Mariyana Ricky P. D.
Mariyana Ricky P. D.
Kumpulan artikel kiriman Mariyana Ricky P. D. yang tayang di Solopos Media Group.
Narima ing Pandum lan Semeleh
Sudut Pandang

Narima ing Pandum lan Semeleh

Menurut Koentjaraningrat, narima ing pandum adalah sikap penerimaan secara penuh terhadap berbagai kejadian pada masa lalu, masa sekarang, dan segala kemungkinan pada masa depan.
  • Rabu, 20 Maret 2024 - 20:13
Presiden Seharusnya Negarawan
Sudut Pandang

Presiden Seharusnya Negarawan

Direktur Eksekutif Voxpol Center Research and Consulting, Pangi Syarwi Chaniago, menilai pernyataan Presiden Joko Widodo tentang boleh
  • Senin, 29 Januari 2024 - 11:55
Pelanggaran HAM Bukan Isu Lima Tahunan
Sudut Pandang

Pelanggaran HAM Bukan Isu Lima Tahunan

Korban pelanggaran HAM dan keluarganya berhak atas penegakan kebenaran, keadilan, dan pemulihan serta jaminan ketidakberulangan. Tahun depan adalah pemilu kelima pasca-reformasi.
  • Minggu, 17 Desember 2023 - 09:45
Sedulur Papat Lima Pancer
Sudut Pandang

Sedulur Papat Lima Pancer

Ajaran tersebut sebagai simbol bahwa bayi bisa lahir ke dunia karena kebaikan banyak makhluk, terutama orang tua dan semesta.
  • Kamis, 12 Oktober 2023 - 20:45
Langkah Krusial Menemukan dan Mengenali KDRT
Sudut Pandang

Langkah Krusial Menemukan dan Mengenali KDRT

Masih ada masyarakat yang menganggap kekerasan dalam rumah tangga wajar terjadi.
  • Sabtu, 9 September 2023 - 21:15
Mari Misuh secara Empan Papan
Sudut Pandang

Mari Misuh secara Empan Papan

Kita tidak bisa menolak fakta tentang pemakaian makian atau pisuhan yang secara pragmatis mengungkapkan pujian, keheranan, dan menciptakan suasana pembicaraan yang akrab
  • Selasa, 21 Maret 2023 - 09:25
Masih Ada Jalan Selain Menaikkan Harga BBM Bersubsidi
Nasional

Masih Ada Jalan Selain Menaikkan Harga BBM Bersubsidi

— Pemerintah diminta mencari alternatif kebijakan lain untuk menahan harga harga bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi.
  • Senin, 29 Agustus 2022 - 07:21
Jawa Tengah Jadi Pengekspor Utama Komoditas Pertanian
Nasional

Jawa Tengah Jadi Pengekspor Utama Komoditas Pertanian

Tanaman asli Jepang yang berhasil dibudidayakan di Indonesia, wasabi, menjadi salah satu komoditas berharga mahal yang diekspor Jawa Tengah pada akhir tahun lalu.
  • Minggu, 28 Agustus 2022 - 07:19
Pekerja Gig di Antara Tekanan Platform dan Kepuasan Konsumen
Nasional

Pekerja Gig di Antara Tekanan Platform dan Kepuasan Konsumen

Asosiasi Driver Online menggalang dukungan untuk petisi menuntut Kementerian Komunikasi dan Informatika merevisi aturan yang membuat kurir atau pengemudi layanan antar barang berbasis platfom digital dibayar murah.
  • Jumat, 26 Agustus 2022 - 07:00
Rasio Mahasiswa dan Dosen di PTN Makin Timpang
Nasional

Rasio Mahasiswa dan Dosen di PTN Makin Timpang

Pembukaan jalur mandiri dalam seleksi mahasiswa baru membuat jumlah mahasiswa di perguruan tinggi negeri kian banyak dan rasio dengan jumlah dosen kian timpang.
  • Kamis, 25 Agustus 2022 - 07:37
Rusia Bertambah Kaya dari Invasi ke Ukraina
Nasional

Rusia Bertambah Kaya dari Invasi ke Ukraina

Ribuan jiwa warga sipil dan tentara dikabarkan menjadi korban meninggal dan luka-luka dalam perang Rusia dan Ukraina yang telah berlangsung selama enam bulan sejak 23 Februari 2022, namun Rusia justru panen uang. 
  • Rabu, 24 Agustus 2022 - 07:00
Kelemahan Aturan Menghambat Penanggulangan Penyelewengan BBM Bersubsidi
Nasional

Kelemahan Aturan Menghambat Penanggulangan Penyelewengan BBM Bersubsidi

Terdapat tiga kelemahan dalam Undang-undang Nomor 22 Tahun 2001 tentang Minyak dan Gas yang menghambat penanggulangan penyalahgunaan bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi.
  • Selasa, 23 Agustus 2022 - 07:30
Sum Kuning dan Rekayasa Hukum yang Sangat Merugikan Korban Kejahatan
Nasional

Sum Kuning dan Rekayasa Hukum yang Sangat Merugikan Korban Kejahatan

Kisah Sum Kuning yang bernama asli Sumaridjem adalah kisah rekayasa hukum terhadap seorang gadis penjual telur ayam yang diperkosa sekelompok orang pada 1970. Kisah rekayasa hukum yang mengkhianati keadilan.
  • Minggu, 21 Agustus 2022 - 07:00
Bung Hatta Sangat Peduli pada Urusan Penyediaan Rumah Layak
Nasional

Bung Hatta Sangat Peduli pada Urusan Penyediaan Rumah Layak

Upaya menyediakan hunian yang layak bagi seluruh masyarakat Indonesia menjadi buah pemikiran proklamator Mohammad Hatta (Bung Hatta) setelah Indonesia merdeka. Beberapa hal yang disampaikan Bung Hatta saat Kongres Perumahan I pada 1950 masih aktual hingga saat ini.
  • Jumat, 19 Agustus 2022 - 07:34
Mangkunegaran Berperan Penting dalam Perkeretaapian Indonesia
Nasional

Mangkunegaran Berperan Penting dalam Perkeretaapian Indonesia

Mangkunegaran berperan penting dalam sejarah perkeretaapian Indonesia. Stasiun Solo Balapan dan Stasiun Purwosari di Kota Solo, Jawa Tengah, dibangun oleh penguasa Mangkunegaran.
  • Kamis, 18 Agustus 2022 - 07:22
Evaluasi Sistem Pendidikan Menunjukkan Pedagogi Digital Sangat Penting
Nasional

Evaluasi Sistem Pendidikan Menunjukkan Pedagogi Digital Sangat Penting

Pengalaman penyelenggaraan pembelajaran jarak jauh karena pandemi Covid-19 menunjukkan Indonesia membutuhkan cetak biru pedagogi digital.
  • Minggu, 14 Agustus 2022 - 07:37
Tren Mobil Listrik, Teknologi Baterai Jadi Tantangan bagi Periset
Nasional

Tren Mobil Listrik, Teknologi Baterai Jadi Tantangan bagi Periset

Komponen baterai menjadi kendala utama dalam pengembangan industri kendaraan bermotor listrik. Ini jadi tantangan bagi periset.
  • Jumat, 12 Agustus 2022 - 07:00
Indonesia Setop Ekspor Mineral Mentah Nikel, Timah, dan Bauksit
Nasional

Indonesia Setop Ekspor Mineral Mentah Nikel, Timah, dan Bauksit

Indonesia digugat oleh World Trade Organization (WTO) setelah menghentikan ekspor nikel. Belum selesai gugatan itu, Indonesia juga bersiap menghentikan ekspor timah dan bauksit.
  • Selasa, 9 Agustus 2022 - 07:22
Daging Hasil Rekayasa Laboratorium Makin Banyak Dijual di Singapura
Nasional

Daging Hasil Rekayasa Laboratorium Makin Banyak Dijual di Singapura

Daging ayam hasil rekayasa di laboratorum makin banyak dijual di Singapura. Teknologi diberdayakan untuk merekayasa bahan pangan berbasis nabati dan hewani.
  • Senin, 8 Agustus 2022 - 06:55
Sistem Pendidikan Vokasi Diubah Total demi Menjawab Tantangan Zaman
Nasional

Sistem Pendidikan Vokasi Diubah Total demi Menjawab Tantangan Zaman

Pemerintah mengubah secara mendasar dan menyeluruh sistem pendidikan vokasi dan pelatihan vokasi untuk menjawab kebutuhan dan tuntutan zaman dalam urusan sumber daya manusia unggul dan terampil.
  • Jumat, 5 Agustus 2022 - 06:57
90% Populasi di Dunia Bernapas dengan Udara Tidak Sehat
Nasional

90% Populasi di Dunia Bernapas dengan Udara Tidak Sehat

Pada 2019, WHO menilai 90% populasi di dunia bernapas dengan udara yang tidak sehat.
  • Kamis, 4 Agustus 2022 - 07:24
Jawa Pernah Jadi Produsen Gula Terbanyak di Dunia
Nasional

Jawa Pernah Jadi Produsen Gula Terbanyak di Dunia

Industri gula di Jawa pada akhir 1897 mampu memproduksi 605.000 ton atau yang terbanyak di dunia. Produksi gula melimpah ini dipasok dari 148 pabrik gula yang beroperasi di seluruh Jawa kala itu.
  • Rabu, 3 Agustus 2022 - 07:23
Pemaksaan Pemakaian Jilbab Berulang Bukti Intoleransi Terus Terjadi
Nasional

Pemaksaan Pemakaian Jilbab Berulang Bukti Intoleransi Terus Terjadi

Jaringan masyarakat sipil mengecam dugaan pemaksaan pemakaian jilbab kepada seorang siswi di SMAN 1 Banguntapan, Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY).
  • Selasa, 2 Agustus 2022 - 07:14
Komunitas Seni Menguatkan Daya Tawar Masyarakat Sipil
Nasional

Komunitas Seni Menguatkan Daya Tawar Masyarakat Sipil

Eksistensi banyak komunitas kesenian dan kebudayaan yang berbasis aktivitas mandiri dan berjaringan sangat efektif membangun daya tawar masyarakat sipil di hadapan negara.
  • Senin, 1 Agustus 2022 - 07:00
Tafsir Nilai-Nilai Rajamala sebagai Maskot ASEAN Para Games 2022
Nasional

Tafsir Nilai-Nilai Rajamala sebagai Maskot ASEAN Para Games 2022

Rajamala menjadi maskot ASEAN Para Games 2022 yang digelar di Kota Solo, Jawa Tengah, mulai 30 Juli hingga 6 Agustus 2022.
  • Minggu, 31 Juli 2022 - 07:40
BRIN Kembangkan Teknologi Pemantau Ekosistem Mangrove
Nasional

BRIN Kembangkan Teknologi Pemantau Ekosistem Mangrove

Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) mendukung upaya rehabilitasi mangrove melalui pengembangan teknologi yang bermanfaat bagi pemantauan dan pemulihan mangrove.
  • Kamis, 28 Juli 2022 - 07:16
32.479 Desa Mentas dari Status Tertinggal
Nasional

32.479 Desa Mentas dari Status Tertinggal

Selama tujuh tahun pengalokasian dana desa berhasil mendorong 32.479 desa mentas dari status tertinggal.
  • Rabu, 27 Juli 2022 - 07:14
Butuh Integrasi Kearifan Lokal untuk Menghentikan Kerusuhan Suporter
Nasional

Butuh Integrasi Kearifan Lokal untuk Menghentikan Kerusuhan Suporter

Kota Solo dikenal banyak memiliki budaya luhur dan nilai-nilai kearifan lokal (local wisdom). Sayangnya, ulah sejumlah suporter Persis Solo terkadang tidak mencerminkan mereka berasal dari kota yang berbudaya luhur.
  • Selasa, 26 Juli 2022 - 07:00
Kota Semarang Contoh Terbaik Penerapan Penataan Ruang Berkelanjutan
Nasional

Kota Semarang Contoh Terbaik Penerapan Penataan Ruang Berkelanjutan

Kota Semarang, Provinsi Jawa Tengah, menerima penghargaan sebagai kota terbaik di Indonesia berdasarkan penilaian Universitas Indonesia (UI) Green Metric.
  • Senin, 25 Juli 2022 - 07:11
Kerajinan Gerabah di Bayat Ada Sejak Zaman Prasejarah
Nasional

Kerajinan Gerabah di Bayat Ada Sejak Zaman Prasejarah

Kerajinan gerabah di Kecamatan Bayat, Kabupaten Klaten, Provinsi Jawa Tengah ada sejak zaman prasejarah. Buktinya adalah temuan artefak pembuatan gerabah kuno.
  • Minggu, 24 Juli 2022 - 07:11
Ada Potensi Pelanggaran HAM dalam Registrasi PSE Lingkup Privat
Nasional

Ada Potensi Pelanggaran HAM dalam Registrasi PSE Lingkup Privat

Ada potensi pelanggaran hak asasi manusia atau HAM dan pelanggaran atas pelindungan data pribadi pada pemberlakuan kewajiban registrasi penyelenggara sistem elektronik (PSE) lingkup privat.
  • Jumat, 22 Juli 2022 - 07:00
MK Perintahkan Pemerintah Segera Meriset Ganja untuk Kepentingan Medis
Nasional

MK Perintahkan Pemerintah Segera Meriset Ganja untuk Kepentingan Medis

Mahkamah Konstitusi atau MK menolak uji materi Undang-undang Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika yang diajukan tiga orang ibu kandung anak-anak pengidap cerebral palsy.
  • Kamis, 21 Juli 2022 - 07:00
Mafia Tanah adalah Noda Reforma Agraria
Nasional

Mafia Tanah adalah Noda Reforma Agraria

Mafia tanah bekerja secara sistematis, terorgansiasi, dan terstruktur menggunakan aspek legal, tindakan ilegal, bahkan bertaruh nyawa dengan aneka bentuk tindak kekerasan.
  • Rabu, 20 Juli 2022 - 07:00
Kemungkinan Terjadi Resesi di Indonesia Hanya 3%
Nasional

Kemungkinan Terjadi Resesi di Indonesia Hanya 3%

Dunia saat ini sedang cemas menghadapi ancaman resesi global. Indonesia menjadi negara yang punya kemungkinan resesi ekonomi sangat kecil di Asia Pasifik. Menurut survei Bloomberg, probabilitas terjadi resesi ekonomi di Indonesia hanya sebesar 3%.
  • Selasa, 19 Juli 2022 - 07:18
Teater Boneka Den Kisot Sajikan Perpaduan Budaya dan Kritik
Nasional

Teater Boneka Den Kisot Sajikan Perpaduan Budaya dan Kritik

Teater boneka Den Kisot menyajikan perpaduan budaya Jawa dan Spanyol yang bisa jadi satu-satunya di dunia saat ini. Teater boneka ini menyajikaj kritik untuk kehidupan kontemporer berbasis cerita yang ditulis 500 tahun lalu.
  • Minggu, 17 Juli 2022 - 07:21
Pajak Karbon untuk Mitigasi Krisis Iklim dan Memacu Pertumbuhan Ekonomi
Nasional

Pajak Karbon untuk Mitigasi Krisis Iklim dan Memacu Pertumbuhan Ekonomi

Pemerintah terus berupaya menurunkan emisi gas rumah kaca (GRK) guna mengurangi dampak perubahan iklim. Implementasi pajak karbon bukan sekadar mitigasi perubahan iklim, tetapi juga upaya menumbuhkan perekonomian.
  • Jumat, 15 Juli 2022 - 07:11
Jajanan Laris yang Berbahaya
Nasional

Jajanan Laris yang Berbahaya

Sensasi “dragon breath” membuat jajanan yang diolah menggunakan nitrogen cair laris manis di pasaran, namun berbahaya bagi konsumen.
  • Kamis, 14 Juli 2022 - 07:12
Migrasi Hewan Liar Bisa Jadi Indikasi Kenaikan Suhu Bumi
Nasional

Migrasi Hewan Liar Bisa Jadi Indikasi Kenaikan Suhu Bumi

Studi terbaru menunjukkan apabila suhu Planet bBmi terus menghangat, maka hewan liar, salah satunya kelelewar, akan dipaksa bermigrasi dari habitatnya.
  • Rabu, 13 Juli 2022 - 07:24
Menunggu Partai Politik Tawarkan Platform dan Gagasan Baru
Nasional

Menunggu Partai Politik Tawarkan Platform dan Gagasan Baru

Desain Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 seharusnya memotivasi partai politik merumuskan dan mengemukakan gagasan-gagasan baru yang kemudian ditawarkan kepada rakyat atau pemilih, khususnya pemilih pemula.
  • Senin, 11 Juli 2022 - 07:29
Pajak Televisi, Shinzo Abe, Gunung Everest, dan Manajemen Desa Wisata
Nasional

Pajak Televisi, Shinzo Abe, Gunung Everest, dan Manajemen Desa Wisata

Pemilik televisi di Indonesia pernah diwajibkan membayar pajak. Manajemen desa wisata harus bertumpu pada kearifan lokal alam dan keudayaan, bukan mengandalkan destinasi yang bersifat pabrikan.
  • Minggu, 10 Juli 2022 - 07:27
Warga Jadi Tiga Kelompok, Gempa Dewa Konsisten Tolak Tambang Andesit
Nasional

Warga Jadi Tiga Kelompok, Gempa Dewa Konsisten Tolak Tambang Andesit

Krisis di Desa Wadas, Kecamatan Bener, Kabupaten Purworejo, Provinsi Jawa Tengah akibat rencana penambangan batu andesit oleh pemerintah di lahan pertanian milik warga kini memecah warga desa itu menjadi tiga kelompok.
  • Kamis, 7 Juli 2022 - 07:27
Prasangka dan Sentimen Pendorong Kerusuhan Massal di Kawasan Multietnis
Nasional

Prasangka dan Sentimen Pendorong Kerusuhan Massal di Kawasan Multietnis

Tawuran di Kawasan Babarsari, Kalurahan Caturtunggal, Kapanewon Depok, Kabupaten Sleman, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta, Senin (4/7/2022), tak lepas dari situasi sosial masyarakat wilayah itu yang multietnis atau heterogen.
  • Rabu, 6 Juli 2022 - 07:00
Krisis Pasokan Gandum dan Peluang Budi Daya
Nasional

Krisis Pasokan Gandum dan Peluang Budi Daya

Indonesia pernah melirik budi daya gandum beberapa waktu lalu, meski belum terealisasi. Pada Mei 2022, Kementerian Perdagangan menyebut stok gandum nasional tinggal tiga bulan yang artinya bakal habis pada Juli 2022 atau Agustus 2022.
  • Selasa, 5 Juli 2022 - 07:00
Mangrove untuk Kesejahteraan dan Mengurangi Emisi Gas Rumah Kaca
Nasional

Mangrove untuk Kesejahteraan dan Mengurangi Emisi Gas Rumah Kaca

Pelindungan mangrove sebagai ekosistem blue carbon tidak hanya mengurangi emisi dan peningkatan simpanan carbon benefit, tetapi juga memberi manfaat bagi kesejahteraan masyarakat.
  • Minggu, 3 Juli 2022 - 07:00
Metal Progresif Peraih Grammy Awards Segera Bergema di Kota Solo
Nasional

Metal Progresif Peraih Grammy Awards Segera Bergema di Kota Solo

Band progresif metal asal Amerika Serikat, Dream Theater, dipastikan akan tampil pada konser di Kota Solo, Jawa Tengah. Ini adalah bagian tur di Asia yang hanya berlokasi di Indonesia dan Jepang.
  • Kamis, 30 Juni 2022 - 07:00
Butuh Kerja Sama Antarnegara Mencegah Krisis Pangan Global
Nasional

Butuh Kerja Sama Antarnegara Mencegah Krisis Pangan Global

Presiden Joko Widodo menyerukan negara G7 dan G20 bersama-sama mengatasi krisis pangan yang saat ini mengancam rakyat di negara-negara berkembang agar tidak jatuh ke jurang kelaparan dan kemiskinan ekstrem.
  • Rabu, 29 Juni 2022 - 06:55
Krisis Energi Ancaman Serius pada Masa Depan
Nasional

Krisis Energi Ancaman Serius pada Masa Depan

Pemberangkatan Tim Ekspedisi Energi 2022 adalah terobosan bagus yang dilakukan Solopos dalam rangka kampanye energi terbarukan dan memberitakan insan yang inovatif dalam penyediaan energi.
  • Jumat, 24 Juni 2022 - 07:47
Hikayat PMK, Keselamatan Bung Karno, Candi Bata, dan Bengawan Solo
Nasional

Hikayat PMK, Keselamatan Bung Karno, Candi Bata, dan Bengawan Solo

Wabah penyakit mulut dan kuku (PMK) melanda Indonesia lagi setelah dinyatakan bebas dari penyakit ini sejak 1990. Kali pertama wabah itu masuk ke Indonesia pada 1887.
  • Kamis, 23 Juni 2022 - 07:00