News
Selasa, 20 Maret 2018 - 11:00 WIB

BERITA TERPOPULER : Kisah Inspiratif Polisi Wonogiri hingga Kabar Duka Chef Harada

Redaksi Solopos.com  /  Septina Arifiani  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Chef Harada (Instagram @ayummyy426)

Berita terpopuler Solopos.com hari ini adalah berita tentang kisah anak pekerja bangunan jadi polisi dengan modal Rp200.000/tes.

Solopos.com, SOLO – Sebuah kisah inspiratif darang dari personel Polres Wonogiri bernama Ilham Aji Bayu Pratama, 19. Ia merupakan putra dari pasangan Sadiyo dan Narso. Sadiyo adalah pekerja bangunan dengan penghasilan tak pasti.

Advertisement

Di tengah-tengah kehidupan keluarga yang sederhana, Sadiyo tak berkecil hati dan terus mendukung putranya mendaftar kepolisian. Perjuangan Ilham dan kedua orang tuanya pun berbuah hasil, Putranya yang merupakan lulusan SMKN 2 Wonogiri diterima sebagai polisi melalui jalur Bintara 2017.

“Punya kenalan polisi satu pun tidak, apalagi kenal pejabat polisi. Sama sekali tidak ada yang menawarkan diri. Saya kenalnya sama semen dan batu bata,” ucap Sadiyo berkelakar. Sadiyo mengaku hanya mampu memberi uang saku Rp200.000 setiap Ilham akan berangkat tes. Berapapun lamanya tes berlangsung, uang sakunya tetap hanya Rp200.000.

Advertisement

“Punya kenalan polisi satu pun tidak, apalagi kenal pejabat polisi. Sama sekali tidak ada yang menawarkan diri. Saya kenalnya sama semen dan batu bata,” ucap Sadiyo berkelakar. Sadiyo mengaku hanya mampu memberi uang saku Rp200.000 setiap Ilham akan berangkat tes. Berapapun lamanya tes berlangsung, uang sakunya tetap hanya Rp200.000.

Kisah tentang Ilham Aji Ayu Pratama menjadi berita terpopuler Solopos.com edisi Selasa (20/3/2018). Selain itu, di bawah ini ada 10 berita terpopuler lainnya;

Milan Ancang-Ancang Cuci Gudang Penyerang

Advertisement

Fadli Zon Sarankan Indonesia Keluar dari ASEAN, Kenapa?

Freeport Hancurkan Hutan Lindung Hingga Laut, Indonesia Rugi Rp185 Triliun

FLYOVER MANAHAN SOLO: Pengemudi Mobil & Supeltas Buka Paksa Barikade di 2 Jalan Ini

Advertisement

LIGA 2: Jafri Sastra: Mayoritas Pemain Persis Solo Siap Tampil

CATATAN PERISTIWA DUNIA HARI INI: 19 Maret 1995, Nike Ardilla Tewas

Inilah Hasil Lengkap Balapan GP Qatar 2018

Advertisement

KABAR DUKA: Koki Kocak Kelahiran Jepang Chef Harada Meninggal Dunia

Persis Solo Agendakan Satu Laga Uji Coba Sebelum Kick Off Liga 2

 

Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif