Penampakan Bus Low Deck yang Mengaspal di Kota Solo
Solopos.com, SOLO — Dinas Perhubungan Solo melakukan uji coba bus low deck yang ramah difabel, Selasa (11/1/2022).
Pada Selasa pagi, Dinas Perhubungan Solo bersama pihak Adi Putro, kalangan difabel dan awak media, melakukan uji coba bus low deck ramah difabel yang dirakit perusahaan karoseri Adi Putro. Namun saat itu uji coba belum sampai pada cek halte bus.
PromosiTop! Bos Tokopedia Masuk List Most Extraordinary Women Business Leader
Baca Juga: Lewat Koridor 1 BST, Ini Rute Bus Low Deck Ramah Difabel di Solo
Bus low deck Solo dengan kapasitas 20 orang itu akan diuji coba selama sebulan menggunakan rute BST koridor 1. Selengkapnya bisa disimak melalui video ini.
Berita Terpopular
Indeks BeritaBerita Lainnya
Indeks Berita
