Kendati sebagian umat Islam di Indonesia telah merayakan Iduladha 2014, Sabtu (4/10/2014), namun sebagian besar merayakan Minggu (5/10/2014). Termasuk di antara mereka yang merayakan Minggu adalah kaum muslim yang melaksanakan salat Id dengan khusyuk di Pelabuahan Sunda Kelapa, Jakarta. (Abdullah Azzam/JIBI/Bisnis)

Salat Id di Pelabuahan Sunda Kelapa, Jakarta, Minggu (5/10/2014). (Abdullah Azzam/JIBI/Bisnis)

PromosiJalur Mudik Pantura Jawa Makin Adem Berkat Trembesi

Kendati sebagian umat Islam di Indonesia telah merayakan Iduladha 2014, Sabtu (4/10/2014), namun sebagian besar merayakan Minggu (5/10/2014). Termasuk di antara mereka yang merayakan Minggu adalah kaum muslim yang melaksanakan salat Id dengan khusyuk di Pelabuahan Sunda Kelapa, Jakarta.

Muslimin di seluruh dunia merayakan Iduladha untuk memperingati kesiapan Nabi Ibrahim mengorbankan kecintaan kepada putranya sebagai tanda ketaatannya kepada Allah. Peristiwa itu selanjutnya dipertingati setiap tahun dengan mengorbankan hewan kurban, berupa kambing, domba, kerbau, sapi, dan hewan ternak lainnya.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Rekomendasi