Riska Oktavia
Riska Oktavia
Kumpulan artikel kiriman Riska Oktavia yang tayang di Solopos Media Group.
Akan Dibangun Ala HeHa Jogja, Ini Lokasi Telaga Kusuma Karanganyar
Karanganyar

Akan Dibangun Ala HeHa Jogja, Ini Lokasi Telaga Kusuma Karanganyar

Lokasi Agrowisata dan Waterpark Telaga Kusuma Karanganyar tidak susah dijangkau. Jaraknya dari Alun-alun Karanganyar hanya setengah jam perjalanan.
  • Selasa, 30 Agustus 2022 - 16:09
September–Oktober 2022, Colomadu Karanganyar bakal Ramai Konser Musik
Karanganyar

September–Oktober 2022, Colomadu Karanganyar bakal Ramai Konser Musik

Setidaknya ada tiga konser musik yang akan digelar di Colomadu Karanganyar pada September-Oktober 2022. Konser musik tersebut akan dimeriahkan musisi lokal hingga nasional.
  • Selasa, 30 Agustus 2022 - 13:48
Sega Plontang, Kuliner Khas Sragen Sarat Makna yang Tak Setiap Saat Ada
Sragen

Sega Plontang, Kuliner Khas Sragen Sarat Makna yang Tak Setiap Saat Ada

Sega plontang menjadi salah satu kuliner khas Sragen yang hanya disajikan pada momen tertentu. Kuliner ini tidak dijajakan di warung.
  • Kamis, 25 Agustus 2022 - 14:55
Asal-Usul Colomadu Karanganyar, Ternyata Dulu Bernama Malangjiwan
Karanganyar

Asal-Usul Colomadu Karanganyar, Ternyata Dulu Bernama Malangjiwan

Asal-usul Kecamatan Colomadu tak lepas dari keberadaan Pabrik Gula Tjolomadoe. Sebelum Indonesia merdeka, Colomadu bernama Malangjiwan.
  • Rabu, 24 Agustus 2022 - 15:45
Ternyata Ini Arti Nama Tawangmangu, Tempat Healing Hit di Karanganyar
Karanganyar

Ternyata Ini Arti Nama Tawangmangu, Tempat Healing Hit di Karanganyar

Ternyata ini arti nama Tawangmangu, tempat wisata yang kerap jadi lokasi healing di Karanganyar, Jawa Tengah.
  • Sabtu, 20 Agustus 2022 - 12:39
Asal Usul Kenapa Kaki Gunung Lawu di Karanganyar Dinamakan Tawangmangu
Karanganyar

Asal Usul Kenapa Kaki Gunung Lawu di Karanganyar Dinamakan Tawangmangu

Asal usul kenapa wilayah kaki Gunung Lawu di Karanganyar dinamakan Tawangmangu tak lepas dari sejarah tentang Raden Mas Said alias Pangeran Sambernyawa.
  • Kamis, 18 Agustus 2022 - 18:24
Mau Healing Tapi Ga Punya Uang? Ini Dia Tempat Wisata Gratis di Sragen
Sragen

Mau Healing Tapi Ga Punya Uang? Ini Dia Tempat Wisata Gratis di Sragen

Kabupaten Sragen memiliki destinasi wisata yang cocok bagi semua kalangan terutama yang memiliki dana terbatas. Ada beberapa objek wisata di Sragen yang gratis untuk umum.
  • Kamis, 18 Agustus 2022 - 15:02
Ini 5 Rekomendasi Hotel di Tawangmangu Beserta Tarif Kamarnya
Karanganyar

Ini 5 Rekomendasi Hotel di Tawangmangu Beserta Tarif Kamarnya

Bagi Anda yang ingin berlibur dan bermalam di kawasan wisata Tawangmangu, Karanganyar, ada beberapa pilihan hotel terbaik tempat ada menginap. Simak informasinya di artikel ini
  • Selasa, 16 Agustus 2022 - 19:42
Botok Mercon Mbah Wiro, Kuliner Pedas Legendaris Sragen
Sragen

Botok Mercon Mbah Wiro, Kuliner Pedas Legendaris Sragen

Kabupaten Sragen memiliki kuliner legendaris bernama botok mercon Mbah Wiro yang rasanya superpedas. Kuliner ini wajib dicoba bagi Anda yang suka pedas.
  • Selasa, 16 Agustus 2022 - 13:40
Ini Dia Ragam Kuliner Khas yang Wajib Anda Coba Saat ke Tawangmangu
Karanganyar

Ini Dia Ragam Kuliner Khas yang Wajib Anda Coba Saat ke Tawangmangu

Ada sejumlah kuliner tradisional khas yang bisa wisatawan nikmati saat berkunjung ke Tawangmangu, Kabupaten Karanganyar.
  • Selasa, 16 Agustus 2022 - 13:05
Pemkab Karanganyar Bakal Gelar Karnaval Jalan Kaki, Catat Tanggalnya
Karanganyar

Pemkab Karanganyar Bakal Gelar Karnaval Jalan Kaki, Catat Tanggalnya

Pemkab Karanganyar akan kembali menggelar karnaval untuk memperingati HUT ke-77 Kemerdekaan RI.
  • Sabtu, 13 Agustus 2022 - 20:14
Ini Sejumlah Tradisi Lama di Gunung Lawu yang Masih Dilaksanakan
Karanganyar

Ini Sejumlah Tradisi Lama di Gunung Lawu yang Masih Dilaksanakan

Masyarakat di lereng Gunung Lawu masih melestarikan sejumlah tradisi ritual lama yang diwariskan oleh leluhur.
  • Sabtu, 13 Agustus 2022 - 19:39
Pengin Basah-Basahan? Ini Dia Objek Wisata Air Pilihan di Karanganyar
Karanganyar

Pengin Basah-Basahan? Ini Dia Objek Wisata Air Pilihan di Karanganyar

Edupark Intanpari dan Dolphin Tugu Waterpark merupakan dua objek wisata air yang bisa jadi pilihan untuk menghabiskan libur akhir pekan di Karanganyar.
  • Jumat, 12 Agustus 2022 - 20:44
Ada 2 Event yang Akan Meriahkan Sragen Akhir Pekan Ini, Cekidot!
Sragen

Ada 2 Event yang Akan Meriahkan Sragen Akhir Pekan Ini, Cekidot!

Ada dua event yang bisa jadi hiburan warga Sragen dan sekitarnya akhir pekan ini. Salah satu event tersebut digelar di Gunung Kemukus.
  • Jumat, 12 Agustus 2022 - 13:21
Ini Kisah Unik Joko Tingkir dan Perahu Peninggalannya di Sragen
Sragen

Ini Kisah Unik Joko Tingkir dan Perahu Peninggalannya di Sragen

Makam Joko Tingkir menjadi salah satu tempat di Sragen yang banyak dikunjungi peziarah. Peninggalannya yang berupa bongkahan kayu bekas perahunya pun masih menjadi daya tarik pengunjung untuk datang.
  • Rabu, 10 Agustus 2022 - 20:52
Gunung Lawu Punya 5 Jalur Pendakian Loh, Ini yang Tercepat
Karanganyar

Gunung Lawu Punya 5 Jalur Pendakian Loh, Ini yang Tercepat

Gunung Lawu memiliki lima jalur pendakian yang masing-masing memiliki karakteristik dan kelebihan. Kenali lima jalur tersebut sebelum mendaki Gunung Lawu.
  • Rabu, 10 Agustus 2022 - 13:43
Polres Karanganyar Gelar Vaksinasi Covid-19 Moderna, Stok Terbatas
Karanganyar

Polres Karanganyar Gelar Vaksinasi Covid-19 Moderna, Stok Terbatas

Polres Karanganyar menggelar vaksinasi Covid-19 massal di Klinik Pratama Polres. Tersedia 200 vaksin moderna.
  • Senin, 8 Agustus 2022 - 17:23
Asal Usul Legenda Dusun Pancot Karanganyar, Berawal dari Sup Kelingking
Karanganyar

Asal Usul Legenda Dusun Pancot Karanganyar, Berawal dari Sup Kelingking

Asal-usul Dusun Pancot di Kelurahan Kalisoro, Kecamatan Tawangmangu, Karanganyar tak lepas dari legenda raja kanibal bernama Prabu Baka dan pemuda gagah Putut Tetuko.
  • Senin, 8 Agustus 2022 - 14:33
"Pengabdi Setan 2: Communion" Pecahkan Rekor Pribadi Jumlah Penonton
Hiburan

"Pengabdi Setan 2: Communion" Pecahkan Rekor Pribadi Jumlah Penonton

Film Pengabdi Setan 2: Communion berhasil memecahkan rekor pribadi jumlah penonton di hari perdana film itu tayang di bioskop. Dalam sehari ada lebih dari 700.000 orang menonton film horor besutan Joko Anwar tersebut.
  • Jumat, 5 Agustus 2022 - 20:01
Ini Spot Wisata Petik Buah di Karanganyar yang Patut Dicoba
Karanganyar

Ini Spot Wisata Petik Buah di Karanganyar yang Patut Dicoba

Kabupaten Karanganyar memiliki sejumlah tempat agrowisata petik buah yang layak dikunjungi untuk mengisi libur akhir pekan.
  • Jumat, 5 Agustus 2022 - 15:43
Jadi Primadona, Segini Harga Rumah di Karangmalang Sragen
Sragen

Jadi Primadona, Segini Harga Rumah di Karangmalang Sragen

Karangmalang menjadi kecamatan dengan pertumbuhan perumahan tertinggi di Kabupaten Sragen diikuti Gemolong. Harga rumah di Karangmalang bisa dibilang tak lagi murah.
  • Kamis, 4 Agustus 2022 - 21:24
Ini Dia Kuliner yang Bisa Anda Coba Saat ke Gunung Kemukus Sragen
Sragen

Ini Dia Kuliner yang Bisa Anda Coba Saat ke Gunung Kemukus Sragen

Jalan-jalan ke Gunung Kemukus Sragen tidak lengkap jika tidak mampir ke sejumlah warung makan di sekitarnya untuk berwisata kuliner.
  • Kamis, 4 Agustus 2022 - 15:01
Ini Dia Para Pahlawan Asal Karanganyar, Ada 9 yang Masih Perjaka
Karanganyar

Ini Dia Para Pahlawan Asal Karanganyar, Ada 9 yang Masih Perjaka

Ada sejumlah sosok dari Kabupaten Karanganyar yang berjasa besar dalam perjuangan merebut kemerdekaan RI.
  • Rabu, 3 Agustus 2022 - 17:27
Aturan Baru dan Tips Mendaki Gunung Lawu Untuk Pemula
Karanganyar

Aturan Baru dan Tips Mendaki Gunung Lawu Untuk Pemula

Ada aturan baru yang dikeluarkan Pemkab Karanganyar per April 2021 lalu untuk mendaki Gunung Lawu. Perlu juga diketahui oleh pendaki pemula tips mendaki Gunung Lawu dengan aman.
  • Selasa, 2 Agustus 2022 - 22:04
Mau Nikmati Sore Syahdu di Colomadu? Coba Tempat Nongkrong Asyik Ini
Karanganyar

Mau Nikmati Sore Syahdu di Colomadu? Coba Tempat Nongkrong Asyik Ini

Di Colomadu, Kabupaten Karanganyar ada tempat nongkrong asik menikmati sore untuk melepas penat setelah lelah bekerja. Namanya Waroeng Gandroeng.
  • Selasa, 2 Agustus 2022 - 16:26
Berbeda dari Candi Hindu Biasanya, Begini Asal Usul Candi Cetho
Karanganyar

Berbeda dari Candi Hindu Biasanya, Begini Asal Usul Candi Cetho

Candi Cetho di Kecamatan Jenawi, Kabupaten Karanganyar merupakan candi Hindu yang tak seperti kebanyakan. Asal usul berdirinya Candi Cetho yang tak biasa rupanya dipengaruhi kondisi Kerajaan Majapahit saat itu.
  • Selasa, 2 Agustus 2022 - 15:26
Ini Pahlawan Kemerdekaan Asal Sragen, Ada Pencetus Taktik Kamuflase
Sragen

Ini Pahlawan Kemerdekaan Asal Sragen, Ada Pencetus Taktik Kamuflase

Kemerdekaan Republik Indonesia berhasil diraih berkat perjuangan para pahlawan dalam mengusir para penjajah Belanda. Beberapa di antaranya berasal dari Sragen.
  • Senin, 1 Agustus 2022 - 17:28
Mau Liburan di Karanganyar? Cek Rekomendasi Hotel Bujet Ini
Karanganyar

Mau Liburan di Karanganyar? Cek Rekomendasi Hotel Bujet Ini

Bagi Anda yang berencana liburan dan menginap di Karanganyar, bisa simak daftar hotel bujet recommended dari local guide. Simak informasi lengkapnya di sini.
  • Jumat, 29 Juli 2022 - 15:20
Tiket Sudah Bisa Dipesan, Pengabdi Setan 2 Bakal Tayang di Tanggal Ini
Hiburan

Tiket Sudah Bisa Dipesan, Pengabdi Setan 2 Bakal Tayang di Tanggal Ini

Film Pengabdi Setan 2: Communion akan segera tayang di bioskop kesayangan Anda. Catat tanggal mainnya.
  • Jumat, 29 Juli 2022 - 14:40
Air Terjun Jumog dan Grojogan Sewu Punya Mitos yang Saling Bertentangan
Karanganyar

Air Terjun Jumog dan Grojogan Sewu Punya Mitos yang Saling Bertentangan

Ait Terjun Jumog dan Air Terjun Grojogan Sewu di Karanganyar memiliki mitos yang saling bertentangan. Mitos ini diyakini oleh sebagian warga.
  • Kamis, 28 Juli 2022 - 12:28
Uniknya Pasar Ciplukan di Desa Wisata Lembah Dongde Karanganyar
Karanganyar

Uniknya Pasar Ciplukan di Desa Wisata Lembah Dongde Karanganyar

Nama Pasar Wisata Ciplukan di Desa Wisata Lembah Dongde, Desa Gentungan, Kecamatan Mojogedang, Karanganyar terinspirasi banyaknya tanaman ciplukan di desa tersebut.
  • Kamis, 28 Juli 2022 - 11:41
Ini Daftar Spot Wisata Low Budget Ala-Ala Luar Negeri di Karanganyar
Karanganyar

Ini Daftar Spot Wisata Low Budget Ala-Ala Luar Negeri di Karanganyar

Merasakan sensasi berlibur ke luar negeri tak harus benar-benar ke luar negeri jika Anda punya bujet terbatas. Datang saja ke Karanganyar, di sana ada beberapa spot wisata yang menawarkan sensasi ala di luar negeri.
  • Selasa, 26 Juli 2022 - 10:46
Kesadaran Warga Sragen Donorkan Darah Tinggi, Ternyata Ada Untungnya
Sragen

Kesadaran Warga Sragen Donorkan Darah Tinggi, Ternyata Ada Untungnya

PMI Sragen menyebut kesadaran warga Bumi Sukowati untuk mendonorkan darah tinggi. Ternyata banyak keuntungan yang didapat orang yang mendonorkan darahnya.
  • Senin, 25 Juli 2022 - 13:05
Ini Dia Tempat Nongkrong Asyik Recommended di Sragen, Cek!
Sragen

Ini Dia Tempat Nongkrong Asyik Recommended di Sragen, Cek!

Sragen memiliki sejumlah tempat nongkrong yang asik untuk menghabiskan waktu dengan teman-teman maupun keluarga. Cek daftarnya di sini.
  • Jumat, 22 Juli 2022 - 19:44
Serba-Serbi Unik Gua Mangkubumi Sragen, Ada Batu Yang Tak Bisa Dipindah
Sragen

Serba-Serbi Unik Gua Mangkubumi Sragen, Ada Batu Yang Tak Bisa Dipindah

Gua Mangkubumi di Dukuh Gebangkota, Desa Gebang, Kecamatan Masaran, Sragen memiliki kisah-kisah unik di balik keberadaannya.
  • Jumat, 22 Juli 2022 - 14:42
Ini 4 Tempat Nongkrong Recommended di Karanganyar Ini, Cek Kuy
Karanganyar

Ini 4 Tempat Nongkrong Recommended di Karanganyar Ini, Cek Kuy

Ada tempat nongkrong yang asik di Karanganyar yang memiliki keunikan masing-masing. Ini empat nongkrong yang recommended bagi Anda yang ingin healing di Karanganyar.
  • Rabu, 20 Juli 2022 - 15:04
Sejarah Pabrik Gula Mojo Sragen, 1 dari 3 PG di Soloraya Yang Bertahan
Sragen

Sejarah Pabrik Gula Mojo Sragen, 1 dari 3 PG di Soloraya Yang Bertahan

Pabrik Gula Mojo di Sragen menjadi satu dari tiga pabrik gula peninggalan zaman Belanda di Soloraya yang masih bertahan dan beroperasi.
  • Senin, 18 Juli 2022 - 12:46
Menengok Sejarah Panjang Asal Usul Gemolong Sragen
Sragen

Menengok Sejarah Panjang Asal Usul Gemolong Sragen

Sejarah asal mula Kelurahan Gemolong di Kecamatan Gemolong, Sragen sangat panjang. Kelurahan ini dulunya bagian dari daerah yang bernama Sukowati.
  • Jumat, 15 Juli 2022 - 20:18
Karanganyar Thrifting Carnival Segera Digelar, Catat Tanggalnya Lur
Karanganyar

Karanganyar Thrifting Carnival Segera Digelar, Catat Tanggalnya Lur

Event jual beli pakaian bekas bertajuk Karanganyar Thrifting Carnival akan digelar di GOR RM Said, Karanganyar.
  • Kamis, 14 Juli 2022 - 16:36
Ini 5 Tempat Nongkrong Asyik di Sragen Versi Local Guide
Sragen

Ini 5 Tempat Nongkrong Asyik di Sragen Versi Local Guide

Para local guide memberikan rekomendasi beberapa tempat nongkrong asik di Sragen.
  • Senin, 11 Juli 2022 - 14:07
Konon Tempat Bersemayamnya Raden Brawijaya V, Ini Fungsi Candi Cetho
Karanganyar

Konon Tempat Bersemayamnya Raden Brawijaya V, Ini Fungsi Candi Cetho

Selain sebagai tempat wisata, Candi Cetho memiliki beberapa fungsi yang masih berlanjut dan berkembang hingga sekarang.
  • Senin, 11 Juli 2022 - 09:45
Serem! Misteri Deretan Penunggu Grojogan Sewu Karanganyar
Karanganyar

Serem! Misteri Deretan Penunggu Grojogan Sewu Karanganyar

Kisah misteri kali ini tentang deretan makhluk halus penunggu objek wisata Grojogan Sewu di Karanganyar.
  • Minggu, 10 Juli 2022 - 10:20
Jadi WBTB, Ini Sejarah Tradisi Dukutan dan Mondosiyo Tawangmangu
Karanganyar

Jadi WBTB, Ini Sejarah Tradisi Dukutan dan Mondosiyo Tawangmangu

Faktor sejarah dan keunikan membuat tradisi Dukutan dan Mondosiyo di Tawangmangu, Karanganyar ditetapkan sebagai warisan budaya tak benda oleh Kmenedikbudristek.
  • Sabtu, 9 Juli 2022 - 18:25
Kisah Misteri di Balik Keindahan Grojogan Sewu Tawangmangu
Karanganyar

Kisah Misteri di Balik Keindahan Grojogan Sewu Tawangmangu

Grojogan Sewu di Tawangmangu, Karanganyar, dikenal menjadi salah objek wisata yang berbalut kisah misteri. Keberadaan Kretek Pegat menambah kental aura misterius di Grojogan Sewu.
  • Sabtu, 9 Juli 2022 - 12:40
Stunting di Sragen Tertinggi Ke-4 di Soloraya, Bagaimana Mencegahnya?
Sragen

Stunting di Sragen Tertinggi Ke-4 di Soloraya, Bagaimana Mencegahnya?

Tingginya angka stunting di Sragen patut diwaspadai karena bisa memengaruhi kualitas generasi masa depan bangsa.
  • Jumat, 8 Juli 2022 - 19:05
Kandang Wayang Jenar, Situs Budaya Tersembunyi di Sragen
Sragen

Kandang Wayang Jenar, Situs Budaya Tersembunyi di Sragen

Kandang Wayang Jenar di Desa Jenar, Kecamatan Jenar, Sragen menyimpan potensi wisata budaya yang belum tergarap optimal.
  • Jumat, 8 Juli 2022 - 07:20