SOLOPOS.COM - Kapolres Karanganyar AKBP Danang Kuswoyo (kiri) mengunjungi tokoh agama di Desa Ngadiluwih, Kecamatan Matesih, Kabupaten Karanganyar, Jumat (28/10/2022). (Istimewa/Humas Polres Karanganyar)

Solopos.com, KARANGANYAR — Gangguan keamanan dan tindak pidana bisa terjadi kapan saja dan di mana saja. Partisipasi aktif masyarakat dalam melaporkan baik masih berupa indikasi maupun kejadian tindak pidana bisa sangat membantu aparat kepolisian dalam mencegah dan menanganinya.

Bagi Anda warga Kabupaten Karanganyar atau berada tengah berada di Bumi Intanpari (sebutan Karanganyar), Anda bisa melaporkan kejadian tindak pidana langsung ke Whatsapp Kapolres Karanganyar, AKBP Danang Kuwsoyo, di nomor 085186100800.

Promosi Lebaran Zaman Now, Saatnya Bagi-bagi THR Emas dari Pegadaian

Selain nomor WA Kapolres, Polres Karanganyar juga membagikan nomor WA seluruh kapolsek melalui akun Instagram @polreskaranganyar, seperti yang dikutip Solopos.com, Sabtu (5/11/2022). Program yang mereka beri nama Curhat Kamtibmas ini merupakan upaya Polres Karanganyar untuk melayani masyarakat dengan lebih baik lagi.

Baca Juga: Apes! Hendak Jual Motor di Solo, Warga Tawangmangu Malah Tertipu Calon Pembeli

Berikut ini daftar nomor WA seluruh Kapolsek beserta nomor kantornya di wilayah hukum Polres Karanganyar:

  • Kepala SPKT Polres Karanganyar 08156703415/0271-495110
  • Kapolsek Colomadu 085211753108 / 0271-780622
  • Kapolsek Gondangrejo 082326018675 / 0271-681472
  • Kapolsek Kebakkramat 081325555090 / 0271-825780
  • Kapolsek Jaten 085228686888 / 0271-825780
  • Kapolsek Tasikmadu 081381960088 / 0271-495082
  • Kapolsek Karanganyar 085229846484 / 0271-495303
  • Kapolsek Mojogedang 085641869995 / 0271-6494110
  • Kapolsek Kerjo 081228979888 / 0271-6493008
  • Kapolsek Jenawi 08122635156 / 0271-8851224
  • Kapolsek Ngargoyoso 081311284948 / 0271-6901008
  • Kapolsek Tawangmangu 081286216000 / 0271-697110
  • Kapolsek Karangpandan 081393398686 / 0271-662959
  • Kapolsek Matesih 081329934682 / 0271-662690
  • Kapolsek Jatiyoso 082242650045 / 0273-3201463
  • Kapolsek Jatipuro 083866705614
  • Kapolsek Jumapolo 082135360627 / 0271-4990458
  • Kapolsek Jumantono 081281299820 / 0271-7889130

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya