Anda bisa mencari berdasar kategori
atau judul berita
Masukan kata kunci

Rumah Sakit Kritis di Tengah Kasus Aktif Tertinggi

Rumah Sakit Kritis di Tengah Kasus Aktif Tertinggi
user
Rabu, 16 Juni 2021 - 16:30 WIB
share
SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Solopos.com, KLATEN—Sejumlah rumah sakit di Klaten akan menambah kapasitas tempat tidur pasien Covid-19 menyusul kondisinya yang mulai kritis.
Di Klaten, ada 12 rumah sakit rujukan Covid-19. Berdasarkan data dari aplikasi Sistem Informasi Rawat Inap Rumah Sakit (Siranap) hingga Selasa (15/6/2021) pukul 15.00 WIB, kondisi tempat tidur sejumlah rumah sakit hampir penuh. Di RSD Bagas Waras Klaten, dari total 54 tempat tidur, tersisa enam tempat tidur untuk pasien Covid-19 yang kosong.

Di Rumah Sakit Umum Pusat dr. Soeradji Tirtonegoro (RSST), dari total 131 tempat tidur, tersisa sembilan tempat tidur yang kosong. Sementara, di RSU PKU Muhammadiyah Delanggu, dari total 38 tempat tidur, tersisa enam tempat tidur yang kosong.

Solopos Stories
Rekomendasi
Berita Lainnya

Koran Solopos


Berita Populer

Dapatkan akses tak terbatas
Part of Solopos.com
ISSN BRIN