Solopos.com, SOLO — Kebijaksanaan bisa datang dari siapa saja, termasuk dari seorang bocah bernama Nailah Ansharia. Kedewasaan tampak jelas dari surat yang ditulis siswi kelas 11 MIN Surakarta ini yang disampaikannya ke Selvi Ananda.

Surat itu dibaca langsung di acara Surat untuk Bunda Selvi yang digelar di Taman Balekambang Solo, Sabtu (23/7/2022).

Promosi Kisah Pangeran Samudra di Balik Tipu-Tipu Ritual Seks Gunung Kemukus

Baca Juga: Surat untuk Bunda Selvi Ananda: Cita-citaku Jadi Putri Indonesia

Ekspedisi Mudik 2024

Dalam suratnya, Nailah menyampaikan kata mutiara ke Ibundanya lewat sebuah surat berjudul, “Tolong bilang ke Ibuku”. Naila yang menceritakan bawa ibunya yang tidak bangga menjadi ibu rumah tangga.

Dalam bait terakhir surat tersebut, Nailah meminta tolong Bunda Selvi untuk menyampaikan agar bangga menjadi pengurus rumah dan keluarga.

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya