Foto
Selasa, 20 Februari 2018 - 03:50 WIB

Foto Imlek 2018, Lalu Lintas Demak Padat

Redaksi Solopos.com  /  Rahmat Wibisono  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Warga membantu mengatur arus lalu lintas di perempatan Desa Bulusari, Sayung, Demak, Jateng yang merupakan jalur alternatif pantura Demak, Minggu (18/2/2018). (JIBI/Solopos/Antara/Aji Styawan)

Imlek 2018 membuat lalu lintas Demak padat.

Libur akhir pekan panjang yang dipicu libur Tahun Baru 2569 Imlek atau 2018 Masehi membuat jalur jalan di Jawa Tengah (Jateng) lebih padat arus lalu lintas kendaraan. Volume kendaraan juga tampak meningkat di jalur jalan pantai utara (pantura) Semarang-Demak. Kantor Berita Antara yang mendokumentasikan aktivitas warga yang turun ke jalan demi membantu mengatur arus lalu lintas di perempatan Desa Bulusari, Sayung, Demak, Jateng, Minggu (18/2/2018) bahkan menyimpulkan peningkatan arus kendaraan di jalur jalan pantura Semarang-Demak maupun sebaliknya meningkat hingga sepuluh kali lipat daripada hari biasa.

Advertisement

KLIK dan LIKE di sini untuk lebih banyak berita Semarang Raya

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif