Solopos.com, SOLO — Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming Raka (tengah), melepas atlet dan pelatih kontingen Provinsi Jawa Tengah asal Kota Solo di ajang PON XX Papua 2021. Wali Kota Solo memberikan salam dan semangat kepada atlet dan pelatih saat acara pelepasan di Pendapi Gede, Balai Kota Solo, Jumat (17/9/2021). Pemkot Solo melepas 45 atlet, 9 pelatih dan dua manager asal Kota Solo untuk bergabung dalam Kontingen Provinsi Jawa Tengah dalam ajang PON XX Papua 2021.  

PromosiMitsubishi XForce: Stylish untuk Wanita, Praktis buat Ibu Muda

 

Wali Kota Solo memberikan salam kepada para atlet Kota Solo yang akan bertanding pada PON XX Papua saat acara pelepasan di Pendapi Gede Balai Kota Solo, Jumat (17/9/2021). (Solopos/Nicolous Irawan)

 

Atlet dan pelatih Kontingen Provinsi Jawa Tengah asal Solo memberikan salam olahraga pada acara Pelepasan Atlet dan Pelatih Kontingen Provinsi Jawa Tengah Asal Kota Solo Dalam Ajang Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua 2021 di Pendapi Gede, Balai Kota Solo, Jumat (17/9/2021). (Solopos/Nicolous Irawan)

 

Pemkot Solo melepas 45 atlet, 9 pelatih dan dua manager asal Kota Solo untuk bergabung dalam Kontingen Provinsi Jawa Tengah dalam ajang PON XX Papua 2021. (Solopos/Nicolous Irawan)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi