SOLOPOS.COM - Ilustrasi Salat (Dok/JIBI/Solopos)

Solopos.com, SOLO — Hari ini, Selasa (15/10/2013), bertepatan dengan 10 Zulhijah 1434 H, lazim dirayakan sebagai Hari Idul Adha. Di kala jemaah haji di Tanah Suci mengikuti puncak ibadah mereka, maka kaum muslimin di seluruh belahan dunia menggelar salat Id.

Di Kota Solo, sejumlah panitia salat Id secara terbuka memublikasikan lokasi dan khatib yang telah mereka persiapkan, berikut ini beberapa di antaranya:

Promosi Jalur Mudik Pantura Jawa Makin Adem Berkat Trembesi

Tempat Khatib
Rumah Sakit Paru-paru, Jajar Drs. H. Khusnan Hidayat
Halaman SD Plalan, Joyotakan H. Mawardi
Lapangan Tenis PTP XVI, Banjarsari H. Agus Salim, S.Ag.
Halaman Masjid Baitul A’laa, Sekip, Kadipiro Drs. H.M. Thoyyibun, S.H., M.M.
Lapangan Tenis Pondok Persada Bengawan, Jurug H. Zulkifli Ahmad
Halaman SD Banyuanyar II Drs. H. Sutiyono, M.Pd.
Halaman Masjid Rhoudatul Jannah, Pucangsawit RT 003/RW 003 H.M. Royan
Lapangan Lemah Abang RT 003/RW 021, Kadipiro H. Suminto

 

Ekspedisi Mudik 2024

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya