SOLOPOS.COM - Suasana Pilkades di Desa Tiyaran, Bulu, Sukoharjo, Kamis (8/12/2022). (Istimewa/Sekcam Bulu).

Solopos.com, SUKOHARJO — Pelaksanaan penghitungan suara di Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Serentak 2022 di 13 desa di Kabupaten Sukoharjo telah usai pada Kamis (8/12/2022) sore.

Sebanyak enam dari 10 calon kepala desa (cakades) petahana pimpin ulang desa dari hasil gelaran tersebut. Berikut ini daftar lengkap pemenang Pilkades serentak tersebut:

Promosi Selamat! Direktur Utama Pegadaian Raih Penghargaan Best 50 CEO 2024

Kecamatan Polokarto

1. Desa Bulu (Daftar Pemilih Tetap atau DPT:  2.751)

Sumino: 1.285 suara (menang)

Eko Setyadi: 947 suara

Baca juga: Pilkades Serentak Sukoharjo Selesai! Petahana Dominasi Kemenangan

2. Desa Kayuapak (DPT: 3.027)

Sumitro: 1.343 suara

Suwarno: 56 suara

Wahyu Jatmiko: 1.370 suara (menang)

Baca juga: Wow! Ada “Christiano Ronaldo” dan “Messi” di TPS 03 Pilkades Jatisobo Sukoharjo

3. Desa Jatisobo (DPT: 3.841)

Wiji:651 suara

Darmanto: 2748 suara (menang)

Kecamatan Bendosari

  1. Desa Manisharjo (DPT 2.300 orang)

Baca juga: Ketat! Pilkades Serentak Sukoharjo Dipantau Langsung Kemendagri dan Muspida

  • Retno Wahyudi: 460 suara
  • Sugeng Riyanto: 114 suara
  • Sumadi: 391 suara
  • Luqman: 399 suara
  • Sukiman: 409 suara

2. Desa Puhgogor (DPT: 2.008)

  • Suharno: 1.481 suara (menang)
  • Supriyanto: 50 suara

Kecamatan Nguter

1. Desa Tanjung (DPT:2.504 )

Baca juga: Pilkades Kadilangu Sukoharjo Sat Set: Baru 1,5 Jam, 70% Warga Sudah Memilih

  • Edi Nuryanto:  1.627 suara
  • Yuyun Irawati: 156 suara

Kecamatan Weru

1. Desa Karangtengah (DPT: 2.714)

  • Pujiono: 1956 suara (menang)
  • Sugeng: 300 suara

Kecamatan Bulu

Baca juga: Pasutri asal Desa Tanjung Nguter Sukoharjo, Jadi Rival dalam Pilkades

1. Desa Tiyaran (DPT: 2,564)

  • Sunardi: 1.295 (menang)
  • Sunarno: 498

Kecamatan Mojolaban

1. Desa Plumbon (DPT: 4.108)

  • Joko Suwarsono: 1.181
  • Eko Hariyanto: 1.302 (menang)
  • Suparno: 1.134

Baca juga: Cegah Ricuh, 500-an Personel TNI/Polri bakal Jaga Ketat Pilkades di Sukoharjo

Kecamatan Baki

  1. Desa Kadilangu (DPT: 2.220)
  • Heri Gunawan: 769 suara (petahana)
  • Budi Christiawan: 1.157 suara (menang)

Kecamatan Kartasura

1. Desa Ngemplak (DPT: 3.163 orang)



Baca juga: Pilkades Sukoharjo Serentak di 13 Desa, Kotak dan Bilik Suara Mulai Disiapkan

  • Slamet : 987 (menang)
  • Gatot Winarno : 871
  • Didik : 450

Desa Pabelan (5.692 orang)

  • Sri Handoko : 1.195 (menang)
  • Margono : 1.119
  • Lasto : 907
  • Wiwid : 487
  • Supadmo : 657

Desa Gumpang (DPT 7.446)

  • Dwi Nuryanto, A.Md : 3.554 (menang)
  • Anjar Dwi Nugroho : 815

Baca juga: PESTA DEMOKRASI : Masa Pendaftaran Balon Kades Dibuka Mulai Jumat

Sebelumnya diberitakan, keenam petahana tersebut di antaranya berasal dari Desa Tiyaran, Bulu; Desa Tanjung, Nguter; Desa Bulu, Kecamatan Polokarto; Desa Jatisobo, Kecamatan Polokarto; Desa Gumpang, Kecamatan Kartasura, dan Desa Pabelan, Kecamatan Kartasura.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya