Soloraya
Senin, 8 Juni 2015 - 11:00 WIB

PASAR TRADISIONAL WONOGIRI : Lampu Minim, Pedagang Pasar Wonogiri Keluhkan Pencurian Marak

Redaksi Solopos.com  /  Rohmah Ermawati  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Suasana Pasar Kota Wonogiri, Minggu (7/6/2015). (Muhammad Ismail/JIBI/Solopos)

Pasar tradisional Wonogiri dikeluhkan pedagang karena kurang penerangan.

Solopos.com, WONOGIRI – Sejumlah pedagang di Pasar Kota Wonogiri mengeluhkan kondisi pasar yang minim lampu. Selain itu, pasar tersebut marak terjadi pencurian khususnya di lantai II.

Advertisement

Salah seorang pedagang, Mirza, mengatakan Pasar Wonogiri merupakan salah satu pasar terbesar yang ada di Wonogiri. Kondisi Pasar Wonogiri semakin hari semakin tidak terawat dan sangat memprihatinkan.

“Pasar yang besar seharusnya didukung dengan lampu penerangan yang memadahi. Tetapi untuk Pasar Wonogiri justru tidak ada lampu penerangan khususnya di bagian depan dan belakang pasar,” ujar Mirza saat ditemui

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif