Solopos.com, NGANJUK — Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa meninjau ketersediaan hewan kurban menjelang Iduladha di tempat penggemukan sapi, Desa Babatan, Nganjuk, Jawa Timur, Senin (20/6/2022).

PromosiKomeng Tak Perlu Koming, 5,3 Juta Suara sudah di Tangan

Menjelang Iduladha ketersediaan hewan kurban di Jawa Timur dipastikan mencukupi dan tidak perlu mendatangkan hewan kurban dari luar daerah yang berpotensi menularkan penyakit mulut dan kuku (PMK).  Selain itu, pemerintah daerah setempat juga melarang penjualan hewan kurban di pinggir jalan guna menanggulangi penyebaran PMK.

 

Pekerja memberi pakan sapi di tempat penggemukan sapi di Desa Babatan, Nganjuk, Jawa Timur, Senin (20/6/2022). (Antara/Prasetia Fauzani)

 

Menjelang Idul Adha ketersediaan hewan kurban di Jawa Timur dipastikan mencukupi dan tidak perlu mendatangkan hewan kurban dari luar daerah.(Antara/Prasetia Fauzani)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi