawati / Ayuningtyas Primadini
Bisnis

Menteri Erick Thohir: Dalam Industri Pariwisata, Keselamatan Turis Nomor Satu

Menteri BUMN Erick Thohir mengatakan untuk mendukung pariwisata Indonesia sangat penting memperhatikan keselamatan para turis yang sedang melakukan perjalanan di Nusantara.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

Erick Pimpin Kolaborasi BUMN Hidupkan Kembali Legenda Lokomotif Uap Mak Itam

Lokomotif Uap E1060 atau yang biasa disebut dengan Mak Itam, menjadi legenda yang kembali dihidupkan di masyarakat Sumatera Barat. Hal ini setelah Menteri BUMN Erick Thohir meresmikan reaktivasi simbol keberadaan perkeretaapian di Ranah Minang tersebut, Selasa (20/12/2022).
  • 1 tahun yang lalu
  • Muh Khodiq Duhri
Bisnis

Erick Thohir Bertemu Menkeu Qatar, Bahas Ekonomi hingga Promosi Batik

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir bertemu Menteri Keuangan Qatar, HE Ali bin Ahmed Al Kuwari.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

Erick Thohir Sebut Pembukaan Lapangan Kerja Jadi Prioritas Bisnis BUMN

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir mengatakan pembukaan lapangan kerja merupakan salah satu concern bagi BUMN.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

Jalankan Visi Menteri BUMN, Dirut PLN Dinobatkan sebagai CEO of The Year

Direktur Utama PT PLN (Persero), Darmawan Prasodjo dinobatkan sebagai CEO of The Yearatas kepemimpinannya dalam melakukan transformasi layanan di tubuh PLN.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

Laba BUMN Tembus Rp155 Triliun Kuartal III/2022, Lampaui Setahun 2021

Menteri BUMN Erick Thohir menerangkan laba bersih konsolidasi BUMN per kuartal III/2022 telah melampaui kinerja setahun penuh pada 2021.
  • 1 tahun yang lalu
  • Rinaldi Mohammad Azka
Foto

Potret 3 Menteri Ikuti Simulasi Kirab Kereta Kencana Pernikahan Kaesang-Erina

Rencananya sebanyak 9-10 kereta kuda disiapkan untuk kirab pernikahan tersebut
  • 1 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso / Putut Hartanto
Solo

Jajal Jalur Kirab Kaesang-Erina, 3 Menteri Naik Kereta Kencana di Jalur CFD

rombongan kirab sampai di depan Hotel Dana Solo. Sejumlah orang membentuk barisan berjalan dari barat ke timur. Di belakangnya ada kereta kencana. Satu kereta ditarik dua kuda. Tampak Menteri BUMN Erick Thohir mengenakan kemeja biru maroon dan Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengenakan pakaian biru muda.
  • 1 tahun yang lalu
  • Wahyu Prakoso
Nasional

KAHMI Muda Deklarasi Erick Thohir sebagai Cawapres 2024

Koordinator Nasional Presidium KAHMI Muda Indonesia Basri mengatakan Indonesia harus memilih pemimpin yang memiliki wawasan pengalaman aktif di ekonomi dan percaturan politik dunia.
  • 1 tahun yang lalu
  • newswire / Ahmad Mufid Aryono
Bisnis

Ciptakan IndoVac, Erick Thohir: Bukti Indonesia Mampu Mandiri

Badan Usaha Milik Negara (BUMN) mendukung penuh proses vaksinasi melalui Indonesia Vaccine atau IndoVac.
  • 1 tahun yang lalu
  • Muh Khodiq Duhri
Solo

Bahas Makanku, Erick Thohir Bertemu Puspo Wardoyo dan Tokoh PBNU di Solo

Menteri BUMN Erick Thohir mengadakan pertemuan dengan pengusaha kuliner bos Wong Solo Group Puspo Wardoyo dan Wakil Rais Aam PBNU KH Anwar Iskandar di Solo.
  • 1 tahun yang lalu
  • Kurniawan
Solo

Lihat Taman Pracima di Mangkunegaran Solo, Erick Thohir: Wadah Belajar Sejarah

Menteri BUMN Erick Thohir berharap Taman Pracima yang tengah dibangun di kompleks Pura Mangkunegaran Solo bisa mendongrak wisata lokal sebagai tulang punggung wisata nasional.
  • 1 tahun yang lalu
  • Gigih Windar Pratama
Bisnis

Transformasi BUMN Dapat Apresiasi ADB dalam Bentuk Pinjaman US$500 juta

Transformasi Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang dikoordinasi oleh Kementerian BUMN di bawah pimpinan Erick Thoir selama tiga tahun, terbukti membuahkan hasil.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Nasional

Erick Thohir Temani Jokowi Temui Presiden AS Bahas Transisi Energi

Erick Thohir mengatakan keseriusan pemerintah Indonesia dalam melakukan akselerasi transisi energi menjadi perhatian dunia, termasuk AS.
  • 1 tahun yang lalu
  • Rinaldi Mohammad Azka
Bisnis

Erick: AS Dukung Indonesia Jadi Pusat Pertumbuhan Ekonomi Dunia

Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden mengungkapkan dukungannya kepada Indonesia menjadi pusat pertumbuhan ekonomi dunia.
  • 1 tahun yang lalu
  • Muh Khodiq Duhri
Bisnis

(Bukan) Kisah Sukses Erick Thohir, Biografi Perjalanan Hidup Erick Thohir

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir meluncurkan buku biografi berjudul "(Bukan) Kisah Sukses Erick Thohir" di Indonesia International Book Fair, Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta, Kamis (10/11/2022).
  • 1 tahun yang lalu
  • Muh Khodiq Duhri
Nasional

Jelang G20 di Bali, Erick Thohir Gagas Gerakan Musisi Dunia untuk Perdamaian

Forum G20 yang akan dilaksanakan di Bali pada 15 dan 16 November 2022 akan diawali dengan gerakan antarkomunitas masyarakat dunia (people to people movement).
  • 1 tahun yang lalu
  • Anik Sulistyawati
Nasional

Erick Thohir: Indonesia Butuh 17 Juta Tenaga Kerja Melek Teknologi

Menteri BUMN Erick Thohir menyatakan negara membutuhkan generasi muda untuk mengembangkan knowledge base economy sehingga akan lahir banyak inovasi yang dibutuhkan Indonesia untuk bersaing dengan negara lain.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Bisnis

Erick Thohir: Solar untuk Koperasi Bukti Perhatian bagi Nelayan

Menteri BUMN Erick Thohir mengungkapkan intervensi pemerintah dalam program SoluSi (Solar untuk Koperasi) merupakan bukti perhatian besar presiden kepada para nelayan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Bisnis

Erick Thohir: GATF 2022 Dukung Akselerasi Pemulihan Ekonomi Nasional

Menteri Badan Usaha Milik Negara, Erick Thohir, menyambut baik gelaran GATF 2022 yang dianggap sebagai momentum penting dalam akselerasi pemulihan ekonomi nasional.
  • 1 tahun yang lalu
  • Muh Khodiq Duhri
Bisnis

Tiga Tahun Menjabat Menteri, Erick Thohir Bertekad Teruskan Transformasi BUMN

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir telah tiga tahun menjalankan amanah sebagai Menteri BUMN pada 23 Oktober 2022.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC
Bisnis

Cegah Kasus Ginjal Akut, Erick Perintahkan BUMN Farmasi & RS Cek Obat-obatan

Menteri BUMN Erick Thohir memerintahkan seluruh BUMN farmasi dan RS BUMN untuk memeriksa ulang ketentuan obat-obatan menyusul munculnya kasus gangguan ginjal akut misterius (acute kidney injury atau AKI).
  • 1 tahun yang lalu
  • Anik Sulistyawati
Selasar

Transformasi BUMN Tak Boleh Gagal

Upaya transformasi BUMN digenjot habis-habisan oleh Menteri BUMN Erick Thohir. Hal ini untuk memacu kinerja dan pertumbuhan BUMN dan memberikan keuntungan maksimal bagi negara.
  • 1 tahun yang lalu
  • Arif Budisusilo
Bisnis

Ini Transformasi Ala Erick Thohir agar BUMN Bisa Menjadi Pemain Global

Menteri BUMN, Erick Thohir, menyampaikan transformasi akan kami terus dilakukan agar BUMN dapat semakin memberikan kontribusi yang maksimal untuk Indonesia dan menjadi pemain global.
  • 1 tahun yang lalu
  • Sri Sumi Handayani
Bisnis

Erick Thohir: Transformasi Kementerian BUMN Menuju ke Arah yang Benar

Menteri BUMN Erick Thohir optimistis Kementerian Badan Usaha Milik Negara mampu mencapai target transformasi selama 1,5 tahun ke depan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Sri Sumi Handayani
Solo

BUMN Ukur Dampak Program TJSL bagi Masyarakat Penerima

Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) menggandeng PT Sucofindo untuk mengukur sejauh mana program tanggung jawab sosial dan lingkungan (TJSL) yang mereka lakukan memberikan manfaat bagi masyarakat.
  • 1 tahun yang lalu
  • Kurniawan
Bisnis

Erick Thohir Yakin Vaksin IndoVac Dorong Indonesia Lebih Mandiri

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir mengatakan peluncuran dan penyuntikan perdana Vaksin IndoVac oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Gedung Bio Farma, Bandung, Kamis (13/10/2022),
  • 1 tahun yang lalu
  • Anik Sulistyawati
Bisnis

Erick Thohir: Sugar Co Dibentuk Tak Hanya Urusi Gula, Tapi Juga Bioetanol

Pembentukan Sugar Co sebagai salah satu langkah strategis Kementerian BUMN melakukan transformasi pada PT Perkebunan Nusantara (PTPN).
  • 1 tahun yang lalu
  • Newswire
Bisnis

Erick Thohir Kukuhkan Lagi Nicke Widyawati Jadi Dirut Pertamina

Pengangkatan kembali Nicke sebagai Dirut Pertamina berdasarkan hasil Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) PT Pertamina (Persero).
  • 1 tahun yang lalu
  • Nyoman Ary Wahyudi
Nasional

Erick Thohir Pamer Utang BUMN Sehat Meski Tembus Rp1.500 Triliun

Menteri BUMN Erick Thohir mengungkapkan jumlah utang BUMN cukup sehat meski menembus Rp1.500 triliun jika dibandingkan dengan investasinya, karena utang BUMN hanya berkisar 35% jumlah utang terhadap ekuitas.
  • 1 tahun yang lalu
  • Rinaldi Mohammad Azka
Bisnis

Erick Thohir Beberkan Transformasi BUMN di Depan 400 Bos Perusahaan Top Dunia

Erick mendiskusikan peningkatan kerja sama BUMN dengan perusahaan Singapura dalam peningkatan kerja sama dua negara.
  • 1 tahun yang lalu
  • BC