SOLOPOS.COM - Ilustrasi penolakan masyarakat atas tumbuhnya lagi paham komunis. (JIBI/Solopos/Antara/Zabur Karuru)

Isu PKI Bangkit marak belakangan ini.

Harianjogja.com, JOGJA-Dalam catatan Ikatan Penerbit Indonesia (IKAPI) DIY, sudah dua penerbit yang dirazia, yakni Resis Book dan Narasi, serta satu toko buku.

Promosi Jalur Mudik Pantura Jawa Makin Adem Berkat Trembesi

Kejaksaan Tinggi DIY, kemarin juga menemukan sebuah buku aliran kiri di pasar Shooping. Buku setebal 528 halaman terbitan Ultimus Bandung 2016 ini berjudul Sejarah Gerakan Kiri Indonesia

Asisten Intelijen Kejaksaan Tinggi DIY, Joko Purwanto mengatakan buku itu berisi sejumlah gambar ilustrasi kekerasan dan bisa memprovokasi.

“Arahnya untuk mempengaruhi anak-anak muda soal ajaran [komunis]” kata dia, Jumat (13/5/2016)

Ia mengatakan tidak ada tindakan hukum untuk penjual buku munculnya gerakan komunis tersebut, namun hanya membrikan peringatan agar tidak menjual buku yang seperti itu lagi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya